Which is very important for children's brain development: Studying or Playing?

in Hindwhale Community4 months ago

photostudio_1709101152429.jpg

div.png

Hello sTeeMiaNs

SEC-S16W1

Saya ingin ikut berpartisipasi dalam kontes yang diadakan oleh Hindwhale Community dan saya mengajak @suryati1 @bahrol dan @bang.dien untuk ikut serta.


Anak adalah "titipan" dari Tuhan kepada setiap orangtua yang harus dijaga dan diasuh agar menjadi manusia yang berguna bagi semua orang serta menjadi manusia yang sukses dalam hidupnya.

Acara syukuran kelahiran anak

Tidak semua orang diberi kepercayaan untuk memiliki seorang anak sehingga banyak pasangan rela menghabiskan semuanya untuk mendapatkan anak dengan menjalani pengobatan khusus bahkan melalui proses yang dikenal dengan bayi tabung.

Dan setelah si bayi lahir tentu orangtua akan sangat berbahagia dan harus berusaha menjamin masa depannya dengan segenap kemampuan yang dimilikinya.

👧What is more important for children in their childhood, playing or studying?

My little daughter

Pada masa kanak-kanak, seorang anak harus kita upayakan mendapatkan kesempatan untuk tumbuh dan berkembang sesuai usianya, yang artinya perlakuan dari orangtua harus berdasarkan pertimbangan kondisi fisik, psikis dan juga kebutuhan si anak.

Jika ditanyai mana yang lebih penting bagi anak-anak dimasa kanak-kanaknya : belajar atau bermain? saya lebih cenderung tidak mendikotomi dua hal tersebut. Saya mengatakan keduanya sama penting bagi anak-anak.

Namun yang terpenting adalah peran orangtua untuk memenej kedua hal tersebut. Anak-anak tentu harus dibiasakan untuk belajar sesuai usia atau periodesasinya.

Hal-hal yang dipelajari tentu adalah hal-hal yang sederhana secara akademik dan lebih banyak belajar tentang etika, sopan santun dan bermacam kebiasaan baik lainnya.

Dan sesuai perkembangan usianya maka materi pendidikan akan ditingkatkan secara bertahap agar anak mempunyai kemampuan pengetahuan yang memadai untuk masa depannya.

Si kecil sedang bermain

Bermain merupakan hal yang sangat penting bagi anak karena selain akan membantu perkembangan motoriknya, proses belajar bisa juga diterapkan melalui sebuah permainan. Jadi bisa dikatakan Belajar sambil bermain.

👧Are today's children lagging behind in studies and sports? If yes, explain the reason.

Menurut saya anak-anak zaman sekarang tidak tertinggal dalam pelajaran dan olahraga. Minimal ini yang saya alami dan telah saya terapkan untuk anak-anak saya.

Ketiga anak-anak saya mempunyai prestasi yang cukup baik di sekolah mereka, bahkan anak pertama saya mendapatkan undangan masuk di dua universitas tanpa harus melalui ujian atau tanpa test karena prestasinya.

Anak kedua saya

Begitu juga dengan anak kedua saya, dimana dia adalah ranking 3 di kelasnya dan juga sebagai ketua OSIS di sekolahnya serta aktif dalam berbagai kegiatan ekstrakurikuler seperti Pramuka, seni dan lain-lain.

Anak ketiga saya

Sedangkan anak ketiga saya berada dalam rangking sepuluh besar di sekolahnya. Dan Alhamdulillah ketiganya juga aktif di beladiri Hapkido sejak mereka masih kecil, dimana saya sebagai praktisi olahraga beladiri Hapkido mengikutsertakan mereka dalam aktivitas saya.

👧Is online education useful to your children?

Menurut saya pendidikan online cukup berguna bagi anak, namun harus tetap dalam pengawasan kita sebagai orangtua untuk menghindari dampak dari penggunaan tehnologinya.

Saya membolehkan Si Kecil untuk menonton video-video yang memiliki muatan pendidikan dan hiburan di YouTube di layar TV (bukan di handphone) setelah pulang sekolah. Dan bagi anak-anak yang lebih besar kita harus membekali mereka dengan pendidikan akhlak dan juga pendidikan agama agar mereka bisa melakukan filterisasi secara mandiri.

👧How does online education effect your children's mental and physical health ?

Pendidikan online atau lebih tepatnya pendidikan yang didapat melalui online sangat berpengaruh terhadap mental dan kesehatan anak.

Karena bila tidak tepat materi dan porsinya, malah akan berakibat buruk bagi anak. Anak bisa saja mendapatkan pendidikan atau pengetahuan yang salah sehingga menyebabkan mentalnya menjadi rusak atau anomali.

Kebiasaan-kebiasaan yang buruk dalam proses belajar online yang dilakukan secara terus menerus bahkan bisa mengganggu kesehatan mereka seperti gangguan penglihatan (miopi = mata rabun), dan gangguan kesehatan lainnya.

Mengutip telur di kandang

Untuk itu kita harus memenej sedemikian rupa dan juga mengimbangi dengan belajar offline atau melibatkan mereka dalam berbagai aktivitas fisik yang mengandung muatan pengetahuan seperti mengajak mereka untuk mengurus hewan peliharaan dan lain-lain.

Sekian partisipasi saya kali ini. Terima kasih telah membacanya. Stay healthy and fun, Ciao...!

Regards

@alee75

ABOUT ME

We invite you to support @pennsif.witness for growth across the whole platform through robust communication at all levels and targeted high-yield developments with the resources available.
Click Here
Sort:  

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

TEAM BURN

Your post has been successfully curated by @kouba01 at 35%.

Thanks for setting your post to 25% for @null.
We invite you to continue publishing quality content. In this way you could have the option of being selected in the weekly Top of our curation team.

Team Burn (1).png

Burning STEEM by sending it to the @null account helps reduce the supply of STEEM and so increase its price.

 4 months ago 

¡Saludos amigo!😊

Hoy día a educación online está en alza y, soy consciente que aporta cosas buenas pero, es necesario regularla porque, cuando un niño se educa de manera presencial, además de desarrollar habilidades psicomotoras, también mejora socialmente.

Te deseo mucho éxito en la dinámica, un fuerte abrazo💚

Thank you friends for your comments. It is true that online education is a new alternative for learning media. Online media has the advantage of having a wider reach. Of course, we must anticipate the negative impacts as best as possible. Greetings...🙏

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.14
JST 0.029
BTC 57899.47
ETH 3134.16
USDT 1.00
SBD 2.39