Achievement 3 oleh @fadhilah26 : Kode Etik Konten

in Newcomers' Community3 years ago (edited)

images (1).jpeg
Sumber

Assalamualaikum warahmatullahi wa barakatuh,

Setelah selesai dari tugas achievement 2 kini saya ingin membuat kembali postingan untuk tugas achievement 3 yaitu tentang kode etik konten, tentu nya setelah saya membaca panduan achievement 3 yang di posting oleh bapak @radjasalman dalam bahasa Indonesia.

Saya akan menjelaskan tentang apa itu kode etik?,kode etik menurut pencarian di Google adalah sebagai berikut :

Kode etik adalah "suatu sistem norma, nilai & juga aturan profesional tertulis yang secara tegas menyatakan apa yang benar & baik & apa yang tidak benar & tidak baik bagi profesional. Kode etik menyatakan perbuatan apa saja yang benar/salah, perbuatan apa yang harus dilakukan & perbuatan apa yang harus dihindari".
Sumber

Maka kalau kita melanggar dari kode etik yang telah ditetapkan oleh suatu komunitas di sebut plagiat, plagiarisme dalam sebuah konten tentu sangat di larang karena kita merampas hak milik orang lain tanpa izin atau tidak mencantumkan sumber nya.
Tapi sebaliknya kalau kita minta izin atau kita cantumkan sumber maka pemilik konten tidak akan marah, bahkan mereka merasa senang karena hasil karya nya telah di bagikan oleh lain, tentunya ini suatu kebanggaan bagi si pemilik nya.

Begitu juga dengan Kita bila orang lain mengambil karya kita tanpa memberitahu terlebih dahulu atau tidak mencantumkan yang bahwa karya tersebut sumber nya dari kita maka kita akan marah, tapi bila mana mereka memberitahu terlebih dahulu atau mencantumkan yang bahwa karya tersebut milik kita, maka kita merasa senang dan bangga.

Plagiarisme menurut pencarian saya di geogle adalah :

"Plagiarisme atau sering disebut plagiat adalah penjiplakan atau pengambilan karangan, pendapat, dan sebagainya dari orang lain dan menjadikannya seolah karangan dan pendapat sendiri. Plagiat dapat dianggap sebagai tindak pidana karena mencuri hak cipta orang lain".
Sumber.

Maka oleh karena itu setiap konten yang kita buat harus asli tanpa menciplak punya orang lain karena semua blog dan media lainnya sangat melarang plagiarisme termasuk platform steemit ini,dan berkreatiflah dengan menghasilkan karya sendiri walaupun jelek dan tak sebagus milik orang lain.

Maka "setelah membaca etiket steemit dan memahami Etiket Steemit di Komunitas Steemit dan akan melakukan yang terbaik untuk menggunakannya", semoga postingan saya berikutnya tidak melanggar kode etik yang telah di tentukan.

Inilah postingan saya untuk kali ini yang menjelaskan tentang kode etik konten, kritikan dan saran sangat saya harapkan supaya dalam capaian berikut Nya saya akan lebih bagus.

Ucapan terimakasih banyak kepada bapak @radjasalman yang telah membuat panduan untuk kami pendatang baru dan juga teman- teman steemian tanpa Anda kami pun tidak ada.

"Saya telah membaca dan memahami Etiket Steemit di Komunitas Steemit dan akan melakukan yang terbaik untuk menggunakannya".

Ini adalah link achievement1 dan achievement2 saya.

CC.
@cryptokannon
@anroja
@radjasalman
@heriadi
steemcurator.

Salam kenal @fadhilah26

Sort:  

Sorry for missing your achievement post. A combined vote was given to this post for both achievement 3 and 4.

 3 years ago 
Selamat... Anda telah diverifikasi untuk tugas Achievement 3 ini dan Anda dapat melanjutkan ke tugas berikutnya pada Achievement 4 tentang Applying Markdown.

Sebelumnya Silakan membaca panduan tugas tersebut dengan mengunjungi tautan berikut Applying Markdown

Catatan kurator: 2
Best Regard,
cropped_image.png

 3 years ago 

Terimakasih.

 3 years ago 

Coba dibaca kembali panduan Achievement 3 karena ada poin penting yang tidak cantumkan. Lihat gambar dibawah, mention saya jika kamu telah memperbaikinya.

IMG_20210603_153551.jpg

 3 years ago 

Sudah di perbaiki bapak,@irawandedy.

 3 years ago 

Kok belum ada pernyataan dicantumkan di bagian terakhir.

Masukkan pernyataan "Saya telah membaca dan memahami Etiket Steemit di Komunitas Steemit dan akan melakukan yang terbaik untuk menggunakannya" di akhir dari posting tugas ini.

 3 years ago 

Setelah paragraf ucapan terimakasih....

Masukkan pernyataan diatas. Selesai

Dan mention saya jika sudah ada perbaikan ya.

 3 years ago 

Ok terimakasih, saya telah memperbaiki nya coba di lihat pak @irawandedy.

 3 years ago 

Terimakasih banyak atas saran nya bang @irawandedy

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 63101.67
ETH 2588.03
USDT 1.00
SBD 2.74