Laut Manusia

Haflatul Imtihan atau biasa dikenal imtihanan atau perayaan akhir tahun bagi suatu lembaga adalah moment puitik paling memikat hati bagi orang Madura.

Perayaan yang hanya terjadi setahun sekali adalah kebahagiasn yang tak bisa diingkari, maka ikutserta menerjemahkan kebahagiaan cara lain bersyukur.

Saya lebih suka menyebut hasil foto yang saya ambil dengan menggunakan handhone samsung j1 dengan nama laut manusia. Selamat menjadi saksi mata serta selamat merasakan debar keceriaan.

20180507_100828.jpg

20180507_100838.jpg

20180507_100849.jpg

Foto-foto ini merupakan cara orang Madura menerjemahkan syukur.

Madura, 7 Mei 2018
Moh. Ghufron Cholid||@mghufroncholid31
20180425_102919-02.jpeg

DQmNYVk6VCjZXBdGVTHyJsrNf2KG9yJvB88P5ogTQcJhm9x.gif
DQmUespkYTcA8pRPaJuR1deHVi91Mv3MFjr1Ukbvwwdwmg9-5.gif

Sort:  

Salam kenal dari sampang lek.... saya dulu 9 tahun di Sanggar Sastra Al-Amien (SSA) AL-AMIEN PRENDUAN

Oo engghi. Kaule neng Annuqayah dhimin. Manabi sempat ka Pamekasan, sae apareng oning. Kebetulan kaule bede e Pamekasan.

Sisi yang asyik tentang madura yang penuh kreasi

Asyik sangat cerita dalam gambar postingan awak

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.16
JST 0.030
BTC 59592.00
ETH 2545.54
USDT 1.00
SBD 2.54