๐Ÿ’• SteemWorld - Fitur Cerdas ๐Ÿ’• - ๐Ÿ† Dukungan untuk @steemchiller ๐Ÿ†

in #indonesia โ€ข 6 years ago (edited)

IMG_20180414_143153.jpg

Kali ini saya akan memperkenalkan sebuah fitur cerdas steemworld yang dibuat oleh @steemchiller

Fitur ini memberikan manfaat lebih kepada pengguna, sangat komplit alias semua aktifitas dari sebuah akun akan muncul di fitur ini. tidak memungut biaya, tidak meminta password/posting key dan yang terpenting lagi ialah, fitur sangat aman untuk digunakan.

Berikut ulasan sederhana dari saya, dan selebihnya bisa anda pelajari langsung dengan masuk ke fitur tersebut.

pi.png

Pada saat anda mulai masuk, tunggu loading sampai 100 %. Di situ akan nampak nilai dari sebuah upvote dan riward yang diterima.

tl.png

Masukkan nama anda di samping sebelah kanan (switch account), atau nama orang lain yang ingin anda ketahui aktifitasnya. Di account operation klik tombol in & out sebelah kiri akan nampak pilihan: pengikut, komentar, pengaturan, dll. Klik salah satu diantaranya seperti contoh dibawah ini:

Untitled.png

Di kolom mentions, anda akan menemukan siapapun yang menyebutkan nama anda. Dan anda bisa langsung masuk postingan atau komentar yang menyebut nama atau balasan seseorang kepada lewat mengklik tulisan yang berwarna biru.

we.png

Recent post, memuat detail riwayat postingan anda. klik salah satu diantaranya, akan terlihat seperti dibawah ini.

ed.png

Periksa jumlah Upvote, jumlah foto, komentar, berapa kali di restem dan aktifitas dompet. Selain itu anda juga bisa mengatur persentase upvote dan juga bisa langsung melakukan aupvote lewat fitur ini. Semua kebutuhan untuk memudahkan penguna tersaji di fitur SteemWord.

Dan masih banyak kelebihan lainnya yang tidak saya uraikan postingan ini. Silahkan diperiksa!!!


Ini hanya pengenalan fitur, dan terus terang saya tidak mahir dalam menyajikan tutorial. Untuk memudahkan, anda dapat masuk lewat geogle crome agar dengan sendirinya dapat diterjemahkan setiap kosa kata ke dalam bahasa Indonesia. sekali lagi, ini sangat aman untuk dipergunakan. Dan pada hakikatnya, setiap fasilitas yang tersedia adalah untuk memudahkan para pengguna.


Saya mendapatkan informasi ini lewat postingan @chriddi dengan menggunakan bahasa Jerman. Dan ia mengizinkan saya untuk menerjemahkan, membagikan atau menulis kembali menurut versi saya sendiri ke dalam bahasa Indonesia.

Terima Kasih Kepada @steemchiller dan Terima Kasih kepada para pengembang.

Untuk pertanyaan tentang Steemit lihat postingan @afrog. dan tautan penting lainnya dapat ditemukan di Arsip Steemit oleh @oliverschmid. Terus lacak, gunakan, dan dukung SteemWorld oleh @steemchiller!

Created By: @munawar87/Munawar Iskandar
Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat

MYXJ_20180307174115_save.jpg

Salam Kompak Komunitas Steemit Indonesia


IMG-20180320-WA0006.jpg

Semoga Tali Silaturrahmi Ini Terajut Menjadi Sebuah Ikatan Persaudaraan Yang Saling Memberdayakan

IMG_20180313_075953.jpg

Sort: ย 

You got a 9.52% upvote from @proffit courtesy of @munawar87!

The Tree of Life, or Etz haChayim (ืขืฅ ื”ื—ื™ื™ื) has upvoted you with divine emanations of G-ds creation itself ex nihilo. We reveal Light by transforming our Desire to Receive for Ourselves to a Desire to Receive for Others. I am part of the Curators Guild (Sephiroth), through which Ein Sof (The Infinite) reveals Itself!

Dein Satz ist sehr tief und sehr philosophisch. Danke fรผr deine freundlichen Worte.

Makasi bg.. Udh dapat informasi penting lagi malam ini

Hehe bang @zenangkasa bisa aja. Sama-sama bang

Bereh, harus telajahi nyoe๐Ÿ˜‡

Silahkan kawan

This post has received a 0.18 % upvote from @speedvoter thanks to: @chriddi.

Thanks for mention me in your community. I do not understand what you've wrote about, but I guess you are all right. Steem on!

In the post I introduced SteemWord to Steemit users in aceh, Indonesia. Includes tutorial how to use it. Then I invite them to support me. And if there is a question about Steemit, I suggest to them to read @afrog post. Thank you for your knowledge and your kindness.

Wah...mantap bang... Komplit memang, dalam bhs aceh "sipak tak dua pat lhut"

Hahahahaha aseuli. Lagee amanah kurator tanyoe, geuyue mita ngon cit uluwa. Trimong geunaseh bang @muktaridha

Ternyata ada fitur yang lebih lengkap. Patut di coba. Fasilitas yang tersedia tentu untuk memudahkan.

Silahkan di coba. Moga bermanfaat.

Sebuah informasi yang sangat bermanfaat bg @munawar87, saya baru sadar bahwa ada fitur yang lengkap, terimakasih atas informasinya

Sama-sama bang @fajri26

Terimaksih informasinya, sangat bermanfaat bagi saya pribadi maupun yg lain

Sama-sama kawanku. Mantap bang @hericopter

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.12
JST 0.028
BTC 64060.29
ETH 3471.63
USDT 1.00
SBD 2.52