Steemit Engagement Challenge | S8W1| Pembelajaran saya selama pandem

in STEEMIT HEALTHlast year

20230228_002535.jpg

Apa kabar teman-teman semuanya? Semoga kalian di berikan kesehatan dan dilimpahkan rezeki dan tetap semangat dalam hal membuat postingan terbaik kalian di komunitas mana pun yang kalian mau!!

Pada kesempatan kali ini saya ingin menceritakan tentang kontes yang diadakan oleh steemit yaitu Steemit Engagement Challenge Season 8 - Week 1, di komunitas yang dipilih ini adalah STEEMIT HEALTH yang di buat dengan tema Pembelajaran saya selama pandemi Ini adalah salah satu tema yang paling bagus.

Apa yang Anda anggap sebagai pelajaran utama yang Anda pelajari dari pandemi?

Saya mempelajari satu hal bahwa waktu sangat berharga untuk siapapun, setiap waktu yang kita habiskan ternyata sangat bermakna dalam hidup kita, masa pandemi merupakan masa sulit bagi sebagian orang, banyak yang kehilangan pekerjaan dan orang orang tidak bebas seperti sebelum pandemi, maka dari itu waktu normal seperti sekarang adalah hal yang sangat berarti bagi kita dalam menjalani kehidupan.

20230228_003050.jpg

Apakah Anda kehilangan keluarga atau teman karena pandemi?Bisa Anda ceritakan tentang hal itu?

Ya saya kehilangan salah seorang teman sekantor saya karna terkena virus pandemi tahun 2020, padhaal ia adalah orang yang sangat menjaga kebersihan sampai selalu menerapkan protokol kesehatan, namun siapa sangka takdir berkata lain, ia harus dirawat 1 bulan lamanya di rumah sakit karna virus yang dideritanya, sampai akhirnya ia menghembuskan nafas terakhir di rumah sakit terserbut.

Apa momen tersulit selama pandemi?

Momen tersulit selama pandemi ialah kehilangan pekerjaan yang selama ini sudah saya tekuni, sia dirumah kan karna alasan perusahaan yang tidak boleh bekerja diluar namun harus bekerja dari rumah, namun setelah itu, saya diberikan surat untuk di PHK, betapa sedihnya saya mengingat sangat sulit untuk mendapat kab pekerjaan di masa pandemi seperti sekarang ini.

20230228_003346.jpg

Setelah semua proses itu, apakah Anda lebih menghargai kesehatan Anda?

Ya saya sangat menghargai kesehatan saya, saya selalu menjaga diri dari hal hal yang tidak baik, selalu mengutamakan kebersihan dimana pun dan kapanpun itu, bahkan ketika masa pandemi sedang parah parahnya saya sangat menerapkan protokol kesehatan yang ketat, karna saya tau kesehatan lebih berharga dari apapun, karna dengan sehat, kita bisa melakukan semua hal yang kita suka.

Apakah pandemi memengaruhi keuangan Anda secara positif atau negatif? Bagaimana Anda mengatasinya?

Awalnya masa pandemi datang sangat mempengaruhi masalah keuangan saya, saya bahkan sempat di PHK dari perusahaan tempat saya bekerja, apa boleh buat saya terpaksa harus memulai bisnis kecil kecilan sepeti berdagang, dari hasil dagang itulah kemudian pendapatan saya meningkat sampai dengan tahun ini, bahkan sekarang saya mendapatkan omset sebulan 100 juta rupiah.

Demikian postingan saya hari ini, sampai jumpa di postingan saya yang lainnya.

Saya ingin mengajak teman-teman saya yaitu @gamcantoi23, @ana07, @cekbram

Salam,
@rahmat31

Tentang saya - Klik Disini

Sort:  
 last year 

Hola @rahmat31
Muchas gracias por participar en el challenge.
La pérdida del empleo fue una constante durante la pandemia, sobre todo cuando la cuarentena era muy estricta.
Pero por lo que puedo ver, lograste crear un negocio en línea que te ha permitido tener un ingreso decente, y probablemente no te habrías aventurado a emprender de no ser por la pandemia.

Personas que fallecieron parecían estar muy sanas, y aún así, el Covid les afectó fatalmente. Es lamentable, pero es verdad, esto ayuda a que valoremos mucho más tanto nuestro tiempo como nuestra salud.

Description❌ ó ✅Score
steemexclusive1/1
Plagiarism Free1/1
BOT Free1/1
Status Club1/1
Voting CSI1/1
Post quality2/3
Markdowns2/2
Total:09/10
Date of verification:27/02/22


image.png
image.png

Friend I am feeling very happy that you learn good things about to live our meaningful life. Basically this is a basic difference between animals and humans that animals spend their life meaning less and human spend their life meaningful with their proper goals.

Coworkers loss is sorrowfull for me. I have seen many people in my life at that time who were hospitalised and also get recovered and after that they have second attacks of virus and their lost their life.

It's really a very good point to highlight that you learn that how much it is important to take care of your health and financial crisis are most common in everyone's article. I have seen just 4 to 5% people who don't impact negatively and 95% people affects negatively due to the pendemic.

 last year 

Banyaklah belajar dari musibah ini

 last year 

I agree with you completed that who spend our life meaningful not meaningless we should have an aim of our life because life without any aim is meaningless and don't seems to be more enjoyable and more good.

The loss of your friend who was your mate is very hurtful for me. May his soul rest in peace but this pandemic also gives us blessings in the form of this because we are now more alert regarding our health and we are more responsible now but some people still never changed their self.

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.13
JST 0.026
BTC 57396.91
ETH 2446.23
USDT 1.00
SBD 2.41