Markdown Style: Review Your Favorite Place Week 1- Kedai Jus Mimi Teh

in Steem SEA3 years ago

Hasil dari postingan ini 25% saya berikan kepada @steem.amal.

Hai Steemians hebat, apakabar hari ini? Saya berharap semua tetap dalam keadaan sehat meski pademi covid masih berkeliaran di sekitar kita.

Kedai Jus Mimi Teh


Kali ini saya akan merekomendasikan kedai jus yang berada di Jl. Sukajadi no. 218 Bandung. Nama kedainya Mimi Teh. Kedai mungil ala Jepang ini memiliki dekorasi mewah. Meski mungil, namun memiliki service dan tampilan yang mendongkrak kwalitas secara overall.

Cek Lokasi Maps Klik di sini


Kitchen


Dapurnya yang bersih dan rapi, juga pelayannya menggunakan protokol kesehatan, membuat saya yakin terjaga kwalitas minumannya, sehingga saya tidak ragu lagi memilih jenis jus yang tersedia dalam daftar menu


Varian Rasa

Banyak varian rasa dalam daftar menu yang ditawarkan, sampai bingung saya memilihnya. Harganya juga terjangkau buat kocek saya, dari harga 20K - 40K percupnya. Karena saya suka jeruk, maka saya pilih menu Lime Bomb + yakult, sementara Menantu pesan Susu Marie.

Billing

Billing yang harus saya bayar pada dua minuman sebesar Rp. 37,600 atau kalau menggunakan Steem setara 4 Steem kurang

Jenis pesananHarga
Susu Marie.25,000
ST.25,000
Z-(20%)-5,000
F3 FCVCY.27,000
ST.47,000
Z- ( 20%)-9,400
CASH.37,600

Taraaa.....Ini menu yang saya pesan sudah jadi. Menggiurkan bukan?

Eh, yang dilihat minumannya ya, abaikan orang yang pakai kaca mata, kurang penting ! Kalau dilihat dapat mengakibatkan rusak penglihatan, ngakak guling-guling dan susah dilupakan :D

Setelah teman Steemians membaca postingan saya jangan lupa kalau ke Bandung lewat Jl. Sukajadi mampir di Kedai Mimi Teh.

Salam sehat dan selalu semangat.
Tentang Saya


Tulisan dalam bentuk Markdown

kode gambar full
<center>https://cdn.steemitimages.com/DQmcdjrwoAQ525cdhho9g87Lj76fECxZZQBE6ov9CQbCJsD/IMG20210510155451.jpg`

Kode tulisan di rapikan
<div class="text-justify">Hai Steemians hebat, apakabar hari ini? Saya berharap semua tetap dalam keadaan sehat meski pademi covid masih berkeliaran di sekitar kita. </div>

***Batas
Judul di tengah
## <center>Kedai Jus Mimi Teh </center>

***
kode tulisan dirapikan
<div class="text-justify">Kali ini saya akan merekomendasikan kedai jus yang berada di Jl. Sukajadi no. 218 Bandung. Nama kedainya Mimi Teh. Kedai mungil ala Jepang ini memiliki dekorasi mewah. Meski mungil, namun memiliki service dan tampilan yang mendongkrak kwalitas secara overall.</div>

Kode gambar di tengah
<center>https://cdn.steemitimages.com/DQmY45iPVLPqPjbno669vXusND6PskH4Rp7GM5QxDKGRgo4/IMG20210510155035.jpg </center>

Tulisan kecil di atas
Cek Lokasi Maps <sup> Klik [di sini ](https://maps.app.goo.gl/Ntog5HjY6ZVF8dqS8)</sup>

‘***’
‘## Kitchen`

<center> ![IMG20210510155056.jpg](https://cdn.steemitimages.com/DQmXKQEoSLV5LjEM8LDjLqYKjJf9jz4UZCPj8wGfYsUFTyA/IMG20210510155056.jpg)<center>

Dapurnya yang bersih dan rapi, juga pelayannya menggunakan protokol kesehatan, membuat saya yakin terjaga kwalitas minumannya, sehingga saya tidak ragu lagi memilih jenis jus yang tersedia dalam daftar menu

***
‘##’Varian Rasa`

Kode gambar di samping

<p>
<div class="pull-right"> https://cdn.steemitimages.com/DQmQwD8oWTnqXMczA8NBL62WDYAL97sPxnDKvBQY9qxwxyR/IMG20210510155145.jpg </center> https://cdn.steemitimages.com/DQmWuopSy7SAuEFHxAZ5zhtgpDQ4G1g8GMY2bUAC3zu3T2V/IMG20210510155236.jpg </center></div>
Banyak varian rasa dalam daftar menu yang ditawarkan, sampai bingung saya memilihnya. Harganya juga terjangkau buat kocek saya, dari harga 20K - 40K percupnya. Karena saya suka jeruk, maka saya pilih menu Lime Bomb + yakult, sementara Menantu pesan Susu Marie.

***
## Billing

<center>https://cdn.steemitimages.com/DQmPKfNj9H5if8vD5rcJyzy9M3d7PGBwzYsZAY3zCDmKvD9/IMG20210529052938.jpg</center>

Billing yang harus saya bayar pada dua minuman sebesar Rp. 37,600 atau kalau menggunakan Steem setara 4 Steem kurang

Kode Tabel
Jenis pesanan | Harga
-------------------|---------------
Susu Marie. | 25,000
ST. | 25,000
Z-(20%) | -5,000
F3 FCVCY. | 27,000
ST. | 47,000
Z- ( 20%) | -9,400
CASH. | 37,600

***
kode tulisan miring
<i>Taraaa.....Ini menu yang saya pesan sudah jadi. Menggiurkan bukan?</i>

<center>https://cdn.steemitimages.com/DQmYVxnjzWCQV4aahs4Trn17JXVdnivaU2MD461suBTMCbp/IMG20210510155317.jpg</center>

> Kode kutipan
>Eh, yang dilihat minumannya ya, abaikan orang yang pakai kaca mata, kurang penting ! Kalau dilihat dapat mengakibatkan rusak penglihatan, ngakak guling-guling dan susah dilupakan :D

Setelah teman Steemians membaca postingan saya jangan lupa kalau ke Bandung lewat Jl. Sukajadi mampir di Kedai Mimi Teh.

Salam sehat dan selalu semangat.
Kode link yang di sembunyikan
[ Tentang Saya ](https://steemit.com/hive-172186/@ranesa70/achievement1-or-or-my-introduction-post-or-or-ranesa70)

Sort:  
 3 years ago (edited)

reviewnya simple dan fotonya keren teteh... nah ini kan? kalau rajin-rajin menerapkan markdown, bisa jadi ntar postingan teteh seperti di majalah-majalh gitu dah!

saya ngga berani deh minum lime bomb, takut ntar nggak mau senyum pas selfie bareng..hahahaha

Manis koq rasa lime bomb na hihiiii

iyaaa bukan hanya bisa bahagia di steemit, bisa juga nulis bagus 😊

Terima kasih telah mengikuti kontes kami

Salam

Terima kasih sudah bikin kontes markdown, jadi saya banyak belajar bagaimana menulis di steemit 🙏

Trimasih yaaa sekali lagi 🙏🙏🙏

Mohon sertakan link di postingan kontes, dan resteem supaya lebih banyak yang mengikutinya.

Siaaap

Semoga menang teh!

Aamiin
Jadi nambah ilmu ikutan kontes ini 😊

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.14
JST 0.028
BTC 59471.57
ETH 2618.20
USDT 1.00
SBD 2.40