LAUT YANG INDAH

in WhereIN3 years ago (edited)

20210118_103122.jpg

20210119_175335.jpg

20210119_175046.jpg

20210119_165015.jpg

20210118_103634.jpg

20200922_081613.jpg

20200921_183758.jpg
(Pulo Aceh)

Halo teman-teman di WhereIN-id. Salam kenal semuanya dimanapun berada. Melihat beberapa postingan di dalam komunitas ini, saya tertarik untuk berbagi beberapa foto dan cerita, di tempat saya berada. Baiklah di atas adalah foto-foto saya tentang laut.

Saya menyukai laut, ikan, ombak, perahu, penyu, nelayan, pokoknya semua yang berhubungan dengan laut.

Laut adalah sumber dari 16 persen protein hewani yang dikonsumsi secara global. Keindahan pada laut, membuat orang banyak mengunjunginya kala sore. Apalagi jika cuaca memperlihatkan matahari tenggelam.

Kita harus bersyukur Tuhan menitipkan alam yang indah ditempat lahir kita. Gunung yang menjulang dan laut yang luas adalah keindahan sang pencipta. Banyak destinasi wisata di dunia, mengandalkan laut sebagai daya pemikat wisatawan. Setiap orang yang mengunjungi laut pasti memotret dan menggunakan latar belakang laut untuk foto mereka. Maka penuhlah hari-hari libur dengan keluarga menikmati ketenangan dan sepoi-sepoi angin laut yang berhembus.

Namun Bagi saya, laut bukan hanya soal keindahan. Bagi saya laut kadang menjadi Misterius, bergejolak, marah, tenang, indah, lembut, terbuka dan hal-hal lain yang membuatku suka padanya.

SELAMAT MENIKMATI LAUT DI DAERAH ANDA.
♥️♥️🚣‍♂️🚣‍♂️
Salam hangat dariku, @fooart 🏊‍♀️

Sort:  

Bék Hana sagai, ku komen sineuk le 😁

Hahah...oke manis @altha15. Maen lom le...

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 60320.14
ETH 3373.37
USDT 1.00
SBD 2.51