You are viewing a single comment's thread from:

RE: DPOS dan @paulag untuk Witness di Steem Blockchain

Salam sejahtera kepada para steemian, khususnya steemian aceh. Perkenalkan saya @zaininoer, pendatang baru yang merupakan pemula di steemit. Sebagai warga steemit yang baru tentunya saya sangat awam dan masih dapat dikatakaan sekedar ikut-ikutan, oleh karna itu saya rajin membaca update makalah ayau artikel teman2 yang ada di steemit. Kawan saya mengatakan, tugas kamu di steemit menulis dan banyak2lah berkomentar di postingan orangnlain maka kamu akan dihargai, juga dengan menulis nantinya teman2 steemit akan mengvote (maaf jika tulisannya salah) dan kamu juga akan dihargai. Nah, dalam pikiran pendek saya kalau di steemit kita saling mengupvote postingan lainnya maka kita semua sedang saling membantu untuk mendapatkan keuntungan, intinya kita harus lakukan itu. Setelah saya membaca beberpa artikel, dijelaskan didalamnya ada komunitas, kurator dan lainnya kembali membuat saya bingung.

Kali ini saya berterimakasih kepada senior @rismanrachman yang telah memberikan ulasan panjang. Saya sebagai warga steemit yang baru juga memohon bimbingan dari para senior, semoga apa yang kita lakukan di steemit dapat bermanfaat bagi kita sendiri dan rekan2 lainy.. terimakasih. Mohon tanggapan...