You are viewing a single comment's thread from:
RE: SEC-S16/W2 - "Childhood trauma and incidents: how do they affect our children's life? "
Saya setuju dengan apa yang bapak tulis diatas, kondisi ekonomi adalah satu penyebab besar yang membuat anak menjadi trauma karena dengan ekonomi yang rendah akan menimbulkan banyak masalah lainnya yang dapat merusak mental anak hingga membuat mereka trauma.
Salah satu cara untuk membuat anak-anak memjadi sukses adalah, sebagai orang tua harus bertanggung jawab penuh atas pendidikan anak-anak nya.
Betul masalah ekonomi adalah penyebab utama berbagai kondisi lainnya terhadap perkembangan anak. Dalam skala yang lebih luas juga terlihat dalam berbagai sendi kehidupan termasuk pada pilpres kali ini, dimana kondisi kemiskinan telah dieksploitasi dengan bansos untuk kepentingan elektoral. Dan dalam agama kita juga telah disebutkan bahwa kemiskinan sangat dekat dengan kekufuran. 😔