SEC-S18-W3: “Surat Untuk Ayahku”

in Steem Venezuela23 days ago (edited)

61a968fd-3479-4f11-9351-8e280c23f612.jpeg

Assalamuallaikum
Halo sahabat steemit semoga kita selalu dalam keadaan yang baik dan bahagia. Kali ini saya mengikuti kontes yang di selenggarakan dalam minggu ini yaitu tentang sosok ayah.

3d9dbe16-4395-4676-8abe-df048bf59652.jpeg

Ayah bagi saya merupakan cinta pertama bagi saya. Saya sangatlah dekat hunbungan nya dari pada saya sama ibu. Ayah saya merupakan sosok yang tegas dalam mendidik saya memberikan tekanan untuk melihat dan menjalani kehidupan yang keras ke depannya nanti.

Ayah saya seorang yang bijaksana dan penyayang namun sesekali beliau memiliki sifat yang romantis terhadap saya. Sebab karena saya merupakan anak tunggal jadi semua perhatian sayangnya selalu tertuju kepada saya.

Ayah saya sangat tegas sampai ada satu titik ketika saya tidak mengikuti kemauannya beliau tetap berprinsip untuk melarang saya maka hal tersebut tetap di lakukan walaupun pada akhirnya saya memohon dan mengeluh namun sikap tegasnya tetap di keluarkan demi kebaikan bersama.

3d0e1c24-972c-4d5d-a1a9-13fb130b7012.jpeg

Ayah bagi saya sangatlah terbaik dari saya kecil saya selalu di antar kemana pun saya pergi awal dulu tahun 1999 di usia saya 4 tahun saya sudah di ajak berkeliling menggunakan sepeda dengan kaki di ikan kedepan dan ayah membawa saya berkeliling ke kota. Sampai saya berusia dewasa sebelum menikah saya tetap selalu di antar jemput kemanapun saya mau oleh ayah saya. Bahkan sampai saya kuliah pun saya selalu di antar jemput oleh ayah saya. Ini merupakan moment yang tidak pernah saya lupakan sampai kapanpun.

Ayah saya juga selalu mengajarkan mandiri sejak saya duduk di bangku Sekolah Walaupun saya anak tunggal namun tetap harus di ajarkan mandiri dan tidak terlalu di manjakan. Dari saya sekolah dasar ayah selalu mengatakan jika kamu ingin sesuatu maka kamu harus berusaha agar kamu bisa mencapai keinginan itu. Pada waktu itu saya sangat sekali mempunyai hp, jadi pada waktu itu saya harus bekerja agar saya bisa membeli hp yang saya inginkan. Nah kemudian itu berlanjut sampai sekolah menengah Atas. Bahkan ketika saya kuliah pun saya masih menerapkan pola pikir yang sangat bermanfaat bagi saya.

ccac0f5f-0ddc-4b92-9331-7e9b84167024.jpeg

Saya sebagai anak sangat berterimakasihlah kepada ayah saya sebab mengajar kan saya arti mandiri, karena sampai saat saya menikah pun saya sudah terbiasa untuk mencari penghasilan lebih untuk diri saya agar diri saya terjauh dari sifat tumbuh di atas telapak suami saja. Alhamdulillah ketika sekarang saya sudah mempunyai penghasilan sendiri.

Benar sekali seperti kata pepatah bersakit sakit dahulu bersenang senang kemudian. Dulunya saya menganggap orang tua saya jahat di sayang terhadap anak namun sekarang saya baru paham bahwa seperti inilah proses yang pahit saya rasakan namun sekarang kebahagiaan itu sedikit demi sedikit mulai tercapai.

4D75BF95-FA88-4BFE-9C44-7AA07EB7BD90.jpeg

Namun saya sagang sekali Ego dalam mengungkapkan ucapan terima kasih kepada ayah saya namun saya selalu menulis kata kata tersebut di nota kecil saya setiap perjalanan dan yang berhubungan dengan ayah saya selali mengucapkan terima kasih yang dalam itu melalui tulisan. Mungkin inilah cara saya menurunkan rasa kurang percaya diri saya untuk mengungkapkan ini semua.

Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada ayah walau beliau tidak mengandung namun beliau ada donatur untuk kehidupan saya dari usia dalam kandungan sampai lah saya besar dan sampai menjadi istri orang. Namun walau saya sudah milik suami saya namun cinta pertama saya adalah tetap ayah saya. Saya selalu berdoa untuk di beri kesempatan agar bisa selalu membahagiakannya.

Sekian tulisan dari saya kali ini saya ingin mengajak teman saya untuk berpartisipasi dalam kontes ini. @ifatniza @elagusella @yanti84 terima kasih yang sudah berkunjung sampai jumpa di tulisan tulisan saya selanjutnya salam @mayasari95

Sort:  

So sweet, ayah adalah cinta pertama bagi his daughter.

Sebab ayah tidak akan pernah menyakiti putri cantiknya

Terimakasih bu maya telah memilih saya untuk mengikuti kontes ini. Hidup mandiri membuat Kita menjadi orang yång kuat menghadapi problema hidup. Ayah bu Maya menjadi sosok pertama yang mengajari semua bentuk kemandirian itu sehingga bu maya menjadi wanita yang kuat. Sukses selalu untuk bu maya

Terima kasih buk ela

Sama-sama bu Maya yang cantik

Loading...

Greetings

My dear friend daughter are always special for the father as you only one child of them so all focus on you, sometimes he strict with you and most of the time he loved you in good mood. No doubt no one can be like them they are very special for us. You have written very heart touching letter

Good luck

Aamiin Terimakasi suportnya ❤️

La historia sobre tu padre es conmovedora y llena de amor, al igual que la forma en que describes su influencia en tu vida, muestra una relación única y muy especial.

Su sabiduría, firmeza y amor, te han guiado y moldeado, hasta llegar a ser el ser humano en el cual cuál te has convertido.

¿Hay algún consejo de tu padre que recuerdes con más cariño y que quieras compartirnos?

Ayah merupakan orang yang istimewa bagi saya

¡Hola amiga!👋🏻

La historia que nos compartes sobre tu padre es muy hermosa, la verdad que ánimo mucho mi corazón y mis ánimos.

Esas bonitas palabras con que describes a tu papá me llena de valor y amor amiga, la verdad que te quiero felicitar a ti y a tu padre.💖🤗

Te deseo suerte en este desafío amiga, bendiciones.🤗

Hola @mayasari95

Qué gusto leerte. Es bonito que tengas la oportunidad de agradecer a tu papá las cosas que te ha enseñado para tu bien, eso te da oportunidad de comunicárselo a tus propios hijos y ver el beneficio que a veces ellos no pueden ver y que nuestros padres sí pueden ver.
Recibe un gran abrazo.

🙋🏻 saludos desde Venezuela 🇻🇪

Greetings friend, I can see the love and care that you decided to share with your father it was really a great moments to share and appreciate your dad, he also taught you some good things that really matters most in life and it also gives you the opportunity to communicate well with your children, You're such an amazing child indeed thank you very much for sharing your wonderful letter with us best of luck dear i wish you all the best on your contest challenge.
Best regards.

Terima kasih sudah singgah di tulisan saya. Semoga kita semua selalu menyayangi ayah

Hola maya...

Tienes mucha suerte de tener todavía un padre y una madre, hay muchas otras personas que han perdido a sus padres, todavía tienes la oportunidad de hacerlos felices, no la desperdicies. Tu oportunidad de hacer feliz a tu padre, tu padre sacrificó tanto por nosotros, a menudo expresa tu amor por tu padre mientras él todavía está presente.Espero que tu padre y tú estéis siempre sanos.Espero que algún día puedas hacer felices a tus padres.Gracias hermosa eres muy amable especialmente con tu familia

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 61409.80
ETH 3358.74
USDT 1.00
SBD 2.49