Playground Untuk Kambing

in #indonesia6 years ago

Source Image

Selamat Pagi Para Pecinta Hewan Ternak

Pagi ini saya akan menshare sedikit tentang informasi seputar ternak kambing khususnya tentang playgroup atau kadang bermain untuk kambing. Bagi sebagian orang ini mungkin informasi lama tapi bisa juga informasi terbaru bagi yang lain. So saya hanya mengingatkan bukan mengajari. Jangan lupa ngopi sambil baca dan lihat contoh videonya.

Sebelum saya bagikan link video tentang kadang bermain untuk kambing, Saya pikir penting ada sedikit ulasan kenapa kadang bermain sangat penting dalam beternak kambing. Menurut yang pernah saya baca - baca dan dengar bahwa karakter dasar kambing sangat menyukai ketinggian dan daerah tebing, ini bisa di lihat pada kehidupan kambing di desa - desa dimana hidupnya lebih bahagia di bandingkan dengan temanya di kota.

Salah satu manfaat kadang bermain bagi kambing adalah tingkat pertumbuhanya lebih baik bila di bandingkan dengan yang tidak, jika kambing tersebut di gunakan sebagai kambing perahan maka jumlah susunya juga lebih banyak bila di bandingkan dengan kambing yang hanya di kurung saja. Sebetulnya bukan hanya kambing tapi seluruh hewan ternak harus di pelajari karakter dasarnya jika ingin memeliharanya agar tidak menimbulkan masalah seperti stress dll plus harus di lakukan sepenuh hati

Berikut ini adalah contoh - contoh kadang bermain untuk kambing yang kami ambil dari berbagai sumber. Selamat menonton, mudah - mudahaan ada tambahan informasi dan ada manfaatnya.

Berikan koreksi atau komentar jika ada yang salah dengan apa yang saya sampaikan. Thanks

Source Video

Source Video


Source Video

Contoh - contoh lain silahkan lihat di youtube dengan kata kunci "Goat Playground"

Sort:  

Sengit kameng nipe buete ge ketua @gayocoffeefarm

Oya karakter dasar ketua @suhadi.gayo ike male lebih sehat

Rupanya kambing suka juga ya raton

Oya karakter dasare bang, oya si gere ngok i lewen sebetule.

Hewan kesayangan Nabi.

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.11
JST 0.031
BTC 68541.87
ETH 3868.83
USDT 1.00
SBD 3.63