The Right To Enjoy The Life | Hak Untuk Menikmati Hidup

in #life7 years ago

source

The Right To Enjoy The Life

We know and realize that we are not created alone by God, no one will argue if actually with us it also lives some other creature community. About belief in the existence of God is another matter.

source

The issue I discussed in this post concerns our relationship as a human community with several groups of all animal and plant species.

One of them is from the race of animals is a nation of ants with various ethnic groups. In general, ants can be found in various corners in the hemisphere of the earth. Anyone among us will be very familiar with ants, the majority of humans are very familiar with ants.

source

The presence of ants among us certainly have meaning and function. In science and belief in the teachings of Islam, everything that has been created with us has its meaning and purpose. Nothing is created without its meaning and purpose. Nothing is vain, even if it is in our comprehension that it has no meaning at all, then the problem is only in our inability to recognize it.

All kinds of creatures that live on this earth have the right to enjoy their life, they only do what is part of their authority according to their duties and responsibilities.

source

They never protest the God who has created them in physical form and unbalanced psychic abilities. And they never complain when they are required to be part of the prey of humans used as human food.

They only do what is required and they are entitled to get a part of happiness to enjoy their life.

All types of creatures from all animal and plant communities have meaning, purpose and benefits are very much in support of the needs of human life, directly or indirectly.

During this time, in fact what happens is a lot of problems and turmoil in various parts of the world caused by a group of our community, namely HUMAN.

source(?

Hak Untuk Menikmati Hidup

Kita mengetahui dan menyadari bahwa kita ini tidak diciptakan sendirian oleh Tuhan, siapapun tidak akan membantah jika sebenarnya bersama kita itu juga hidup beberapa komunitas makhluk yang lain. Tentang keyakinan pada eksistensi Tuhan itu merupakan persoalan yang lain.

Permasalahan yang saya bahas dalam posting ini menyangkut tentang hubungan kita sebagai satu komunitas manusia dengan beberapa kelompok dari semua species hewan dan tumbuhan.

source

Salah satunya dari golongan ras hewan adalah bangsa semut dengan beragam suku bangsa. Pada umumnya, semut dapat dijumpai di berbagai pelosok yang ada di belahan dataran bumi ini. Siapapun diantara kita akan sangat familiar dengan semut, mayoritas manusia itu sangat mengenal semut.

Keberadaan semut diantara kita tentu mempunyai makna dan fungsinya. Dalam ilmu dan keyakinan pada ajaran Islam, segala sesuatu yang telah tercipta bersama kita itu mempunyai makna dan tujuannya. Tidak ada satupun yang tercipta itu tanpa memiliki makna dan tujuannya. Tiada satupun yang sia-sia, jikapun ada dalam pemahaman kita bahwa itu sama sekali tidak mengandung makna maka sesungguhnya permasalahan itu hanyalah pada ketidakmampuan kita dalam mengenalinya.

Segala jenis makhluk yang hidup di bumi ini memiliki hak untuk menikmati hidupnya, mereka hanya melakukan apa yang menjadi bagian dari kewenangan mereka sesuai dengan tugas dan tanggung jawab mereka.

Mereka tidak pernah memprotes Tuhan yang telah menciptakan mereka dalam bentuk fisik dan kemampuan jiwa yang tidak sama dengan manusia. Dan mereka tidak pernah mengeluh ketika mereka diharuskan menjadi bagian sebagai mangsa dari manusia yang dijadikan sebagai bahan makanan manusia.

Mereka hanya melakukan apa yang telah diwajibkan dan mereka berhak mendapatkan bagian dari kebahagian untuk dapat menikmati hidupnya.

Semua jenis makhluk dari seluruh komunitas hewan dan tumbuhan itu mempunyai makna, tujuan dan manfaat yang sangat banyak dalam menyokong kebutuhan hidup manusia, secara langsung ataupun tidak.

Selama ini, pada kenyataannya yang terjadi justeru banyak permasalahan dan gejolak di berbagai belahan dunia yang ditimbulkan oleh golongan dari komunitas kita, yaitu MANUSIA.

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.15
JST 0.028
BTC 59789.86
ETH 2418.86
USDT 1.00
SBD 2.43