Achievement 3 Dari @nyakmadd Tugas : Kode etik konten

in Newcomers' Community3 years ago (edited)

Hallo sobat selamat pagi, siang dan malam untuk yang melihat postingan ini.

2r8F9rTBenJQfQgENfxADE6EVYabczqmSF5KeWefV5WL9WEcCer6ZDWgR5FP7ohiBYoDiZZnx7ePKfRe4XqeWzaymvCZTzmDS4csyccrcVkWK3UMSgdYdSZr3xuFS95pa.jpeg

Sumber Foto

Pada kesempatan yang sangat penting ini, saya akan membuat dan juga menyelesaikan tentang Achievement 3 Dan saya akan menjelaskan sedikit tentang pelanggaran hak cipta atau plagiat.

Apa itu Plagiarisme?

Pengambilan karya orang lain dengan cara penyalinan, dan mencoba/menggandakantanpa persetujuan pencipta aslinya. Aturan konten steemit sangat menentang hal semacam ini.

Jenis-Jenis Plagiat

Ada berbagai jenis plagiarisme saya akan menjelaskan beberapa di antaranya di bawah ini:

1. Plagiat Mosaik:

Ini adalah jenis plagiarisme yang berhubungan dengan penggunaan sinonim, dinamis kata-kata sehingga tidak akan terlihat, lebih tepatnya menyelipkan kata kata dari banyaknya penulis.

2. Plagiat Yang Disengaja:

Yaitu mengulang karya penulis pertama seluruhnya dan dijadikan milik sendiri dengan cara disengaja. Plagiarisme jenis ini layak dihukum.

3. Plagiat Diri:

Yang ini mungkin terlihat tidak terlalu bermasalah, pada faktanya hal ini juga merupakan pengulangan kata akan tetapi dengan karja sendiri walaupun demikian ini juga merupakan plagiat.

dituduh-lakukan-plagiat-unnes-siap-rektornya-diperiksa_m_224598-560x391.jpeg

Sumber Foto

Banyak hal yang dilakukan dari plagiat seperti melakukan penggandaan tulisan, pengambilan postingan, pengambilan foto dan juga video.

Maka dari itu jika kita mengambil karya orang lain, sebaiknya kita mencantumkan sumbernya sehingga kita dapat menghargai karya pemilik tersebut.

Cara untuk menghindari plagiat untuk bisa di upload di steemit contoh sebagai berikut:

CONTOHNYA :

Misalkan saya mengambil postingan dan artikel dari google, kita harus mencantumkan sumbernya, Sepeti contoh dibawah ini :

IMG_20211221_221033.jpg
Sumber Foto

Maka hasilnya akan terlihat seperti dibawah ini :

Indonesia, disebut juga dengan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI, pengucapan bahasa Indonesia: [nəˈɡara kəsaˈt̪ua̯n reˈpublɪk in.ˈdo.nɛ.sja]); atau hanya Republik Indonesia (RI) adalah negara di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia. Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari 17.504 pulau. Nama alternatif yang biasa dipakai adalah Nusantara.[16] Dengan populasi mencapai 270.203.917 jiwa pada tahun 2020,[17] Indonesia menjadi negara berpenduduk terbesar keempat di dunia dan negara berpenduduk Muslim terbesar di dunia, dengan penganut lebih dari 230 juta jiwa. Sumber Artikel

Demikianlah postingan ini saya buat semoga bermanfaat untuk yang membacanya, dan harapan saya semoga untuk kedepan nya para pengguna steemit dapat menulis karyanya dengan lebih diperindah tanpa plagiat.

Hanya ini yang dapat saya bahas dari postingan Achievement 3, dan sampai pantau langsung di postingan achievement saya berikut nya.

Terima kasih banyak kepada senior-senior saya yang selalu mendukung saya dalam mengikuti achievment ini : @steemcurator03 @heriadi @irawandedy @nadilchairi @radjasalman @reddileep dan juga yang lainnya.

Salam @nyakmadd

Kumpulan Achievement Saya:

Achievement 1
Achievement 2

Sort:  
 3 years ago 

Postingan ini terindikasi dikutip dari @muhammadzainijoi, Harap diperbaiki untuk verifikasi selanjutnya

 3 years ago 

Maaf sebelumnya bang saya tidak menyalinnya tapi saya ikuti tata cara pembuatan, kalau kata katanya saya rangkai sendiri, tapi memang sekilas terlihat mirip.
Maka dari itu sudah saya edit seperti saran ababg @irawandidesy, terimakasih atas masuknya bang semoga kedepannya saya lebih Berhati-hati dalam pembuatannya 🙏🙏🙏 @irawandedy

 3 years ago 

Lanjutkan ke achievement berikutnya

R: 1

 3 years ago 

siap bang tapi belum di Verifikasi

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)

 3 years ago 

Hi, @nyakmadd,

Your post has been supported by @tarpan from the Steem Greeter Team.

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.13
JST 0.027
BTC 59356.21
ETH 2723.43
USDT 1.00
SBD 2.53