Fact About Rinnegan Momoshiki

in #indonesia7 years ago

Ōtsutsuki_Momoshiki.jpg

Hallo sahabat steemit kembali lagi bersama aku @melidos , kali ini aku ingin membahas sesuatu yang sangat aku sukai yaitu anime. Ya anime merupakan salah satu tontonan favorit untuk semua kalangan baik anak - anak maupun orang dewasa jadi tidak heran banyak yang menyukai anime, Salah satu anime terfavorit saat ini yaitu" Boruto" merupakan sekuel lanjutan dari anime Naruto yang sangat sukses. Nah yang menarik dari anime boruto merupakan kehadiran dari seorang yang misterius yang bernama momoshiki otsutsuki. Siapa dia ? Kita akan bahas dibawah ini.

1.Rinnegan Berada Ditangan
Momoshiki Otsutsuki keturunan dari nenek moyang shinobi yaitu kaguya, Dia pertama hadir pada sekuel Boruto The movie, Dia memiliki mata yang sama dengan klan hyuga dari konoha yaitu Byakugan. Namun sesuatu yang unik darinya yaitu Mata Rinnegan yang terdapat pada telapak tangannya. Sebagai Doujutsu atau teknik mata, Rinnegan memang tak seharusnya berada ditangan namun dengan keberadaan rinnegan berada di tangan telah membuat gaya bertarung momoshiki otsutsuki lebih hebat dan sangat optimal dalam menyerap cakra lawan.
mampu mngeluarkan jutsu.jpg

2.Mampu Menyerap Semua Jenis Ninjutsu
Ini merupakan salah satu kemampuan rinnegan yang sangat unik dan membuat penggunanya sulit dikalahkan. Begitu juga dengan momoshiki yang memiliki rinnegan di tangannya, dia dapat dengan mudah menyerap semua ninjutsu yang dia sentuh mulai dari elemen air, api, tanah, petir, angin bahkan jurus bayangan milik shikamaru.
mampu mngeluarkan 6 elemn skaligus.jpg

3.Mampu Merubah Cakra Menjadi Obat - Obatan.
Dengan Kekuatan Rinnegan momoshiki juga mampu merubah cakra yang diserapnya menjadi obat-obatan dengan bentuk mirip buah senju dan kemudian dia makan sebagai sumber tenaga dan membuatnya semakin kuat.
Momoshiki Ōtsutsuki.jpg

4.Mampu Mengeluarkan Jutsu yang Telah Diserap
Selain Mampu menyerap cakra dan ninjutsu lawan, momshiki juga mengeluarkan ninjutsu yang telah diserapnya dan menggunakannya layaknya ninjutsu miliknya sendiri. Bahkan momoshiki juga menggunakan dengan baik teknik rahasia klan nara (Jurus Bayangan) yang dia curi dari shikamaru.
Naruto_Captured.jpg

5.Terlihat Berevolusi
Diawal Penampilannya saat mendatangi pertandingan boruto dan shikadai pada Ujian Chunin di desa konoha yang disaksikan oleh 5 kage, Terlihat bahwa rinnegan ditangannya berwarna merah. Namun saat pertarungan akhir melawan gokage, sasuke dan boruto, Rinnegan momoshiki berubah warna menjadi ungu yang bersamaan fisiknya juga berubah setelah memakan cakra rekannya
download.jpg

Well guys that some facts about momoshiki otsutsuki if there are errors or responses from readers komen below. If you like this Post do not forget the upvote and comment, Follow me @melidos :)
Nah guys itulah beberapa fakta mengenai momoshiki otsutsuki jika ada kesalahan ataupun tanggapan dari pembaca komen dibawahya. Jika Kalian menyukai Post ini jangan lupa upvote dan comment, Follow me @melidos :)

Sort:  

Woff, woff!

Hello @melidos, Nice to meet you!

I'm a guide dog living in KR community. I can see that you want to contribute to KR community and communicate with other Korean Steemians. I really appreciate it and I'd be more than happy to help.

KR tag is used mainly by Koreans, but we give warm welcome to anyone who wish to use it. I'm here to give you some advice so that your post can be viewed by many more Koreans. I'm a guide dog after all and that's what I do!

Tips:

  • If you're not comfortable to write in Korean, I highly recommend you write your post in English rather than using Google Translate.
    Unfortunately, Google Translate is terrible at translating English into Korean. You may think you wrote in perfect Korean, but what KR Steemians read is gibberish. Sorry, even Koreans can't understand your post written in Google-Translated Korean.
  • So, here's what might happen afterward. Your Google-Translated post might be mistaken as a spam so that whales could downvote your post. Yikes! I hope that wouldn't happen to you.
  • If your post is not relevant to Korea, not even vaguely, but you still use KR tag, Whales could think it as a spam and downvote your post. Double yikes!
  • If your post is somebody else's work(that is, plagiarism), then you'll definitely get downvotes.
  • If you keep abusing tags, you may be considered as a spammer. It may result to put you into the blacklist. Oops!

I sincerely hope that you enjoy Steemit without getting downvotes. Because Steemit is a wonderful place. See? Korean Steemians are kind enough to raise a guide dog(that's me) to help you!

Woff, woff! 🐶

kr-guide!

Congratulations @melidos! You have received a personal award!

1 Year on Steemit
Click on the badge to view your Board of Honor.

Do not miss the last post from @steemitboard!


Participate in the SteemitBoard World Cup Contest!
Collect World Cup badges and win free SBD
Support the Gold Sponsors of the contest: @good-karma and @lukestokes


Do you like SteemitBoard's project? Then Vote for its witness and get one more award!

Congratulations @melidos! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 2 years!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.21
JST 0.036
BTC 97641.56
ETH 3412.65
USDT 1.00
SBD 3.24