Achievement 2 @aris123 Task : Basic security on steem

in Newcomers' Community2 years ago

Halo sahabat semua....
Dimanapun anda berada semoga selalu dalam keadaan baik-baik saja dan dimudahkan segala urusan

Pada kesempatan kali ini saya akan melanjutkan membuat tugas saya yaitu Achievement 2 tentang basic security on steam sebelumnya saya sudah menyelesaikan tugas yang pertama yang diverifikasi oleh @radjasalman,terimakasih kepada beliau yang sudah memeriksa tugas saya.

Di platform ini yaitu platform steemit kita juga diberikan kunci atau password seperti media lainnya,di steemit ini ada beberapa kunci/password yang di berikan di antaranya private posting key, private memo key, private active key, private onwer key,master key.di antara kunci kunci tersebut terdapat fungsi fungsi yang berbeda dan kita harus menyimpannya dengan baik supaya tidak kehilangan kunci/password.

Screenshot_20201004_151104-2.jpgsumber

BERIKUT BEBERAPA PERTANYAAN:

1. Sudahkah anda mengambil semua kunci di steemit?.
Waktu pertama membuat akun saya sudah mengambil kunci akun saya setelah saya mendownload di pdf,sebelum nya kita di berikan kunci utama yaitu kunci master key setelah mendapatkan kunci utama kita di arahkan untuk mengambil atau mendownload kunci lainnya seperti aktif key,memo key,posting key dan owner key.semua dapat di gunakan di tempat yang berbeda dan kunci utama adalah kunci paling penting.

2.Apakah anda mengetahui masing-masing fungsi dan batasan utama ini?.*

Saya sudah mengetahui setelah mempelajari tentang kegunaan kunci kunci di steemit.

Berikut penjelasan setiap fungsi kunci;

  • private active key
    private active key di gunakan dalam beberapa hal seperti power down power up ,mengirim steem dan bisa untuk memperbarui profil

  • private owner key
    Owner key di gunakan untuk mengirim atau mentransfer token ke akun pengguna lain,bila kita ingin mengirim token maka kita di perlukan memasukkan kunci owner key ini.

  • private posting key
    Posting key di gunakan untuk login ke dalam akun bila kita ingin membuat postingan,komentar,up voting,down voting dan lain lainnnya

  • master key
    Di antara semua kunci di atas,kunci master key paling penting,kunci ini bisa di sebut kunci utama karena kegunaan untuk membuka akun dan juga bisa mendownload kunci kunci lainnya seperti posting key,aktif key dan owner key,kunci utama ini anda harus menyimpannya dengan baik dan kunci ini sangatlah penting.

3. Bagaimana anda berencana untuk menyimpan kata sandi utama anda?
Sandi akun saya sudah di simpan dengan baik dan tidak ada yang tahu kecuali saya,setelah saya mendownload kunci itu saya langsung menyimpan di memory hp dan juga membagikan di meseger milik saya sendiri biar sandi itu aman dan tidak bisa hilang.

4. Apakah anda tahu cara mentransfer token steem anda ke akun pengguna steam lain?

Ya saya mengerti.awalnya kita login ke akun lalu masuk login dengan kunci aktif key setelah kita berhasil login maka akan di bawakan ke menu wallet di situ anda pilih transfer,seperti contoh di bawa.

IMG_20220212_023230.jpg

Setelah men-klik transfer kita akan di bawakan ke beranda isi data atau jumlah token yang akan di transfer ke akun pengguna lain,di situ kita perlu isi jumlah yang mau kita kirim lalu kita klik oke supaya token yang kita bagikan atau kita kirim bisa sampai ke alamat akun tujuan.seperti contoh di bawah.

IMG_20220212_023219.jpg

5. Apakah anda tahu cara power-up steem Anda?
Setelah saya mempelajari sekarang saya sudah mengerti tentang power Up dan bagaimana caranya pertama-tama Anda harus masuk ke wallet dan setelah itu Anda cari tulisan power up.seperti contoh di bawah.

IMG_20220212_024748.jpg

Setelah anda melihat ikon power up Anda langsung klik ikon tersebut lalu akan diarahkan ke menu isi steem untuk power up.

IMG_20220212_024800.jpg

Mungkin ini saja penjelasan saya tentang cara menyimpan kunci dan juga penjelasan tentang kegunaan kunci di steemit,semoga sahabat semua mengerti dan bisa di pelajari dan juga tugas saya ini dapat di terima,bila ada kesalahan mohon di komen di bawah supaya saya bisa memperbaiki nya dan juga bisa mempelajari kesalahan yang ada.

terimakasih.

Sort:  
 2 years ago 

Hello,

I’m glad that you have successfully completed your Achievement task. You can now proceed with the next achievement task at your convenience.

RATE : 2

You can visit The List Of Achievement Tasks by @cryptokannon.

You also can apply for 500 SP Minnow Support Program if you have less than 500SP.

You also can join the Steemit Guidance Discord and Steemit Guidance Telegram groups for any Assistance needed.

There are community rules in all communities on Steemit. You are required to follow all the rules before posting any article. I hope you will post quality content here.

HAPPY JOURNEY ON STEEMIT

SAVE_20210724_220410.jpg

 2 years ago 

Thanks very much

 2 years ago 

Hi, @aris123,

Your post has been supported by @tarpan from the Steem Greeter Team.

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.11
JST 0.027
BTC 64720.87
ETH 3409.22
USDT 1.00
SBD 2.32