Perbedaan antara Gaji dengan Rezeki

in #busy6 years ago

Screenshot_2018-06-25-09-47-33-339_com.android.chrome.png

Gaji itu biasanya ada slipnya. Rezeki tanpa ada slip.

Gaji itu kita dapat melalui atasan. Rezeki itu pemberian Allah.

Gaji itu berupa uang. Rezeki berupa banyak hal yang yang kita peroleh.

Gaji itu kita dapat dengan bekerja. Rezeki itu kita memperolehnya dengan iman.

Gaji itu bisa diduga, Rezeki itu sering tidak terduga.

Gaji mungkin sudah banyak, tetapi masih merasa kurang. Rezeki itu selalu merasa mencukupi, meskipun tidak seberapa.

Gaji itu harus dicari dan diusahakan dengan bekerja. Namun Rezeki mehampiri siapa saja.

Tidak semua kita mempunyai Gaji, namun setiap orang mempunyai Rezeki.

Gaji bisa saja tertukar dengan orang lain, akan tetapi Rezeki tidak akan pernah bertukar.

Besarnya Gaji bisanya ditentukan oleh masa kerja dan kelayakan, sementara itu besarnya Rezeki ditentukan keimanan kita kepada Allah SWT.

Maka, janganlah cemas, kuatir, resah, dan gelisah terhadap nasib kita dimasa yang akan datang, dan jangan pernah merasa susah dan sedih terhadap yang sudah luput dari masa lalu yang sudah berlalu

Yakinlah bahwa rencana dan kuasa Allah SWT selalu indah pada saatnya.

SEMOGA BERMANFAAT

Sort:  

Bermanfaat sekali bg. Setidaknya untuk pagi yg cerah ini

Jangan lupa untuk selalu berdoa agar memperoleh rezeki yang halal

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.16
JST 0.030
BTC 80986.05
ETH 3142.29
USDT 1.00
SBD 2.74