Bantuan hidup dasar sebuah kebutuhan, pentingnya bukan sekedar untuk paramedis

in #indonesia6 years ago

kenapa?

yang jelas pasti ada yang tanyakan seperti itu, begini penjelasan saya.begitu banyak orang meninggal dengan gagal jantung / henti jantung (Cardiac a rest) itu terjadi di rumah dan sering terlambat pada pertolongan pertama.yang jelas masyarakat banyak harus tahu tentang bagaimana memberikan RJP (Restitusi jantung paru).

image

gambar dari pusat kesehatan masyarakat lapang


apa saja yang perlu diperhatikan saat kita jumpai orang dengan Cardiac a rest.

  • Lingkungan sekitar aman
Jangan di saat kebakaran atau lagi bencana, dan keadaan sekeliling kita bagaimana aman atau tidak.
* Hubungi 119 atau ambulan emergency.
karena keadaan orang dengan Cardiac a rest di anggap berbahaya, tidak adanya nafas, denyut jantung dan sebelum dikatakan mati secara biologi.
* dengarkan hembusan nafas dan naik atau turunnya nafas di dada.
sebelum melakukan RJP perlu kita lihat apakah orang tersebut pingsan atau serangan jantung, bila tidak ada seperti kriteria, bersambung ke bagian selanjutnya.
* periksa denyut nadi carotis.
biasanya terdeteksi dengan dua jari diarah leher.bila tidak ada denyut nadi carotis, kita lanjutkan.
* persiapkan untuk melakukan RJP, yaitu dengan pola di antara puting kamar dan sternum.proses yang kita lakukan RJP yaitu 30/2, dengan kata lain 30 melakukan tekanan dan 2 kali hembusan di mulut. * lakukan sampai 150 kali, bila sadar, miringkan orang tersebut.

image

gambar pelaksanaan RJP di pusat kesehatan masyarakat lapang


### apa yang membuat kita berhenti melakukan pertolongan? * bencana alam. * kebakaran. * hal yang mengancam jiwa penolong.

image

gambar pelaksanaan RJP di pusat kesehatan masyarakat lapang


kesimpulan.

RJP untuk saat ini dibutuhkan bukan hanya untuk paramedis, tetapi masyarakat harus memahami tentang tersebut.karena banyak terjadi hal tersebut di kalangan masyarakat tanpa pertolongan.RJP sering salah di artikan oleh masyarakat di Aceh, perlu pengembangan dan pelatihan terhadap masyarakat tentang pentingnya RJP tersebut.

Sort:  

You got a 33.33% upvote from @steembloggers courtesy of @baroen96!

Saya setuju sekali pak mentri @baroen96, ini perlu di latih dan di ajarkan kepada masyarakat luas

Loading...

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.14
JST 0.030
BTC 58679.35
ETH 3155.04
USDT 1.00
SBD 2.44