#Kems : Coffee, Social Media and Community

in #indonesia7 years ago

image

Mengenai kopi, dijaman yang modern seperti sekarang ini sudah banyak kedai - kedai kopi yang menyediakan beberapa racikan atau hasil dari cara mereka menyajikan kopi.

Menu yang tersedia untuk kopi pun bermacam ragam, contohnya seperti :

  • Kopi Sanger
  • ‎Kopi Arabica
  • ‎Kopi Robusta
  • ‎Kopi Pancung
  • ‎Wine Kopi

Dan masih banyak lagi varian yang lain yang bisa kita nikmati.

Kedai kopi juga merupakan salah satu sarana atau tempat dimana silaturrahmi itu terjalin, terutama di Aceh tempat saya tinggal. Secara keseluruhan kedai kopi yang ada disini selalu dipenuhi oleh masyarakat sekitar dan pendatang untuk bertegur sapa dengan para temannya.

Disini kita juga bisa mencari ide atau mencari pundi - pundi penghasilan yang ada didunia maya. Banyak yang dapat dihasilkan dari dunia maya agar menjadi penghasilan tambahan nantinya.

Contohnya juga banyak, seperti :

  • Endorse Instagram
  • ‎Facebook Ads
  • ‎Google Adsense
  • ‎Menjadi seorang Miner
  • ‎Blogger

Dan yang sedang hot saat ini adalah Steemit, platform yang sedang banyak digandrungi oleh para anak muda bahkan sampai orang yang sudah berumur pun masih mencoba untuk mengikuti tren ini.

image

Karena secara umum, media sosial ini tidak melihat berapa usia anda saat melewati masa Injury Time. Semua masih bisa dilakukan asal positif dan selalu berkembang.

Seiring perkembangan zaman, media digital, kehidupan sosial dan kreatifitas sudah sepantasnya berada dijalur yang searah. Maka dari itu, warung kopi dan media digital atau media sosial selalu menjadi sebuah acuan untuk meningkatkan kreatifitas, khususnya di Steemit ini.

image

So, tunggu apalagi ? Kembangkan sayap kepada teman - teman yang aktif di media sosial dan suka akan teknologi, agar apa yang mereka tahu, bisa memberikan sesuatu yang hebat dan memberikan dampak positif bagi kita semua. Aamiin

Regards,



Kemal13 - KSI Chapter Banda Aceh

image

Sort:  

Diaceh semua bisa dilakukan di warung kopi. Sekarang pun banyak yang memilih mengerjakan pekerjaan di warkop. Hehhehe postingan menarik bang

Pemasukan juga banyak dari warkop wak hahaha

super, NONGKRONG+NGOPI = nambah teman dan wawasan = nambah rejeki :)) dan BERJALAN+MEMANDANG+MEMOTRET = Pengetahuan tentang kekayaan alam yang kita miliki = diketahui seluruh dunia..berehh wak @kemal13

keep calm and click

Eaakkk, hahay... Dont forget to subscribe :p

From the beginning I have subscribed, I always pray that you come with me and comment on my postingan yang abal-abal wakkkkk 😇😇😇

kebersamaan yang luar biasa bang @kemal13

Makasii baang heheh

Menikmati secangkir kopi dan sebungkus rokok merupakan hal terlengkap bagi saya, apalagi di tambah postingan di steemit, nilai ++ jadinya ,haha
Salam untuk ksi banda aceh
Anda hebat hebat

Mari ngopi bang hehehe

Ia terimakasih ,saya lagi ngopi juga di bireuen

setuju bang, saya juga sudah merasakan penghasilan dari steemit

I LOVE STEEMIT

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.14
JST 0.030
BTC 62904.98
ETH 3359.08
USDT 1.00
SBD 2.46