My Weekly Report as a Steem Representative from May 6 – May 13, 2024
Semoga kita semuanya selalu dalam keadaan sehat di setiap waktu sehingga dapat melaksanakan aktivitas dengan lancar. Saya melaporkan laporan minggu ke tiga puluh enam sebagai Steem Representative dari tanggal 6 Mei – 13 Mei 2024
Hai Teman Steemian dimana pun anda berada, semoga kita semuanya selalu dalam keadaan sehat di setiap waktu
Laporan ke tiga puluh lima saya sebagai Steem Representative telah melakukan aktivitas untuk mendukung Steemian dimana pun berada
Saya di komunitas STEEM FOR INDONESIA sebagai Admin, melakukan aktivitas
Saya secara aktif memperhatikan dan membaca konten Steemian, memberikan komentar, motivasi serta memberikan bimbingan kepada Steemian yang memerlukan bantuan. Saya menulis komentar untuk mendorong Steemian agar konsisten terus menulis dan memberikan contoh kepada mereka untuk rutin melakukan Power Up supaya kekuatan efektif akun sendiri dapat terus bertambah dalam rangka mewujudkan kemandirian. Saya sacara rutin melakukan kurasi setiap harinya dari akun pribadi dan akun resmi komunitas @steem4indonesia
Gambar saya edit menggunakan Canva
Saya ikut memperhatikan postingan Steemian di komunitas tersebut yang selanjutnya aktif memberikan verifikasi, memeriksa status klub minimal harus tergabung di dalam klub #club5050, cek plagiatrisme, cek pembuatan konten AI, cek penggunaan BOT, ekslusivitas steem dan mengomentari pada konten Steemian dan memberikan bimbingan agar konten postingan terus meningkat dari waktu ke waktu hingga menghasilkan konten yang berkualitas |
---|
Memberikan bimbingan kepada anggota komunitas supaya dapat terus miningkatkan kualitas konten nya setiap harinya dan membantu memberikan jawaban ketika ada teman Steemian yang bertanya masalah yang di hadapi nya ketika menggunakan akun blog Steem milik pribadinya |
Saya sebagai admin membantu melakukan verifikasi untuk tiga kontes yang diselenggarakan oleh akun @steem4indonesia di setiap minggu dan menjadi donasi dengan memberikan pembayaran hadiah melalui akun @waterjoe untuk mendukung komunitas STEEM FOR INDONESIA sepenuhnya serta memfasilitasi jalannya kontes ini sebagai sarana belajar sekaligus untuk menambah serta ajang mengasah kemampuan menulis bagi semua Steemian selanjutnya mengumumkan kontes dengan akun komunitas @steem4indonesia sebagai berikut
Pemenang Kontes Fotografi Edisi ke 7 | |
---|---|
Pemenang Kontes: Hobi Belanja Edisi ke 11 | |
Masih berlangsung Kontes Hobi Olahraga Edisi ke 5 |
Membuat Laporan Minggu Ketiga hadiah pemenang kontes di komunitas STEEM FOR INDONESIA
Laporan Minggu Ke 3 Sampai Saat ini Sudah Terbayar Total 32 SP untuk Hadiah Pemenang Kontes di Komunitas STEEM FOR INDONESIA dari Akun @waterjoe |
---|
Menggunakan akun @steem4indonesia untuk memfasilitasi pembuatan Laporan kegiatan mingguan sebagai kurator komunitas STEEM FOR INDONESIA Periode 03 Mei – 10 Mei 2024
Laporan Minggu Ke 3 Sebagai Kurator Komunitas STEEM FOR INDONESIA Periode 03 Mei – 10 Mei 2024 |
---|
Kami Tim terus bekerja untuk berusaha memajukan Komunitas STEEM FOR INDONESIA yang dapat dilihat Statistik dari waktu ke waktu terus beranjak naik
Week | Subcribers | Active Posters | Pending Rewards |
---|---|---|---|
Last Wek | 369 | 90 | $200 |
This Week | 379 | 90 | $228 |
Tim komunitas STEEM FOR INDONESIA akan terus berupaya maksimal mencari ide kontes baru yang menarik dan umumnya merupakan aktivitas rutin Steemian yang dapat di review kembali menjadi tulisan yang berkualitas agar teman Steemian seluruh dunia menjadi kreatif menulis membuat karangan sesuai aturan yang ditetapkan oleh Tim Steemit. Tentu Tim di komunitas STEEM FOR INDONESIA mengharapkan bantuan dan dukungan dari Tim Steemit untuk kami cepat dapat tumbuh menjadi besar dan sebelumnya kami ucapkan terimakasih banyak atas dukungan yang telah diberikan kepada kami
Reputation akun | 78,208 |
---|---|
Effective Power | 46.839,21 STEEM POWER |
Voting CSI | 21.0 ( 0,00% sendiri, 119 suara positif, 73 akun, 7 hari terakhir |
Transfer To Vesting (selama 1 bulan), Priode 13 April – 13 May 2024 | 1.036,682 STEEM |
Normal Transfer | 791 STEEM |
Status Klub | Club5050 |
Saya menggunakan akun pribadi telah melakukan postingan di Steemit 6 publikasi konten | 2 tulisan The Diary Game, 3 tulisan Tantangan keterlibatan Steem, 1 tulisan laporan kurasi |
---|---|
THE DIARY GAME: Sabtu 11 Mei 2024 Sambilan Minum Kopi dan Makan Sushi Dapat Saya Kerja Di Internet Buat Video YouTube Promo-Steem | |
SEC-S17 W5 "🔮 What is your biggest Fantasy?🪄" | |
SEC17 WK:#5: caring for aged and dependent relatives in the family | |
SEC S17W5: The Diary Game (Wednesday 8 May 2024): "The ways of life". | |
THE DIARY GAME: Senin 6 Mei 2024 Mewujudkan Interaksi, Komunikatif dan Keceriaan Ditengah Keluargaku | |
Team #2: Curation Report for Week 1 |
Discord waterjoe#3535 dan akun Telegram saya : https://telegram.org/dl, Twetter @khadafibarawas1, Facebook Davi, IG davit_aceh
Salam spesial buat semua teman Steemian ku |
---|
👉 To View YouTube Playlist: Collection of 23 Steem Promo Videos, Klik ULR ini
Tentang Saya 👉@waterjoe |
---|
Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.
Ini terlihat dari hasil promosi steem yang baik terus melakukan yang terbaik untuk platform steemit.com dan kita berharap steem tetap maju dan berkembang dengan pesat
Terimakasih banyak, tentu harapan kita bersama steem makin maju :)