Steemit Engagement Challenge S5-W2 |Natural Disaster In my place

in STEEM FOR BETTERLIFE2 years ago (edited)

png_20221020_085052_0000.png

image edit with canva

Hallo STEEMIANs

SEC-S5W2 "Natural Disaster"

Kontes season 5, kini sudah memasuki week ke 2. Bagaimana kabar kamu semuanya? semoga masih semangat beraktifias dan semangat mengikuti kontes steemit engagement challange season 5 ini.Salam manis dari ku @sailawana di Indonesia

Sehubungan dengan tema kontes yang di adakan di komunitas steem for better life tentang Natural Disaster, maka berikut ini sharing dan informasi dari ku sesuai dengan rules yang ada di kontes ini.

Bencana Alam merupakan sebuah keadaan yang bisa terjadi kapan saja dan dimana saja, Bahaya bencana alam bisa melanda setiap orang, dan kadang terjadi tanpa bisa di duga, seperti bencana kebakaran dan gempa bumi. Namun sebagian besar bencana alam yang terjadi akhir-akhir ini adalah karena ulah manusia sendiri yang tidak bisa menjaga keseimbangan ekosistem di bumi. Sehingga berbagai dampak negatif timbul dan menyebabkan bencana yang merugikan manusia juga makhluk hidup lainnya. Berikut ini aku akan sharing tentang bencana banjir yang baru-baru ini melanda daerah ku, Lhokseumawe dan Aceh utara Indonesia pada bulan Oktober 2022 ini.

Areas they affect

KOLORO_1666188989677.jpg

Sejak memasuki bulan Oktiber 2022, curah hujan di kota ku sangat tinggi dan meningkat, hujan deras di sertai angin kencang terjadi dalam waktu yang intens, maka tepat nya tanggal 8 Oktober 2022, banjir melanda sebagian wilayah Aceh utara dan kota Lhokseumawe. Area yang terkena dampak banjir adalah fasilitas publik seperti jalan nasional, sebagian sekolah dan termasuk kawasan pemukiman penduduk semuanya tergenang oleh banjir.


KOLORO_1666188939869.jpg

KOLORO_1666188865641.jpg

area yang terkena banjir
How do they cause ruin?

KOLORO_1666247435016.jpg

Banjir yang melanda pemukiman penduduk menyebabkan rumah menjadi terendam oleh air beserta lumpur, tingginya permukaan air banjir membuat sebagian besar perabotan dan barang di dalam rumah menjadi terendam dan rusak. Selain itu Jalanan juga menjadi tergerus oleh air banjir sehingga mengalami kerusakan.

How are the people affected?

Air yang mengenangi badan jalan membuat orang-orang tidak bisa melakukan aktivitas normal seperti biasanya, apalagi tingginya genangan air membuat kendaraan tidak bisa lewat, sehingga banyak aktivitas terhambat.

Selain itu beberapa fasilitas publik jyang terkena pengaruh banjir uga tidak bisa beroperasi seperti biasa. Pasar tradisional atau pun sekolah yang terendam banjir di beberapa wilayah menyebabkan masyarakat harus menghentikan aktivitasnya selama banjir melanda.

Daerah yang paling sering terkena dampak banjir adalah daerah yang memiliki countur permukaaan dataran rendah. Selain itu juga kawasan yang dekat dengan sungai.


KOLORO_1666188902114.jpg

KOLORO_1666188838864.jpg

aktivitas masyarakat terhambat
The most probably cause of it

Penyebab terjadinya bencana banjir di daerah ku dapat di sebabkan oleh berbagai faktor antara lain :

1.Tingginya curah hujan dengan intensitas lama

2. Meluapnya aliran sungai
3. Drainase yang tidak baik akibat adanya penumpukan sampah
4. Lokasi yang tergenang banjir karena berada di dataran rendah
5. Akibat penebangan hutan secara liar dimana tidak ada lagi akar pohon yang bisa menjadi peresap air hujan

Was there a prior alert from the Government?

Pemerintah Indonesia melalui BMKG sebelumnya sudah memberikan peringatan kepada masyarakat agar waspada akan bencana hidrologi yang bisa terjadi seqaktu-waktu pada daerah-daerah Indonesia twrmasuk wikayah Aceh, yang di perkirakan akan mengalami curah hujan yang tinggi di bulan oktober 2022 ini.

What can you do in case of a situation like that?

Dalam situasi becana banjir seperti ini, maka yang bisa aku lakukan adalah waspada selain itu karena sewaktu musibah banjir melanda kemarin, rumah ku alhamdulillah tidak terkena, dan karena rumah mertua ku yang terdampak banjir seperti pada foto di bawah ini.maka aku pun membantu mereka membersihkan rumah dan membawakan makanan bagi mereka.


KOLORO_1666189090639.jpg

KOLORO_1666189022697.jpg

ruangan di rumah mertua yang terkena banjir

Memang aku hanya bisa melakukan hal sederhana namun aku rasa bantuan kami cukup membuat mereka terhibur dari rasa lelah dan susah akibat rumah terdampak banjir.

Demikianlah sharing ku tentang bencana alam banjir yang melanda kawasan ku, sebagai partisipasiku pada kontes, semoga tulisan ku bermanfaat bagi diriku dan steemian lain yang membacanya.

Aku akan kembali mengundang para sahabat ku steemian aktif dan energik untuk ikutan di kontes di week 2ini @ikwal @chopper46 @harferri @dederanggayoni @solexybaba @tucsond. Berikut link kontesnya

Terimakasih sudah memberikan waktu berharga anda untuk membaca postingan ku serta memberikan supportnya melalui positif. Semiga kesuksesan kita raih bersama


Regards,

@sailawana

About me


Sort:  
 2 years ago 

We're suffering from flood too here in Nigeria, ours is because of LADO dam water release, couple with climate change. My heart goes out to everyone affected by this natural disaster, I hope the Government will mitigate the situation. Thanks for sharing the News with us here, I wish you success!

 2 years ago (edited)

Yeah , I wait the action from goverment too.
Thanks fior stopping by and give quality comment to my post..
I wish the same way for you too dear..

 2 years ago 

Curah hujan yang tinggi belakangan ini memeang menyebabkan beberapa wilayah di sekitar kita terkena musibah banjir, banyak warga yang mengalami kerugian karena itu, namun semua itu adalah cobaan untuk kita, harus sabar dan ikhlas dalam menghadapinya, semua pasti ada hikmahnya, badai pasti berlalu

Terima kasih undangannya buk😊🙏, long galom na poto😁

 2 years ago 

Iya btul skali bencana yang hadir juga meruoakan cobaan bagi kita.. smoga bisa nyusul ikutan juga ya.. semangat..

Setiap tahun kejadian banjir seperti ini memang selalu terjadi, ya mudah-mudahan banjir ini cepat berlalu

 2 years ago 

Iya kak..sedih kita lihat korban bencana banjirnya ya..

 2 years ago 

We are also concerned about the various disasters and floods that have hit our country, Indonesia recently. The most common is a flood disaster.
The flood disaster was mostly due to natural damage caused by the ignorant hands of humans. Hopefully the government and related parties will immediately overcome the flood disaster and the community will also change their negative behavior in protecting nature.

Keep it up and keep up the enthusiasm to join the contest this week 2, sis @sailawana
May luck be with you

 2 years ago 

Aamiin.. thanks for stopping by.. anda give the best support for me..
Have a nice day.. buddy..

Banjir lagi . banjir lagi, penyebabnya karena sampah menyumbat selokan air serta ilegal logging yang tidak mampu dihentikan oleh pemerintah.

 2 years ago 

Iya kak setuju..dan countour tanah yang tak lagi mampu menahan air hujan..

 2 years ago 

Bumi ini dan alam sudah tua, sehingga banyak terjadi bencana di mana-mana belum lag berbagai kerusakan yang di sebabkan oleh ulah manusia. Sudah seharusnya kita menyayangi bumi dengan cara menjaganya.. dan menjaga keseimbangan ekosistem. Sehingga bisa mengurangi bencana yang terjadi.

Semangatvterus ikutan kontesnya.. semoga sukses.. 💪🏻👍

 2 years ago 

Iya setuju sekali dengan opini nya.. terimakasih juga abang sudah kembali menyemangati dan memberikan full supoortny untuk fit..
So Glad to know, you here..
Have a good day..

 2 years ago (edited)

Esto es realmente desgarrador, ya que las vidas y las propiedades están amenazadas por estas inundaciones. Al igual que en mi país, Nigeria, ha habido lluvias constantes y el agua sigue aumentando. Esperemos que el gobierno intervenga muy rápido. Gracias por compartir mi amigo y buena suerte en este concurso.

 2 years ago 

Thanks for stopping by..
Turut prihqtin dengan bencana banjir yang juga melanda negara mu.. bumi tampak nya sedang tidak baik-baik saja..

 2 years ago 

Bencana alam pada dasarnya adalah merupakan hukum alam yang terjadi atas kehendak yang maha kuasa.
Namun perlu kita ketahui bahwa manusia diciptakan sebagai khalifah untuk menjaga sekaligus menetralisir terhadap alam disekitarnya. Tetapi manusia terkadang senonoh dalam menjaga hal yang satu ini - maka bencana pun menimpa hingga membuat kerusakan dan terpuruk bagi manusia sendiri.
Saya berharap untuk Aceh Utara dan Kota Lhokseumawe semoga datangnya pemimpin yang memiliki daya sumber pikiran yang dapat memberikan perubahan terhadap kejadian yang satu ini - yang seseringnya terjadi ditempat tinggal kita.
Sukses untuk penulisan cantik buk @sailawana
Semoga keberuntungan selalu menyertai anda.
Salam dari adinda @elrazi

 2 years ago 

Masya Allah komen nya sangat positif. Aamiin semoga ada perubahan yang di bawa oleh pemimpin yang baru.

Terimakasih sudah mampir meramaikan postingan saya.. Do'a yang sama untuk brother @elrazi.. semiga rezeki kita lancar ya..

 2 years ago 

Amin ya rabbal'alamin 🤲

 2 years ago 

Kami sangat bertanggung jawab atas semua yang terjadi, kami terus melakukan hal-hal yang merugikan planet kita dan inilah konsekuensinya.

Di Venezuela, situasi banjir juga sangat sulit. Saya harap semuanya membaik untuk Anda.

Banyak berkat teman dan terima kasih berbagi dengan kami pengalaman Anda

 2 years ago 

Terimakasih sudah meluangkan waktu berharga anda untuk mampir di postingan saya. Saya sangat mengapresiasinya.

Salam dari Indonesia

Coin Marketplace

STEEM 0.15
TRX 0.16
JST 0.028
BTC 68859.62
ETH 2444.01
USDT 1.00
SBD 2.34