You are viewing a single comment's thread from:
RE: Tidak Ada Cara Instan untuk Sukses di Steemit, Kecuali....
Terkadang, kita harus berani mengambil resiko, di saat pengguna luar mengeluarkan biaya begitu besar untuk terjun di platform ini, disitu mereka yakin dan berani mengambil resiko bahwa jika sebuah perbuatan yang dilakukan secara ikhlas dan yakin dan berlindung hanya kepada Allah SWT maka tidak ada yang perlu ditakutkan. Hari ini kita lihat betapa besar steem power yang ada sama pengguna luar, mereka itu lakukan krn yakin. Sudah saat nya kita lakukan investasi, jadi tidak hanya mengharap dan puas dgn apa yg sdh didapat.
Berinvestasi apapun sebenarnya mengandung resiko. Cuma bagaimana langkah kita meminimalisir resiko tersebut. Karena steemit merupakan salah satu ladang untuk investasi, saya pikir akan sangat bijak bila steemit kita perlakukan sebagai salah satu keranjang investasi. Komentar yang keren sekali @rickygunawan :)