Angka Pengangguran Bertambah, Ini Penyebabnya!

in #life7 years ago

apbd-daerah-ini-hanya-habis-untuk-bayar-gaji-pns_m_161596.jpeg

Halo #Steemian dimanapun Anda berada, khususnya kepada para #steemianjantho dan sekitarnya.
Seperti yang diketahui oleh manusia zaman sekarang, pada agustus #2016 tercatat ada 7,03 juta orang pengangguran dan pada agustus #2017 angka #pengangguran naik menjadi 7,04 juta otang. itu berarti selama tahun 2017 angka pengangguran bertambah 10.000 orang. Angka pengangguran tersebut bertambah bukan hanya karena lapangan kerja kurang, namun kurangnya skill atau keahlian yang dimiliki masyarakat kita sendiri dan akibatnya banyak perusahaan-perusahaan besar memakai tenaga kerja asing, karena tenaga kerja asing dianggap lebih kompeten daripada pribumi sendiri.

Tercatat dalam web resmi Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2016, #China tercatat sebagai pekerja asing terbanyak di Indonesia dengan memiliki 21,3 ribu masyarakatnya di #Indonesia untuk bekerja.

Jika saya ditanya, Kenapa Banyaknya Pengangguran yang Bertambah?

Jawabannya satu! Masyarakat Indonesia lebih suka bekerja sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) di negerinya.

Mengapa ?

Karena PNS adalah pekerjaan yang pasti dengan gaji yang pasti juga!

Menjadi seorang #PNS bukanlah soal mudah, pasalnya ada banyak ribuan orang mengantri untuk menjadi seorang PNS, namun dari ribuan orang yang mengantri hanya sedikit yang bisa diterima karena kuota PNS yang dibuka tidak banyak. Dan akibatnya mereka hanya menganggur menunggu Pendaftaran PNS dibuka lagi. itulah penyebab kenapa pengangguran semakin bertambah.

Sort:  

Mantap artikelnya bg..
Vote and follback ya

Thank you sis!
jangan lupa nge vote juga!

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.16
JST 0.032
BTC 58630.84
ETH 2465.03
USDT 1.00
SBD 2.38