Rapat evaluasi kegiatan buka puasa bersama rakyat miskin kota.

in #indonesia6 years ago

image


Panitia pelaksana kegiatan buka puasa bersama rakyat miskin kota mengadakan rapat evaluasi untuk kegiatan buka puasa bersama rakyat miskin kota yang direncanakan akan dilaksanakan pada hari sabtu, 9 mei 2018.

Rencana Kegiatan Buka puasa bersama dilaksanakan di sekretariatan Forum komunitas muda barat selatan aceh (Forum KMBSA) atau tepatnya di warkop Corner city samping kantor bupati yang beralamat jalan gajah mada.

Kegiatan buka puasa bersama ini akan dihadiri oleh undangan yang tergolong kedalam rakyat miskin kota seperti penjaga parkir, tukang jahit sepatu, cleaning servis rumah sakit, penyapu jalan, pemulung dan petugas sampah.

Turut juga mengundang mitra forum KMBSA yang berada di Aceh barat mulai dari lembaga pemerintah, okp, ormas dan para donatur-donatur yang telah ikut berpartisipasi dalam kegiatan buka puasa bersama rakyat miskin kota yang tanpa mengikat.

Kegiatan ini adalah agenda tahunan yang dilaksanakan oleh forum KMBSA dan sudah berlangsung mulai dari tahun 2015.

Ketua umum forum kmbsa Fitriadi lanta mengatakan

“kegiatan buka puasa bersama tahun ini alhamdulillah para donasi sangat senang membantu kegiatan ini, bahkan ada yang mengapresiasi atas kegiatan yang sudah menjadi agenda tahunan ini. Dan untuk kegiatan buka puasa bersama kali nantinya akan kita undang ustad atau teungku wahyu pimpinan pondok pesantren darul aitami sebagai penceramah di acara nanti, do’a kan saja semoga acara ini berjalan dengan lancar dan sukses” Tutup nya.




Sort:  

Hai, hallo @nasrijal! Kami upvote dan resteem ke 7262 follower yaa.. *) (Ini bagian dari kontribusi kami sebagai witness pada komunitas Steemit Indonesia.)

Hallo, hai @nasrijal! Kami upvote dan resteem ke 7262 follower yaa.. 😀 (Secuil kontribusi kami sebagai witness pada komunitas Steemit berbahasa Indonesia.)

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by Nasrijal from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.16
JST 0.031
BTC 61586.28
ETH 2569.21
USDT 1.00
SBD 2.55