Achievement 1 : My Steemit Introduction Post : @suryati1

in Newcomers' Community4 months ago (edited)

IMG20240225220723.jpg

Assalamualaikum wr.wb

Halo sahabat steemit semua, saya pendatang baru di sini. Perkenalkan nama saya Suryati saya lahir di desa Tumpok barat pada tanggal 1 Januari 1980, anak dari pasangan Alatif dan Maimunah, anak bungsu dari 7 bersaudara saya sudah menikah dan dikaruniai 3 orang putra

saya tinggal di Seunuddon Aceh Utara kampung Teupin kuyuen daerah wisata bantayan, pendidikan terakhir saya DIII ekonomi jurusan akuntansi fakultas Syiah Kuala, saya juga bekerja di sebuah sekolah SMA yang dulunya seorang guru, namun pada tahun 2018 yang tidak mempunyai SI tidak bisa lagi mengajar dan sejak itu saya beralih ke tendik sebagai tenaga kebersihan. Alhamdulillah saya bersyukur walaupun sebagai pesuruh saya masih mempunyai pekerjaan setidaknya bisa membantu keuangan keluarga, suami saya seorang wirausaha di bidang kerambak ikan. Alhamdulillah juga setiap hari kami jarang beli ikan karena selalu saja ada rezeki di tambak.

IMG20220103115940.jpg

Saya mengetahui steemit ini dari pak razali @alee75 yaitu keluarga saya sendiri anak dari kakak kandung saya sendiri, saya penasaran apa steemit itu dan bagaimana cara kerjanya, ketika di jelaskan saya tertarik sekali dan ingin menjadi anggota steemit, hobi saya membaca di fizzo cerita-cerita yang menyentuh hati, kadang siap saya bekerja sambil saya istirahat saya selalu meluangkan waktu untuk membaca bahkan sampai kerumahpun saya terus membaca berjam-jam lamanya

kalau ada waktu luang saya suka ke perpustakaan untuk membaca beberapa buku tentang tanaman dan buku resep masakan dan sekali sekala mempraktekkannya di rumah, kalau tanaman yang paling saya sukai jenis sayuran yang bisa di manfaatkan sehari -hari

rutinitas saya kalau malam mengajarkan anak-anak mengaji iqra dan Al-Qur'an, tidak ramai sih namun semua itu saya tekuni dengan penuh rasa nikmat dan bahagia hanya ini sekilas tentang diri saya

sebagai pendatang baru tentunya saya punya banyak kekurangan, saya harap sahabat-sahabat steemit mau membantu dan membimbing saya kearah yang lebih baik tentang cara-cara penulisan disini, terus terang saya sebelum pernah menulis atau mempunyai karya tulis nanum saya ingin mencoba mengembangkannya di steemit ini Oia sahabat steemit semua jujur juga saya belum punya pengalaman tentang crypto currency dan akan mencoba belajar nantinya, saya berharap dukungan dan bimbingannya dari sahabat steemit semua serta dukungan dari@alee75

mohon maaf bila ada kekurangan dalam penulisan ini saya siap menerima kritik dan saran dari sahabat steemit semua

Wassalam

Media Sosial FB

CC:

@cryptocannon
@radjasalman

Sort:  

@tipu curate

;) Holisss...

Welcome to Steemit

--
This is a manual curation from the @tipU Curation Project.

Loading...
 4 months ago 

Selamat datang di platform steemit buk☺️ 🤝

 4 months ago 

Alhamdulillah, terimakasih 🙏

Hi @suryati1

@alee75 must confirm through a comment that he knows you and/or has invited you.

 4 months ago 

Thank you @inspiracion, I'm currently with my niece @alee75 who visited us at a family event.

IMG20240226141527.jpg

 4 months ago 

Hi @inspiracion. It's true that I know @suryati1, where she is my aunty or my biological mother's younger sister even though she is younger than me so my children call her young grandmother. I have told her about Steemit when we visited her house several times, but I have not had the opportunity to guide her directly to make achievements1. I am happy to hear that she has made achievement1 now. Hopefully she can develop herself on this platform.

Thank you for the answer.

 4 months ago 

You're Wellcome...🙏

 4 months ago 

Assalamu'alaikum Bit Sur. Selamat datang di platform ini. Maaf belum bisa memandu langsung untuk membuat achievement1. Semoga betah di platform ini. Apakah Bit Sur akan hadir di acara turun tanah anak Si Ana hari ini?

 4 months ago 

Na, nyo lon ka ditempat acara...

 4 months ago 

Selamat bergabung, semoga ibu betah dan bisa berkembang di platform ini

 4 months ago 

Terimakasih 🙏

Welcome to Steemit @suryati1

Your achievement 1 is verified.

You can now continue with Achievement 2, when you write your post you must include images about the process of making token transfers and the process of power Up (see questions 4 and 5).
Remember to visit other publications, start following other blogs, vote and comment on your colleagues, each visit is a new friend and each vote brings its reward.

Remember to use the #Achievement2 and #(your country) tags and post from Newcomers' Community.

Achievements must be published only once.

I invite you to follow @steemitblog so that you are aware of the latest updates.

Rate 2

This post has been upvoted through -Steemcurator09.



TEAM Newcomer: Curation Guideline for February 2024 Curated by - <@ashkhan>

Note: Try and engage meaningfully with fellow users, comment and upvote on their post, as this will help you to have good Voting CSI

We invite all newcomers from 0 to 3 months of existence in steemit to use hashtags #newcomer and #country.

 4 months ago 

Selamat datang di flatform Steemit, semoga anda betah dan merasa nyaman, di sini anda bisa mengembangkan bakat dan kreativitas yang ada dalam diri anda.

 4 months ago 

Terimakasih, doakan saya ya bisa jadi seperti teman2 yg ada disini 🙏salam kenal

 4 months ago 

Selamat bergabung di steemit buk. Semoga cerita yang akan ditulis dapat menginspirasi. ☺😇

 4 months ago 

Amin, terima kasih 🙏

 4 months ago 

Amin, terima kasih 🙏

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.13
JST 0.030
BTC 60991.51
ETH 3361.38
USDT 1.00
SBD 2.48