There is Love on Upvote Button, Inspired by @teamsteem Post "Joy for Alls!" [ING - BAHASA]

in #life7 years ago

image @teamsteem

This writing is inspired by @teamsteem post "Joy for Alls!. I am touched by its opening sentence.

I'm always looking to make this world a more enjoyable place for myself and thus for others.

@teamsteem philosophy of life is perfect when its fitted by the statement of Budha's student, who was one of the main teacher of 14 Dalai Lama Trushik Rinpoche XI:

If you seek happiness for yourself you can have everything in the world and still be unhappy but if you seek happiness for others you'll find happiness yourself.

@teamsteem reference on the Trulsik statement true that if we find happiness only for ourself, we can get everything in this world but still unhappy. But if we find happiness for others, we are going to find happines ourself.

For that post, I could only give a short comment, that my religion teach me to gjve, because what we give is actually the happiness which belong to us.

Then, I remember about steemit upvote button. This is the button that make us able to give to others. This button usually preceived as button of somebody power in steemit. The more we have steem power, the more powerful we are.

With the review from @teamsteem, I and we all must have different point of view to the blue botton - upvote button turn into blue when we give upvote -, the colour that used to symbolize peace and togetherness.

From @teamsteem writing, occasionally, we also need to see that the botton we see on other steemitans posts is the button of love. With that button we give some that we have to the writer of that post.

Perhaps, what we give is for a mom or dad who need money for their kids. Perhaps, by pressing the botton we help some women to be financially independent. Perhaps, it could help a lot of activities which help education for children around the world. So many perhaps, even for unexpected things.

That is the real belonging of us, that is the truly eternalmlove for us, and that is the forever happiness of us. Reallym there is love in the button of steemit upvote. (20).

image


[BAHASA]

Ada Cinta di Tombol Upvote, terinspirasi oleh tulisan @teamsteem "Joy for Alls!"

Tulisan ini terinspirasi dari postingan @teamsteem berjudul "Joy for Alls!" Saya benar-benar tersentuh pada kalimat pembukaannya:

I'm always looking to make this world a more enjoyable place for myself and thus for others. Saya selalu ingin menjadikan dunia ini tempat yang lebih menyenangkan bagi diri saya dan bagi orang lain.

Pandangan hidup @Teamsteem itu menjadi sempurna ketika dilengkapi dengan pernyataan murid Sang Budha yang juga salah satu dari guru utama dari 14 Dalai Lama Trulshik Rinpoche XI:

If you seek happiness for yourself you can have everything in the world and still be unhappy but if you seek happiness for others you'll find happiness yourself."

Rujukan @Teamsteem pada ungkapan Trulshik benar bahwa jika kita mencari kebahagiaan untuk diri sendiri, kita dapat memiliki segalanya di dunia dan tetap tidak bahagia, tetapi jika kita mencari kebahagiaan bagi orang lain, kita akan menemukan kebahagiaan sendiri.

Untuk tulisannya itu, saya hanya bisa memberi komentar singkat, bahwa agama saya mengajarkan untuk memberi, sebab yang kita berikan kepada orang lain, itulah kebahagiaan milik kita.

Saya jadi teringat tombol upvote di Steemit. Inilah tombol yang membuat kita bisa memberi kepada orang lain. Tombol ini umum dipersepsi sebagai tombol kekuasaan seseorang si steemit. Semakin banyak memiliki Steem Power maka semakin berkuasalah dia.


image

Dengan adanya ulasan @Teamsteem saya dan kita semua mesti memiliki sudut pandang lain pada tombol yang usai kita tekan berwarna biru, warna yang kerap dipakai sebagai lambang perdamaian dan kerjasama.

Dengan ulasan dari @teamsteem kita perlu sesekali melihat bahwa tombol yang kita tekan pada postingan orang lain itu adalah tombol cinta. Dengan tombol iti kita telah memberi kepada penulis konten dari sebahagian yang kita miliki.

Bisa jadi, yang menerima pemberian kita itu adalah seorang ayah atau ibu yang sedang membutuhkan uang untuk anaknya. Bisa jadi, dengan kita menekan tombol itu telah membantu menggerakkan perempuan menjadi mandiri. Bisa jadi, ada banyak kegiatan yang bisa dijalankan untuk membantu pendidikan anak-anak di berbagai negara, dan bisa jadi juga hal-hal lain yang tidak kita duga.

Itulah sejatinya milik kita, itulah sejatinya yang tinggal abadi untuk kita, itulah kebahagiaan abadi milik kita. Sungguh, ada cinta di tombol upvote steemit. [20]

Sort:  

This post recieved an upvote from minnowpond. If you would like to recieve upvotes from minnowpond on all your posts, simply FOLLOW @minnowpond

I really liked this so much and you have right my friend <3 i just gave you some love haha <3

Thank you friend. giving love is like giving the world

Luar biasa, cinta membawa bahagia

Makasih ya sudah singgah dan membaca plus tombol cintanya

Brilliant bang, meunjoe masalah ilme cakologi payah neu peu-tariqat bacut keu loen bang @rismanrachman hehehehehe

Cinta di mana2...

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.12
JST 0.034
BTC 63688.35
ETH 3125.30
USDT 1.00
SBD 3.97