Panen Belimbing Wuluh..

in #indonesia6 years ago (edited)

Bagi kaum hawa panen Belimbing wuluh sudah tentu menjadi hal yang lazim di provinsi Aceh, Indonesia. Buah yang rasanya asam ini merupakan pelengkap masakan yang jarang sekali tidak digunakan, hampir seluruh sayur ataupun kuah mesti termasuk dirinya kedalam.

Ada 3 pohon Belimbing wuluh yang siap panen diseputaran halaman rumah, puncak buah belimbing ini lantaran baru selesainya musim hujan di provinsi paling barat Indonesia ini. Berikut saya bagikan beberapa photo belimbing yang siap panen kepada steemian semoga anda menyukainya.


image


image


image


image


image


image


Setelah dipetik nantinya belimbing wuluh ini dijemur dan diberikan garam, sehingga berubahlah namanya menjadi "Asam Sunti" yang merupakan bumbu wajib masakan khas Provinsi Aceh, Indonesia.

Demikianlah teman steemian, semoga bermanfaat dan terima kasih sudah berkunjung.

Salam hangat

@ericha

Sort:  

Beritanya mantap @ericha memperkenalkan budaya aceh.
Saling vote ya.

Owh terima kasih ya, bukan berita ini.. Sekedar hobi, salam kenal ya..

Oo iya iya. Tapi udh mantap kok.

Terima kasih ya..

Kalo dimasak asam keung enak tu kak. Salam kenal ya ,follback kk.

Iya bener, sudah difollow ya.. Salam kenal kembali :)

Terima kasih kk

Sama sama..

Asam Sunti is good!!! ie limeng i miss u

Wooot do you prakk! Jak jumat kudeh ureung Agam, bek peusabe puk ngoen ureung inong, ipusok rok eunteuk!

i don't know!!!! get ka lon woe nyo, hahahaha kejam

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by dilimunanzar from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.14
JST 0.030
BTC 58679.35
ETH 3155.04
USDT 1.00
SBD 2.44