Alat Berat Concrete Cutter Untuk Memotong Material Keras/Padat

in #technology2 years ago

sumber

Concrete cutter merupakan alat konstruksi yang dipakai untuk memotong cor beton, aspal, keramik dan material padat lainnya. Adapun kedalaman pemotongan dapat disesuaikan dengan menggunakan pisau (blade cutter) seperti mata pisau (blade cutter) 10 inch, mata pisau 14 inch hingga mata pisau 20 inch.

sumber

Concrete cutter dengan mempunyai rangka yang kokoh dapat mendukung hasil pemotongan yang lurus. Concrete cutter yang dilengkapi dengan handle putar yang berfungsi untuk mengatur kedalaman potong. Sedangkan untuk kecepatannya, alat berat ini memiliki kecepatan potong sekitar 50 hingga 70 cm/ menit pada kedalaman 50mm.

sumber

Saat ini telah tersedia pula concrete cutter yang dilengkapi dengan tangki air yang berfungsi untuk pendinginan dan meminimalkan debu akibat pemotongan. Mesin ini memiliki beberapa sumber tenaga bersadarkan jenis mesinnya yaitu ada yang menggunakan bahan bakar bensin, system hidrolik dan pneumatic, atau motor listrik.

sumber

Kehadiran alat gergaji potong beton ini sangat memudahkan untuk melakukan pekerjaan pemotongan jalan atau hal lain yang bahan materialnya terbuat dari struktur beton dan material padat lainnya. Biasanya struktur lapisan jalan aspal dan beton cor sangat keras, sehingga pekerjaan pemotongan ini tidak semudah seperti memotong selembar kertas. Alat berat ini sudah mampu dipercaya orang lapangan karena dapat memotong aspal dan beton cor dengan akurat dan bersih.

Demikian sedikit ringkasan mengenai Truck Self Loader Untuk Mobilisasi Alat Berat semoga bermanfaat dan terimakasih.


Active link reference:
jpteknik.com
orient.co.id
builder.id

Best regards,
@rahmadi

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.11
JST 0.031
BTC 68763.18
ETH 3770.45
USDT 1.00
SBD 3.76