Kembali ke jaman emas dan perak

in #indonesia6 years ago

Sejarah membuktikan bahwa nilai tukar emas dan perak itu stabil. Bahkan kalau untuk jangka panjang maka trend nya aka naik. Sedangkan mata uang fiat (dollar rupiah dll) akan terus melemah, karena ada yang namanya inflasi.

Saya membayangkan, ketika ada sebuah negara yang membangun sistem blockchain yang terbackup dengan emas dan perak.

Perpaduan sistem lama dan sistem baru, akan menghasilkan mata uang yang tahan banting terhadap guncangan dan permainan para cukong.

Namun tentunya tidak mudah untuk membangun sistem tesebut, membutuhkan modal yang tidak sedikit, aturan-aturan yang ketat.

Kita seharusnya dapat lepas dari sistem mata uang yang saat ini berlaku. Ketika kita dapat keluar dari cengkraman ini, niscaya akan terciptalah kemakmuran sejati.

Muhaimin Iqbal pemilik situs geraidinar mengatakan "Andai emas didunia ini dikumpulkan dan dibagikan rata kepada seluruh penduduk dunia, maka akan tercipta 7x kemakmuran yang ada saat ini." (redaksi ditulis ulang).

Gunakanlah mata uang emas dan perak dan dipadukan dengan sistem mutakhir, sistem blockchain. Insyaalloh kita akan makmur.

NB : Hanya pendapat pribadi, bisa jadi banyak kekeliruan.

Salam Imajiner.

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 63271.81
ETH 2568.70
USDT 1.00
SBD 2.80