Jenis Jenis Smartphone di Bawah 2 Juta
Nah, buat kamu yang membutuhkan HP dibawah 2 juta yang berkualitas dengan spek gahar, berikut 12 pilihannya yang bisa kamu sesuaikan dengan budget dan kriteria.
1. Infnix Smart 5
Infnix Smart 5 bisa dikatakan salah satu ponsel dengan harganya yang terhitung memadai dikantong pengguna. Dengan layarnya yang mengusung dimensi 6,6 inci dengan rasio 20:9 beresolusi HD+, ponsel ini terhitung cukup luas dari segi pemakaian menonton video hingga bermain game.
2. Advan G5
Ponsel ini sudah dibekali dengan baterai lipo berkapasitas yang cukup besar hingga 4.000 mAh yang terhtung sangat cocok di gunakan dalam pemakaian lama. Terlebih lagi, sistem operasi yang diusung sudah Android 10 dengan fitur-fitur ekslusif sistem operasinya yang lebih mumpuni.
Ponsel ini juga sudah dilengkapi dengan dual SIM dengan penyimpanan berkapasitas 32 GB yang sudah disematkan triple slot micro SD untuk menambah kapasitas penyimpanan kamu dalam meminimalisir penampungan internal yang tidak mencukupi.
3. Samsung Galaxy A01
Terlebih untuk dapur pacunya sendiri sudah dilengkapi dengan chipset Qualcomm Snapdragon 439 yang sudah cukup bertenaga dalam memberikan performanya yang cepat dan ponsel ini sudah dibekali dengan baterai 3000 mAh yang cukup memadai dari segi pemakaian jangka yang cukup lama.
Untuk kameranya sendiri sudah dilengkapi dua kamera pada sisi belakang beresolusi 13MP dan 2MP untuk depth sensor yang memungkinkan bekerja secara bersamaan melalui fitur Live Focus seperti yang di bahas di woutekno.
4. Xiaomi Redmi 9A
Xiaomi Redmi 9A dalam produk besutan Xiaomi hadir dengan dimensi layar yang lebih besar yakni 6,53 inci, menggunakan panel IPS HD+ di rasio 20:9. Dengan desain kamera depannya yang mengusung model waterdrop notch dan sudah disertifikasi oleh TUV Rheinland.
Xiaomi Redmi 9A untuk dapur pacunya sendiri sudah menggunakan MediaTek Helio G25 dengan CPU octa-core 2GHz dan dilengkapi fitur Hyper Engine untuk meningkatkan komputasi gaming yang minim akan terjadinya lag di relatif harga ponsel yang terhitung ramah dikantong.
5. Samsung Galaxy M11
Samsung memanglah salah satu brand ternama yang sudah sangat familiar di pasaran teknologi khususnya ponsel. Apalagi dengan salah satu produk murah meriah yang sangat aman dikantong pengguna ini membuat siapapun ingin memilikinya.
Samsung Galaxy M11 ini sudah ditenagai prosesor Snapdragon 450 yang mendorong kinerja smartphone lebih cepat dan bertenaga untuk berbagai aktivitas mobile, secara efektif dan efisien. Apalagi Samsung Galaxy M11 hadir dengan kapasitas ROM 3GB dengan memori internal 32GB yang bisa kamu tambah melalui slim slot memory card eksternal hingga 512GB.
Hello emailewowo!
Congratulations! This post has been randomly Resteemed! For a chance to get more of your content resteemed join the Steem Engine Team