SEC-S16W2 | Solo vs Group in Travel
Hi Steemian...
"Selamat datang, para pembuat kata dan pendongeng, di dunia Steemitdi mana kekuatan imajinasi berkuasa. Hari ini, kita berkumpul untuk menghormati elemen komunitas "Steemtraveling" dan menciptakan dunia hanya dengan kata-kata dan menghidupkan karakter dengan kata-kata di depan laptop. Saatnya kita memulai petualangan sastra ini, mari kita nikmati keajaiban penceritaan dan rayakan kreativitas tanpa batas yang mengalir dari setiap ketikan. Di sinilah hal yang luar biasa dimulai, di mana setiap cerita adalah mahakarya yang menunggu untuk diungkapkan. Mari kontes pembuat kata dimulai!" Steemit engagement challengeseason 16 Minggu pertama dan selamat bersenang-senang.
1. Pilihan Anda untuk bepergian sendiri atau berkelompok: nyatakan alasan Anda dengan mencantumkan kelebihan dan kekurangan. |
---|
Pilihan untuk bepergian sendiri atau berkelompok sangat tergantung pada preferensi pribadi, kebutuhan, dan tujuan perjalanan. Beberapa orang mungkin lebih menyukai kebebasan dan eksplorasi pribadi yang didapatkan dari bepergian sendiri, sementara yang lain mungkin menikmati pengalaman berbagi dan kolaborasi saat bepergian berkelompok. Penting untuk mempertimbangkan kelebihan dan kekurangan dari kedua pilihan tersebut sebelum melakukan perjalanan ke suatu tempat. Tapi secara personal saya lebih memilih untuk perjalanan sendiri dengan beberapa alasan ingin saya jelaskan, sebagai berikut.
Kelebihan berpergian sendiri.
Kebebasan. "berpergian sendiri dapat memberikan kebebasan dalam mengambil keputusan tanpa memikirkan tentang orang lain."
Fleksibilitas. "Saya bisa mengatur jadwal perjalanan sendiri yang sesuai dengan keinginan hati dan preferensi saya sendiri tanpa perlu mempertimbangkan kebutuhan orang lain."
Pencarian diri."Bepergian sendiri dapat menjadi kesempatan untuk mencari diri dan mengeksplorasi minat serta ketertarikan pribadi tanpa adanya pengaruh dari orang lain."
Kekurangan berpergian sendiri.
Resiko. Tentu ada rasa kekhawatiran tentang keamanan ketika bepergian sendiri terutama di tempat-tempat yang sepi, seperti jalan yang ramai dilintasi kendaraan pada umumnya atau rawan-rawan perampokan yang menjadi resiko dalam perjalanan."
Kesepian. "Dalam bepergian sendiri bisa menyebabkan perasaan terasa seperti terutama saat menghadapi pengalaman yang menarik yang tak bisa dibagikan dengan orang lain."
Biaya. "Berpergian sendiri mungkin kurang menguntungkan bagi kita yang lakukan perjalanan karena akan memakan biaya yang boros dari tranportasi maupun penginapan."
2. Perbedaan yang Anda alami pada biaya umum dengan bepergian dengan modalitas ini. |
---|
Bepergian bersama kelompok merupakan salah satu hal yang sangat menyenangkan. Terutama dalam segi keuangan yang lebih terasa hemat ketimbang melakukan perjalanan solo dan hal ini, pernah saya alami saat berpergian ke sebuah tempat wisata mengunakan kendaraan pribadi. Yang sangat terasa hemat ketika kami mengisikan minyak, tempat penginapan dan makan-makan dengan berpatung-patungan bersama hingga tidak mengoceh biaya besar ketimbang perjalanan solo.
Sangat Ideal memulai perjalanan bersama kelompok untuk mehemat biaya berpergian ketimbang solo. Mungkin menjadi rekomendasi terbaik saat lakukan traveling, jika uang anda miliki pas-pasan sebelum memulai.
3. Untuk perjalanan berkelompok: orang mana yang ingin Anda ajak dalam perjalanan? Sendirian: kegiatan apa yang akan kamu lakukan? |
---|
Jika diberikan kesempatan untuk melakukan berpergian bersama kelompok. Tentu, saya ingin mengajak @ridwant untuk memulai traveling ke hutan-hutan untuk menjelajah alam di Indonesia bukan tampa alasan, saya mengajak beliau. Mengingat pengalaman yang ia memiliki selama ini sudah tidak diragukan lagi dan ini memberikan inisiatif terbaik memulai petualangan kami di sini.
Mungkin banyak kegiatan yang ingin kami lakukan dalam hutan rimba Indonesia. Ya, salah satunya adalah menanam bibit pohon berkualitas agar alam terus terjaga dengan baik untuk generasi selanjutnya. Walaupun itu sangat mustahil terjadi. Tapi kami yakin dengan pengalaman dia miliki dapat di lakukan dengan baik, walaupun akan memainkan biaya besar untuk mencapai tujuan tersebut.
4. Sebagai rekomendasi: Apa saja spot terbaik untuk berwisata berkelompok/sendirian? |
---|
Secara persona saya lebih banyak berpergian solo ketimbang kelompok ia karena ada beberapa alasan yang sudah saya uraikan di atas. Namun, untuk berpergian secara kelompok saya ingin mendengarkan keinginan mereka terlebih dulu, kemana? apakah ingin nuansa alam atau perkotaan. Mungkin sangat ideal bila melakukan traveling bersama yaitu ke laut untuk menikmati berbagai hiburan dan beberapa makanan khas pantai untuk di dinikmati sambil melihat matahari terbenam.
Lain cerita jika saya melakukan traveling solo yang lebih kearah puncak gunung untuk melepaskan rasa penat dalam pekerjaan dan beberapa aktivitas lainnya. Sisi lain saya lebih cenderung menyukai gunung ketimbang pusat kota yang terlalu ramai untuk di nikmati dengan udara yang kurang sehat. Mungkin jauh berbeda dengan alam yang cenderung lebih indah dengan udara segar untuk saya nikmati dan melepaskan rasa bosan dan hal-hal lain lebih arah positif untuk saya.
Sekian dari saya dalam topik tersebut dan untuk melengkapi aturan komunitas, saya mengundang beberapa steemians untuk berpartisipasi dalam tema ini. @f2i5 @ridwant dan @irawandedy
Regards Afrizalbinalka
Selasa, 5 Febuari 2024. Indonesia
Hello traveler! 👋🏼
Thanks for sharing your post in the TS Community. Here you are the feedback and evaluation results:
~ Join the X profile, Discord server + Telegram group and have a happy day.👍🏼
We support quality posts anywhere and with any tags.
Greetings friend,
You have made some perfect arguments about the pros and cons of traveling alone. I also agree with you that as there is freedom in solo travel, there is also an opportunity to present one's own self-indulgence, one's own desires.
Similarly, we should not avoid its benefits. There are risks involved in traveling alone. Which I do not think is safe.
Thank you very much for your great participation in the contest. I wish you success for this competition.
Greetings dear friend, traveling is a great way to relieve our mental fatigue. You feel comfortable traveling alone. Traveling alone costs more than we can enjoy less. Group travel on the other hand makes for a good time to clear our mind of all the worries. Traveling in a group reduces our expenses a lot. When you travel in a group, everyone needs to have the same destination before you want to take it from your travel companions. May your travel thoughts be successful. Wishing you success in the competition.
Penjelasan yang sangat rinci, dari kelebihan pergi sendiri sampai kekurangannya. Tapi menurut saya pribadi, kebebasan dalam bepergian adalah no 1.
Walupun kita pergi kemanapun, tapi tidak memiliki kebebasan, bagi saya tidaklah puas.
Jika teman kita memiliki kepribadian yang kuat mungkin benar seperti yang anda katakan. Lebih hemat jika kita pergi kelompok.
Tapi yang terkadang teman kita, jika sudah sampai giliran bayar, makakebanyak teman kita yang pura-pura main hanphone, 😂😂😂.
Bekerja sama dengan pak @ridwant memang tidak usah di ragukan lagi. Kerena beliau orang yang mampu melakukan segala hal. Walaupun saya belum pernah jumpa dengan beliau, tapi saya lihat beliau bekerja di @steemindonesia memang tidak usah di ragukan lagi, 😂😂
Terima kasih bg sudah berbagi pengalaman anda kepada kami semua di sini. Dan Terimakasih sudah berantisipasi dalam kontes ini dan semoga sukses dalam kompetisi minggu ini bg.
Beberapa waktu lalu saya sangat sering menjelajahi beberapa kawasan hutan dalam wilayah kabupaten Aceh Utara. Selain tuntutan tugas dan pekerjaan saya juga menganggapnya sebagai aktivitas menyenangkan dengan menjelajahi hutan dan perbukitan terjal saat melakukan survey pembangunan waduk keureutoe dan jaringan irigasi.
Semoga dalam waktu dan situasi berbeda kita dapat melakukan perjalanan menyenangkan kanda @afrizalbinalka .. 😂
Terima kasih atas undangan kontes menarik ini.
Hello dear friend, @afrizalbinalka
Your narrative about the choices between solo and group travel is both insightful and engaging. The detailed exploration of advantages and disadvantages shows a balanced perspective, and your personal preference for solo travel is eloquently explained. The mention of as an ideal travel companion and the envisioned environmental exploration adds a touch of purpose to your adventures. Wishing you many more enriching journeys ahead..wishing you the best of luck in the contest.
Greetings, is good to see your comment in this post as well, I must confess that you really want to win this week engagement challenge, keep it up.
Solo travelling is less secured because we are alone, especially when our destination is very far.
Hello @afrizalbinalka ,hope your day is going well and thanks for sharing your thoughts on traveling alone versus in a group. Both ways have good and bad points.
Yes traveling alone gives you freedom but can be lonely and cost more. Traveling in a group saves money and lets you share experiences, but you might have less freedom.
Your advice on saving money with group travel is helpful. It's nice to read about your plans with friends and family, and your travel suggestions sound great. Have fun on your adventures, whether alone or with others, really enjoyed reading your blog wish you success 💖🤗🌸💐.
Hello friend
You shared how the travel alone can aid you in having freedom to thick and ocestrate how you want your trip to be, you have the freedom to choose where you want to go and fun you wish to have. I really enjoyed your entry and success in the challenge my dear friend