Steemit Engagement Challenge | S10W3| Saya percaya atau tidak (memilih siapa pun) percaya pernikahan dibuat di surga

png_20230620_152624_0000.png

Edit Canva

Apa kabar teman-teman semuanya? Semoga kalian di berikan kesehatan dan dilimpahkan rezeki dan tetap semangat dalam hal membuat postingan terbaik kalian di komunitas mana pun yang kalian mau!!

Pada kesempatan kali ini saya ingin menceritakan tentang kontes yang diadakan oleh steemit yaitu Steemit Engagement Challenge Season 10 - Week 3, di komunitas yang dipilih ini adalah incredibleindia yang di buat dengan tema Saya percaya atau tidak (memilih siapa pun) percaya pernikahan dibuat di surga Ini adalah salah satu tema yang paling bagus.

Apakah Anda percaya pernikahan dibuat di surga? Bagikan pendapat Anda

saya tidak mempercayai adanya pernikahan di surga karna hal tersebut hanyalah hayalan semata karna pernikahan hanya ada di dunia nyata tidak ada di dunia lain maupun di surga nanti karna pernikahan yang sesungguhnya hanya dilakukan oleh manusia. Dalam agama saya pun pernikahan hanya dilakukan oleh manusia bahkan binatang pun tidak melakukan pernikahan karna mereka tidak memiiki akal sehat, maka dari itu pernikahan harusnya dilakukan oleh orang yang sehat dan mempunyai akal yang baik.

flower-achway-2574849_1280.jpg

Sumber Gambar

Di dalam agama kami, disurga tidak ada yang namanya pernikahan seperti di dunia akan tetapi allah sudah menetapkan bidadari dengan sangat muda dan cantik disana yang akan melayani kita dengan sepenuhnya. Maka dari itu perbanyaklah amal-amal yang baik agar bisa mendapatkan surga nya allah serta bidadari nya yang telah di siapkan, jadi disana lah kehidupan yang sesungguhnya dan dunia ini hanya sesaat untuk kita singgah.

Pernikahan mana yang Anda sukai, diatur atau dicintai? Mengapa?

pernikahan yang saya sukai adalah pernikahan yang dicintai karna menurut saya ketika orang tersebut mencintai saya, saya akan merasa lebih baik dalam menjalani hubungan karna hubungan yang baik datang dengan perasaan yang sama satu sama lain, bukan karna paksaan seseorang atau orang tua.

Memang pilihan orang tua itu lebih baik, akan tetapi ketika kita di jodoh kan, kita merasakan ketidak nyamanan dan merasa tidak cinta terhadap orang tersebut. apalagi melihat sikap aslinya saat awal menikah, pasti kita jantungan saat itu. beda dengan menikah sama orang yang kita cintai, kita sudah tau karakter nya seperti apa, sikap aslinya gimana, jadi disitulah perbedaannya, jadi yang paling terbaik itu tetap taaruf walaupun kita salah dalam hal berpacaran walaupun nanti ujungnya ada yang menikah dan juga tidak ada, itu tergantung keseriusan laki-laki. karna pacaran ini akan menyebabkan zina jadi cara menghindari yaitu taaruf dengan keluarga si perempuan.

Menurut anda apa definisi dari kehidupan berumah tangga yang bahagia?

menurut saya definisi kehidupan berumah tangga yang bahagia adalah berumah tangga dengan orang yang kita cintai dan mencintai kita karna kalau kita berumah tangga dengan orang yang kita cintai akan lebih mengharmoniskan rumah tangga kita dibandingkan dengan orang yang bukan kita cintai. Selain itu juga agar bahagia dalam berumah tangga ini kita harus saling melengkapi dan menerima segala kekurangan dari pasangan kita, karna dengan saling menghargai dan melengkapi kehidupan pun sangat baik tanpa harus ada pertengkaran setiap harinya.

wedding-8028163_1280.webp

Sumber Gambar

Maka dari itu pernikahan ini membutuhkan persiapan mental yang matang agar kita siap menjalani kehidupan baru suatu saat nanti. Kebahagiaan ini juga bukan di lihat dari segi kita banyak uang, akan tetapi kenyamanan dan kesetiaan yang membuat rumah tangga kita tentram dan nyaman.

Bagikan beberapa alasan di balik meningkatnya jarak mental dan keterpisahan

maraknya perpisahan sering kali terjadi karna beberapa faktor yang terjadi dalam hubungan biasanya ada seorang dalam hubungan yang mendominasi untuk melakukan perpisahan karna dalam perpisahan harus ada seseorang yang melakukan hal yang tidak disenangi pasangannya

Makanya marak nya terjadi perpisahan karna banyak hal beberapa hal lain seperti ekonomi dan masalah internal dalam hubungannya sendiri makanya harus bisa menghindar apapun masalah dan menemukan penyelesaian baik dari salah satu pihak maupun keduanya

Demikian postingan saya hari ini, sampai jumpa di postingan saya yang lainnya.

Saya ingin mengajak teman-teman saya yaitu @sailawana, @realworld23, @gamcantoi23

Salam,
@rahmat31

Tentang saya - Klik Disini

Sort:  

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

 last year 

Semoga kita bisa cepat menikah bang

Amin, terimakasih sudah mampir bg, sang tgk amar karap geujak cah jalan😂

 last year 

Haha, tgk @realworld23 hana gepreh le tanyo😁

Hahaha pat peng ngen tajak laju🫣pike but mayang2

 last year 

Haha, tgk rahmat peugah ken long🤣

Sukses untuk kontes nya ya..
Thanks a tas undangan kontesnya..

Terimakasih sudah mampir ibu

Loading...

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.028
BTC 60216.66
ETH 2326.87
USDT 1.00
SBD 2.48