Menanti Sunset di Pantai Batang

in #travel6 years ago (edited)

Apakah Anda tahu Batang? Batang bukanlah pohon. Ini adalah nama sebuah kota kabupaten di Jawa Tengah. Jika Anda dari arah Jakarta, lokasinya setelah Pekalongan arah ke Semarang. Ia sangat dekat dari Terminal Bus Pekalongan. Mungkin sekitar 3-4 kilometer setelah Terminal Pekalongan, Anda akan bertemu dengan Alun-Alun Batang (sebelah kanan).
114867c9932158a16cd290dbd0a9129f605c340d.jpg

Alun-alun Batang menjadi tempat pemberhentian kendaraan pribadi untuk istiharat, makan atau ke masjid. Di bagian tepi alun-alun ada banyak penjual makanan. Tapi sebelum makan, Anda harus tanya dulu harganya. Agar enak sama enak. Beberapa warung menulis harga makanan di spanduk atau plang kayu yang ditaruh di depan warung. Jika Anda mau solat, di salah satu sudut alun-alun ada masjid.

IMG_20170626_164629.jpg

Tapi saya bukan ingin cerita alun-alun. Saya hanya memberi petunjuk atau penanda kota Batang, yakni Alun-Alun Batang yang di bagian selatan terdapat rumah dinas Bupati Batang. Ada pun ke arah utara dari alun-alun itu, di jalan yang diapit pertokoan, adalah Jalan Yos Sudarso. Nah, ke arah itulah Pantai Batang. Jaraknya sekitar 5-6 kilometer ke arah utara.

IMG_20170626_165008.jpg

Sebelum sampai di pantai, Anda akan menemukan pelabuhan kapal nelayan dan TPI (tempat pelelangan ikan). Anda terus saja ke arah pantai. Pantai ini sekarang lumayan tertata. Jika sore banyak yang jalan-jalan atau bersantai di sana sambil menunggu dannmenikmati matahari tenggelam (sunset). Lumayan untuk mengusir penat dan refresing ringan. ***

IMG_20170626_165446.jpg

Waiting for Sunset at Batang Beach

Do you know Batang? Trunk is not a tree. This is the name of a district town in Central Java. If you are from Jakarta direction, its location after Pekalongan direction to Semarang. It is very near from Terminal Bus Pekalongan. Probably about 3-4 kilometers after Pekalongan Terminal, you will meet the Square Square (right).

IMG_20170626_165549.jpg

Batang Square becomes a private vehicle stop for rest area, eat or to the mosque. At the edge of the square there are many food vendors. But before you eat, you must first ask the price. To taste good. Some stalls write food prices on banners or wooden signposts placed in front of stalls. If you want to pray, in one corner of the square there is a mosque.

IMG_20170626_165158.jpg

But I do not want the story of the square. I just gave directions or markers of Batang city, which is the South Square Square in the south there is a Batangati District Batang. There is also to the north of the square, on the street flanked by shops, is Jalan Yos Sudarso. Well, that way that Coast Batang. The distance is about 5-6 kilometers to the north.

IMG_20170626_164948.jpg

Before you arrive at the beach, you will find the harbor of fishing boats and TPI (where fish auction). You just keep going to the beach. The beach is now fairly organized. If many afternoons a walk or relax there while enjoying the sunset (sunset). Not bad to get rid of tired and light refreshing

IMG_20170626_164732.jpg

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.13
JST 0.030
BTC 63850.79
ETH 3415.87
USDT 1.00
SBD 2.46