Achievement 5 Task 1 By @masteray : Review Steemworld. Org

in Newcomers' Community3 years ago

Halo semuanya. Bagaimana dengan kabar Anda hari ini ? Semoga Anda semua dalam keadaan sehat.
Kembali dengan tugas dan arahan @cryptokannon, setelah menyelesaikan tugas achievement 4 maka pada kesempatan kali ini saya akan melanjutkan tugas selanjutnya yaitu achievement 5 Task 1 yang merupakan tentang pembahasan steemworld.org untuk semua pengguna steemit.

steemworld.org Sangat penting untuk para pengguna Blockchain Steemit. Yang Membuat steemworld.org ini adalah @steemchiller tujuan untuk memudahkan Bagi pengguna Steemit untuk mengontrol transaksi atau kegiatan di akun Steemit kita. Cara untuk mengakses tool ini,dengan membuka browser lalu ketik alamat steemworld.org

Ada banyak kelebihan yang di miliki steemworld.org salah satunya adalah tersedianya tools untuk melakukan delegasi Steem Power (SP).

Segala sesuatu yang terjadi pada akun kita akan tercatat di steemworld.org secara real time, baik itu yang masuk ke akun kita atau yang keluar dari akun kita (rewards, vote, flags, transfer, comment, delegasi). Data tersebut bisa kita lihat selama delapan hari terakhir.

Halaman pertama steemworld.org, berikut adalah tampilan gambar setelah membuka steemworld.org.

Screenshot_2021-04-14-21-56-24-171_com.mi.globalbrowser.jpg

Kemudian pilih sign in.berikut gambarnya

Screenshot_2021-04-14-21-57-41-750_com.mi.globalbrowser.jpg

Setelah mengklik sign in dengan nama steemit kita dan private key kita akan dibawa ke dashbord utama,berikut tampilan gambarnya

Screenshot_2021-04-14-21-59-12-189_com.mi.globalbrowser.jpg

Setelah Berhasil Masuk kita klick Dashboard Yang Ada Di Pojok Kiri Atas,
Setelah Kita Tekan Dashboard Akan Muncul Gambar seperti berikut

Screenshot_2021-04-14-22-00-02-173_com.mi.globalbrowser.png

Berikut yang dapat saya rangkum penjelasannya yang pertama adalah lingkaran bulat yang ada persen ditengah nya berwarna orange biru. Lingkaran bulat itu Adalah grafik tentang pemberitahuan persentase kekuatan vpvote akun steemit kita, persentase itu akan berkurang dengan sendirinya bila kita melakukan upvote pada postingan atau komentar Orang. Lalu dibawahnya merupakan nilai vote yang didapat dari upvote yang kita berikan.

Untuk Delegasi saya belum memiliki pemahaman tentang hal tersebut, karena sampai saat ini saya belum memiliki steem yang memadai untuk di delegasikan, semoga kedepannya saya bisa memiliki SP yang cukup untuk mendelegasikan SP saya kepada curator di Komunitas.

Terimakasih kepada @steemchiller karena telah mengembangkan steemworld.org semoga dapat terus berkembang.

Sekian dari saya apa bila ada kesalahan mohon bimbingan dari senior steemit.

Sort:  
 3 years ago 

Kamu telah diupvote oleh radjasalman dari Steem POD Project

Kami memberikan voting dengan akun Kurator Komunitas Steemit @steemcurator03 untuk mendukung pendatang baru yang bergabung ke steemit.


Silakan kunjungi link ini untuk pedoman dalam melanjutkan tugas Achievement selanjutnya.

Ikuti terus @steemitblog untuk mendapatkan informasi terkini tentang berbagai event dalam steemit.
Terimakasih 🙏

Terimakasih

 3 years ago 

Terimakasih telah menyelesaikan tugas Achivement 2 kamu.

@radjasalman

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.027
BTC 59456.51
ETH 2300.03
USDT 1.00
SBD 2.48