SEC-S7W6 - My Family Relic - Surban dan Kain RidaksteemCreated with Sketch.

in Steem Venezuela2 years ago

PhotoCollage_20230211_234515760.jpg

4HFqJv9qRjVeVQzX3gvDHytNF793bg88B7fESPieLQ8dxHi6mXxZoxpbkQ3eDb1K7GpshcgjH3hL2VmNK91VKhT3H8aMpEYCATjcdeBMDb4Uoh6eWVc7KNrseRuRT8sGpA1K3enuUpP6SUAikQUGVT5GJRbUs5uxPTL.jpeg

**Pusaka Keluarga Saya: Surban dan Kain Ridak **

Assalamualaikum Sahabat Semuanya

Selamat malam sahabat steemians semuanya dimanapun berada di seluruh dunia.....

Tanpa terasa waktu terus bergulir dengan cepat, hari ini kita sudah berada di hari Sabtu 11 February 2023,
Mari terus berkarya di Platform Steemit dan mengikuti setiap sesi Steemit Engagement Challenge, Malam ini saya ingin mengikuti Steemit Engagement Challenge sesi yang ke tujuh minggu kelima yang diselenggarakan oleh komunitas Steem Venezuela yang bertema My family relic

IMG_20230211_181004.jpg
Surban Pusaka Keluarga Saya
Deskripsi Pusaka Keluarga Saya

Setiap orang tentu saja memiliki barang pusaka yang diwariskan dari keluarganya baik dari orang tuanya atau kakek dan neneknya Walaupun mungkin saja barang tersebut secara nilai tidak terlalu mahal namun memiliki arti yang sangat besar dan nilai sejarah serta kesakralan yang membuat barang tersebut menjadi sangat berharga dalam kehidupan seseorang

Saya memiliki sebuah pusaka keluarga yaitu sorban dan kain Ridak yang berwarna hijau, sorban sebenarnya merupakan pakaian dari Arab dan kemudian juga dipakai oleh umat Islam di seluruh dunia karena disunatkan dan bagi yang memakainya diyakini akan mendapatkan pahala karena mengikuti pakaian nabi besar muhammad shallallahu alaihi wasallam

DSC07901.JPG
Foto Tahun 2009, Memakai Surban Bersama Guru Saya

Sedangkan kain Ridak adalah kain selempang yang biasa diletakkan di atas bahu seseorang juga merupakan pakaian muslim yang disunatkan, namun biasanya orang yang biasa jarang memakai kain Ridak karena kain tidak biasanya hanya digunakan oleh orang yang memiliki ilmu pengetahuan agama yang tinggi yang biasa disebut para alim ulama

cara Saya mendapatkan Surban dan Kain Ridak

Sorban dan kain Ridak yang berwarna hijau yang sampai saat ini masih selalu saya gunakan dan saya simpan dengan baik saya dapatkan tidak dengan cara saya membeli atau diberikan oleh seseorang namun merupakan pusaka atau pemberian dari almarhumah ibunda saya

RM&MAK.JPG
Almarhumah Ibu yang Memberikan Surban

Ketika beliau masih hidup beliau memberikan sorban dan kain Ridak atau selempang yang berwarna hijau tersebut untuk selalu saya gunakan Khususnya ketika salat atau ketika mengamalkan wirid dan amalan tertentu dalam tarekat atau ordo Sufi Naqsyabandi

Informasi dan Cerita tentang Surban dan Kain Ridak

Cerita tentang sorban yang merupakan pusaka bagi saya yang saya terima dari ibu saya ini berawal dari Ketika saya dan ibu saya mengambil ajaran tarekat atau ajaran ordo Sufi yaitu tarekat naqsabandi ketika kami menerima ijazah tarekat dari guru spiritual kami

Ketika kami melakukan amalan rutin tarekat tersebut kami menggunakan sorban dan kain Rida yang berwarna hijau sehingga Ibu saya memberikannya untuk saya karena beliau juga mengambil ijazah tarekat dari kurus spiritual kami tersebut

RM&ULFA.JPG
Foto Tahun 2009 Bersama Adik Saya

Kain sorban dan kain Ridak yang berwarna hijau yang sampai sekarang saya gunakan dan saya simpan dengan baik, walaupun harganya murah namun memiliki makna spiritual yang dalam bagi saya karena ini merupakan simbol dari kesucian dan merupakan pakaian yang disunatkan untuk digunakan oleh seorang muslim karena mengikuti pakaian yang digunakan nabi besar muhammad shallallahu alaihi wasallam

Foto Saya Dengan Surban dan Ridak

Secara umum saya menggunakan sorban dan kain Rida yang berwarna hijau yang merupakan pusaka dari ibunda saya ketika salat atau ketika mengamalkan wirid atau amalan tarekat naqsyabandi

namun berikut ini ada beberapa foto yang saya khususkan untuk dokumentasi Ketika saya memakai pusaka keluarga saya tersebut.

IMG_20230211_181250.jpg

IMG_20230211_181101.jpg

Semoga saya dapat merawat dan menjaga sorban dan kain Ridak warisan ibunda saya, hingga dapat dipakai untuk anak dan cucu saya karena saya yakin ini membawa keberkahan dan kebahagiaan bagi kami

4HFqJv9qRjVeVQzX3gvDHytNF793bg88B7fESPieLQ8dxHi6mXxZoxpbkQ3eDb1K7GpshcgjH3hL2VmNK91VKhT3H8aMpEYCATjcdeBMDb4Uoh6eWVc7KNrseRuRT8sGpA1K3enuUpP6SUAikQUGVT5GJRbUs5uxPTL.jpeg

Demikian postingan saya dengan tema My family Relic, semoga bermanfaat untuk semuanya, terima kasih kepada sahabat semuanya yang berkenan membaca dan memberikan dukungan untuk saya, dan pada kesempatan yang baik ini saya ingin mengajak rekan-rekan saya @fantvwiki, @waterjoe, @anroja, @ridwant, @radjasalman, @f2i5, @inspiracion, @irawandedy, @fredquantum @kouba01, @ikwal, @nadiaturrina, @sailawana, @ashkhan, @lhorgic, @suboohi dan lain lain untuk ikut dalam kontes ini.

Silahkan buka tautan berikut ini, Link, untuk ikut serta dalam kontes ini

Terimakasih Untuk Admin, Mod dan Seluruh Anggota Steem Venezuela dan Sahabat Steemians Semuanya dimanapun Berada

Best Regard,

@abialfatih

Aboutme


4HFqJv9qRjVeVQzX3gvDHytNF793bg88B7fESPieLQ8dxHi6mXxZoxpbkQ3eDb1K7GpshcgjH3hL2VmNK91VKhT3H8aMpEYCATjcdeBMDb4Uoh6eWVc7KNrseRuRT8sGpA1K3enuUpP6SUAikQUGVT5GJRbUs5uxPTL.jpeg


Sort:  

Semoga sukses Abi, ilong han merempek peget challenge nyo sibok that buno 😁

Neupeugot jinoe, bek hana neuoeugot, susah 02 hana ituho jak.... Heheh

🤣, singeh menyena wate insyaallah long peget abi

 2 years ago 

@abialfatih, A gift with a deep meaning invaluable for you, the turban and the Ridak cloth that your mother gave you.

The one you remember with a lot of love and affection, a gift that will surely take care of you with a lot of love throughout your life.

I think that your children will also inherit it later to continue with the family tradition.

I say goodbye wishing you have a happy day.

CriteriaStatusRate
Status Club
#club100
2/2
Steem Exclusive
1/1
Plagiarism Free
1/1
BOT Free
1/1
Support null 25%
Quality of content
3/3
Markdowns
2/2
Total
10/10
Verification date:
febrero 11, 2023

Thank you very much for your attention, support and verification my post, wish you and your family all the best... Have a nice weekend...

Hola amigo @abialfatih

Guao un regalo muy especial de tu madres a quien quieres con Amor y respeto.

Te queda muy bien el turbante y la tela Ridak es todo muy elegante y bueno lo mejor de todo tiene historia familiar y eso es importante y lindo.

Muchos éxitos amigo .
Bendiciones ✨✨

Terimakasih atas atensi dan supportnya, semoga saya dapat menjaga pusaka keluarga berupa surban dan ridak dengan baik, semoga anda dan keluarga makin sukses

 2 years ago 

Un regalo el cual le damos el merecido valor por venir de manos de tu madre amigo cuando las cosas nos las dan con amor es cuando más las cuidamos le luce muy bien y más con sus trajes.

Saludos 🇻🇪👍

Terimakasih atas atensi dan dukungannya, pemberian dari seorang ibu kepada anaknya tentu sangat berharga dan harus selalu dijaga dan dirawat dengan baik

 2 years ago 

A relic with great value since it is part of their Culture and Religion, in addition to the fact that it came into his hands by his late Mother, who is surely very proud of her son who continues to practice and pray with faith, using the garments that with much I give you love
Successes in the Contest.
Kind regards!!!

 2 years ago 

Gracias por ser parte de la Comunidad Oficial Steem Venezuela, tu publicación ha sido recompensada por La cuenta Comunitaria @hive-193637 de la Comunidad Oficial Steem Venezuela.

venezuela blog.jpg

Thanks for your attention and support

Peninggalan atau pusaka keluatga harus di jaga dengan baik.

Saua juga akan segera memposting tema tentang kontes ini. Jadi trims udah mengundang saya.
Goodluck abi.

Sama sama bunda, pasti hari ini bunda udah ada plan mau liburan... Kan hari minggu...

Hana abi..di tumah saja dengan kain cucian dan setdikaan hehehe..

Siempre me ha gustado saber que los turbante verde y tela Ridak no son prendas que las compran en cualquier tienda sino que son pasadas de generación en generación, siento que esto le agrega más valor sentimental y simbólico.

Thank you very much for your attention and support...

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.028
BTC 60216.66
ETH 2326.87
USDT 1.00
SBD 2.48