Steemit Engagement Challenge | S11W2| Musuh terburuk, gula

in Healthy Steem11 months ago

png_20230731_152939_0000.png

Apa kabar teman-teman semuanya? Semoga kalian di berikan kesehatan dan dilimpahkan rezeki dan tetap semangat dalam hal membuat postingan terbaik kalian di komunitas mana pun yang kalian mau!!

Pada kesempatan kali ini saya ingin menceritakan tentang kontes yang diadakan oleh steemit yaitu Steemit Engagement Challenge Season 11 - Week 2, di komunitas yang dipilih ini adalah Healthy Steem yang di buat dengan tema Musuh terburuk, Sugar Ini adalah salah satu tema yang paling bagus.

Tahukah Anda berapa banyak gula yang Anda konsumsi per hari?

biasanya saya mengkonsumsi gula tanpa adanya batasan, tetapi saya tetap mengurangi makanan yang bergula dengan sedikit meminimalisir makanan yang mengandung gula, jdi kalo saya rasa saya sudah banyak mengkonsumsi gula hari ini yang ada pada makanan otomatis pada minuman saya akan memesan yang tidak mengandung gula seperti air mineral saja, itu merupakan hal yang sangat wajar dilakukan untuk bisa menjaga takaran gula yang masuk dalam tubuh kita sehari hari.

coffee-563797_1280.jpg

Sumber Gambar

Apakah Anda memiliki anggota keluarga yang bermasalah dengan diabetes?

ya saya memiliki nenek yang memilki riwayat terkena diabetes dimana nenek saya tidak lagi boleh mengkonsumsi gula berlebih baik itu pada makanan yang dikonsumsi ataupun pada minuman yang disajikan, itu kenapa setiap harinya beliau hanya akan mengkonsumsi makanan yang tidak mengandung gula seperti sayur bening air mineral maupun buah buah an lain sepert pisang dan sebagainya

Apakah Anda memiliki masalah dengan gula?

tidak, saya tidak memiliki masalah dengan gula namun di usia yang terus bertambah ini saya juga sangat menjaga makanan yang saya konsumsi karna saya yakin tiap tubuh yang sehat itu karna pola hidup yang baik seperti menjaga makanan yang kita konsumsi sehari hari itu kenapa sejak sekarang saya sudah sangat perhatian dengan apapun makanan yang sudah masuk kedalam tubuh saya.

lump-sugar-548647_1280.jpg

Sumber Gambar

Apa pendapat Anda tentang gula sebagai musuh terburuk?

menurut saya itu memang benar adanya karna kandungan gula yang berlebihan dapat meningkatkan resiko penyakit diabetes dan penyakit bawaan lainnya yang mungkin memang dapat memicu karna kadar gula yang berlebihan, oleh karna itu sebaiknya sebagai manusia yang bjsa menjaga diri ada baiknya kita menjaga makanan apa saja yang layak masuk ke dalam tubuh kita serta makanan apa saja yang bisa di konsumsi agar tidak membahayakan tubuh kita terutama ketika kita dalam usia muda.

Demikian postingan saya hari ini, sampai jumpa di postingan saya yang lainnya.

Saya ingin mengajak teman-teman saya yaitu @pelon53, @chant, @dasudi

Salam,
@rahmat31

Tentang saya - Klik Disini

Sort:  
 11 months ago 

Thankyou for sharing your honest opinions on this. Its good that you keep aware of your diet.

 11 months ago 

thank you for stopping by and thank you for the positive comments☺

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

Loading...

Me too have relatives with diabetes. We should take care of our diet as much as we can when we are healthy, prevention is important.

 11 months ago 

Thanks for stopping by my post

 11 months ago 

Banyak mengkonsumsi gula dapat membahayakan tubuh, tidak mengkonsumsi gula sama sekali juga tidak baik, maka dari itu kita harus pandai menjaga makanan agar kadar gula yang dalam tubuh kita stabil

 11 months ago 

Iya benar bg, terimakasih sudah mampir di posting saya😁

 11 months ago 

Hello friend greetings to you. Hope you are doing well and good.

Sugar is injurious to health. It causes diabetes, the mother of all diseases. Sugar intake should be limited.

I really enjoy your post. Best wishes for the contest.
Much more love and respect.

 11 months ago 

Thanks for Reading bro☺

 11 months ago 

You are always welcome from the core of my heart.

 11 months ago 

Thanks bro☺

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 66217.28
ETH 3507.84
USDT 1.00
SBD 3.15