SEC-S10W5: My story of losing a precious thing

in Steem For Bangladeshlast year

IMG_20230708_001324.jpg

creatif photo by canva

Dear steemians

Terima kasih temanku @arispranata5 telah menyebut saya untuk kontes My story of losing a precious thing. Dalam konteks ini Saya juga pernah kehilangan satu unit sepeda motor sekitar di tahun 2018 lalu. Awalnya saya merasa panik karena sepeda motor tersebut sehari-hari saya gunakan untuk pergi ke kantor, antar jemput anak-anak saya ke sekolah dan berbelanja ke pasar.

IMG_20230707_232821.jpg

gambar ilustrasi, bentuk, jenis dan warna hampir sama dengan sepeda motor saya yang telah hilang. Sumber gambar

Menang! sepeda motor saya yang hilang tersebut tidak lagi baru, itu sepeda motor bekas saya beli dengan cara cicilan selama 10 bulan (1 bulan 500.000 idr) melalui kawan saya dengan harga total adalah 5 juta rupiah atau setara dengan 1.795 Steem (sesuai harga saat konversi Steem to idr.

Perasaan emosional

Saat itu saya benar-benar panik dan sedih karena sepeda motor tersebut belum genap satu tahun saya membelinya, juga belum lama saya menyelesaikan cicilan saya untuk melunasi harga sepeda motor tersebut. Perasaan sedih dan kesal sedikit reda setelah mendapatkan dihibur dan diberi motivasi oleh keluarga dan kawan-kawan saya di tempat kerja.

IMG_20230707_233826.jpg

Ilustrasi, Saya sedih karena tidak bisa antar jemput anak saya kesekolah dan membawanya jalan-jalan dalam beberapa bulan sebelum saya menggantinya dengan sepeda motor baru, sumber gambar

Tindakan yang saya lakukan

Pada saat saya mengetahui dan memastikan bahwa sepeda motor saya benar-benar telah lenyap, pertama sekali saya lakukan adalah mengabari kawan-kawan saya di kantor. Mereka menyuruh saya untuk melapor kepada pihak berwajib yaitu Kapolsek Banda Sakti Kota Lhokseumawe.

IMG_20230707_235108.jpg

ilustrasi, sumber gambar

Setelah saya memberitahukan jenis dan warna kenderaan, nomor plat, dan nomor mesin/kerangka kenderaan, pihak kepolisian meminta saya untuk tetap tenang dan bersabar karena pihaknya akan menangani kasus ini dengan melakukan razia di kawasan polantas yaitu diperbatasan akses keluar dari kota Lhokseumawe.

Selama beberapa hari pihak kepolisian melakukan razia terhadap kenderaan bermotor, tidak ada tanda-tanda bahwa sepeda motor saya ditemukan, dan hingga saat ini saya tidak menemukannya. Saya sudah mengihklaskan! semoga orang yang mengambil kenderaan saya akan mendapatkan rahmat dan hidayah dari Allah SWT, jika sepeda motor saya ia gunakan untuk mencari rezeki halal kepada keluarganya.

Upaya saya untuk menghidari terjadinya kasus yang sama

IMG_20230707_235541.jpg

ilustrasi, memasang kunci ganda untuk kemanan sepeda motor, sumber gambar

Kurang waspada dan kurang pengamanan terhadap kenderaan adalah penyebab utama terjadinya kasus pencurian. Saya tidak memasang kunci pengaman (kunci ganda) pada kenderaan saya, dan hal ini menjadi pengalaman penting bagi saya setelah kejadian tersebut. Pengalaman sangatlah berharga! Hingga saat ini saya selalu berhati-hati dan dalam kondisi apapun tetap berusaha untuk hati-hati dan waspada pada saat memarkir kenderaan serta memasang kunci pengaman dimanapun kenderaan itu saya tempatkan.

Demikian post kontes challenge saya untuk Tema My story of losing a precious thing yang disslenggarakam oleh komunitas Steem For Bangladesh. Terima kasih atas kesempatan ini dan untuk rekan steemian yang telah bersedia untuk singgah dan membacanya.

Invite: kanda @anroja @muzack1 @f2i5 dan @ikwal

Regards,
@ridwant

IMG_20230225_155902.jpg
support @pennsif.witness
Klik disini

Sort:  

Great storytelling! Your post on losing a precious thing is captivating and relatable. Your writing style drew me in and I could feel the emotions behind your words. Keep sharing your experiences and connecting with your readers.

 last year 

Thank you my friend for visiting and giving a little flattery and motivation for me,

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

I can feel your pain losing a bike like this especially when you remember how this bike has helped you personally. The same thing happened to my dad who lost his machine to thieves. It pained him so much that he can't even comprehend. I also felt his pain because that was the means of transportation that helped us. Even with the fact that he reported the matter and took it up, he got no positive reply. He then decided to buy another but this time, lock the wheels and part it in a caged house. I enjoyed reading your post. Thanks for sharing. You'll gain more than what you've lost in due time. That has always been my hope. I also participated

https://steemit.com/hive-170554/@bossj23/sec-s10w5-my-story-of-losing-a-precious-thing

 last year 

It's true my friend, the means of personal transportation are very important and cost-effective compared to us using public transportation services and it's difficult to manage our time for various activities. Now I'm better than before, hopefully it won't happen again.

Thank you for your lovely comments.

Saludos amigo a veces las cosas que nos pasan son una lección que debemos aprender.

Usted le pasó con el robo de su moto y de esta manera también aprendió a cuidar y estar más al pendiente de sus objetos como en este caso si nueva moto.

Saludos y éxitos en este reto. 👍🤗

 last year 

Waalaikum salam,
Benar sekali, saya telah mengambil pelajaran positif atas kejadian tersebut, dan hingga saat ini saya benar-benar waspada terhadap kenderaan saya agar tidak kembali terulang kejadian yang sama.

Terima kasih banyak sobatku atas kunjungannya.

 last year 

Hello dear friend.
What happened to you was a great loss, first because you had not lasted a long time with your motorcycle, second, you had not finished paying the outstanding installments and although I went to the authorities, your motorcycle did not appear.
May God help him to improve that situation.

Success in the challenge 🤞🏻
Many Blessings..🙏🏻

 last year 

Benar sekali, saya sangat sedih waktu itu, karena sepeda motor saya banyak membantu saya dan keluarga sebagai alat trasfortasi. Saya menganggap kejadian tersebut dapat memberi pelajaran penting bagi saya untuk selalu berhati-hati menjaga benda-benda berharga milik saya.

Terima kasih banyak atas kunjungan dan komentar indah anda sobatku.

 last year 

Merelakan sesuatu dengan sifat tulus ikhlas terkadang sangatlah sulit. Ada yang bisa tulus namun tidak diikuti keikhlasan, begitu juga sebaliknya. Ikhlas ketika memberikan, namun tidak diikututi ketulusan hati. Dua anomali berbeda ini sering mempengaruhi pemikiran setiap manusia, namun berbeda halnya bagi seseorang yang memahami tentang bersyukur dan sabar. Syukur dan sabar adalah dua hal berbeda namun saling mengikuti. Disaat ditimpa musibah dia cendrung bersabar, dan selalu bersyukur saat memperoleh kenikmatan. Saya telah membaca artikel anda dengan sangat cermat dan berhati-hati agar tidak salah menafsirkannya. Kita pernah berada di posisi yang sama dengan mengalami hal yang sama pula, walaupun dengan jalan yang berbeda. Intinya, saya memahami bahwa ketika artikel ini anda buat, ketika itulah suasana hati anda berbicara. Artinya publikasi ini benar-benar dibuat dengan perasaan hati yang paling dalam. Saya kagum dengan sikap yang anda tunjukkan dalam merelakan serta mendoakan hal terbaik bagi seorang musuh. Itu adalah sikap yang luar biasa, semoga akan mendapatkan gantinya walaupun dalam wujud yang tidak pernah kita tau. Saya pun telah melakukan hal yang sama seperti anda, merekakan dan mengikhlaskan, semoga bermanfaat baginya, bagi keluarganya maupun bagi anak-anak nya kelak. Terimakasih telah mengindang saya, mohon maaf kalau ulasan ini terlalu panjang dan terkesan bertele-tele. Karena inilah cara saya menghargai seseorang yang mampu membuat semangat saya hidup dan bangkit kembali. Terimakasih brother @ridwant semoga sukses dalam kontes hebat ini

 last year 

So sorry to read about your loss bro but as they say, carelessness even if done unknowingly gives a pain which is hard to recover."

Lack of vigilance and lack of security for vehicles is the main cause of theft cases.

It's common in our country too.

 last year 

Yes! this is really my negligence factor because there is not enough safety for my motorbike. We know that thieves are everywhere and thriving. Always have to be careful.

Thank you for visiting my friend

 last year 

Selalu menyakitkan kehilangan sesuatu yang berharga dan sesuatu yang telah dibangun dengan kerja keras sangatlah traumatis. Tapi di postingan ini saya sangat senang anda masih mendoakan orang yang mencuri sepeda anda meski kehilangan sepeda anda. Saya berharap bahwa Allah akan memberkati Anda lebih

 last year 

Iya, saya hanya mengambil sisi baik atas kejadian tersebut. Saya rasa semua korban pencurian juga akan melakukan hal yang sama setelah lelah berusaha namun tidak ada hasil.

Terima kasih banyak kawanku telah memberi komentar indah ini.

 last year 

Your post is very well presented. I am sorry to hear that you lost your favorite item. In fact, anyone is devastated when a favorite item is lost. Anyway good luck to you in the contest.

 last year 

Correct! but I take the positive side so as not to be too late in sadness. This incident has also taught me a valuable lesson about vigilance and being able to keep our belongings safe.

Thank you very much for your lovely comments my friend.

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.14
JST 0.028
BTC 58495.77
ETH 2579.09
USDT 1.00
SBD 2.44