1 SBD = 11988 Satoshi (Rp37,3 Ribu) -- Benarkah sekarang waktunya untuk membeli?

in #indonesia2 years ago

5% dari rewards posting ini adalah untuk @steem.amal

Screenshot_20220617-203839_TradingView.jpg
(Grafik oleh TradingView)

Ultimate Moving Average dari harga SBD terhadap Bitcoin terlihat turun hingga kurang dari 8000 Satoshi (Rp24,9 ribu) pada akhir Mei. Namun kemudian naik lagi hingga saat ini.

Sementara itu, indikator SuperTrend sudah bergerak memberikan sinyal beli dari sejak sebelum akhir Mei hingga saat ini.

Kemudian juga, indikator Squeeze Momentum menunjukkan indikator bullish dan cukup kuat namun dengan volatilitas yang relatif besar.

Apakah trend harga SBD terhadap Bitcoin akan terus naik? Dan benarkah sekarang waktunya untuk membeli?

Mari kita pantau terus pergerakan harga SBD ini terhadap Bitcoin.

See also:

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.11
JST 0.027
BTC 65079.97
ETH 3405.38
USDT 1.00
SBD 2.31