Kunjungan Lapangan Ke Lhoksukon || Saya Bersama Qairen Jajan di Asia Mart dan beli Roti Bakar
Hai teman Steemian selamat siang
Saya bersama pak Mukhtar teman kerja di program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat desa bergerak dari Lhokseumawe menuju ke kecamatan Lhoksukon kabupaten Aceh Utara. Saya yang jadi supir mobil awalnya jemput kawan ini di simpang Lantas Cunda. Kami sudah janjian melalui pesan di media sosial whatsapp untuk berjumpa di titik temu yang telah disepakati. Alasan memilih tempat yang strategis bagi kami berdua karena saya rumah nya di jalan Malikussaleh Lhokseumawe sementara rekan kerja domisili di perumahan Buloh, jadi kami memilih tempat bertemu yang stategis. Setelah kita berjumpa maka saya langsung tancap gas dengan kecepatan laju mobil rata-rata 80 KM/jam. 25 menit mengendarai mobil melintasi jalan aspalt dengan rute Banda Aceh - Medan barulah kendaraan kami tiba di kantor camat kecamatan Lhoksukon
Kami makan siang di Arjun Kopi | |
---|---|
Sate Matang rasanya lezat |
Kami berdua menuju ke kantor sekretariat tenaga pendamping profesional yang kemudian mulai datang Zulkarnain koordinator kecamatan bersama dengan Taufik pendamping desa (PD) dan Zahlul pendamping lokal desa (PLD), kemudian menyusul PD Amiruddin, Aminah, Muhammad Ibni serta PLD Safrizal, Basri, Alfuin, Maulina, Faridah, Zulfazli, Muslem, Mauliana, Ida Fitriani, Jafaruddin, Zulfikri, Muliadi, Syaifuddin, Fachrizal, Jufriadi, Munazir, Husni. Jumlah personil TPP disini 23 orang dengan lingkup wilayah dampingan 75 desa dan sarpras 2023 berjumlah 340 jenis kegiatan. Berlangsung rapat koordinasi membahas inputan realisasi sarpras dan non sarpras, EHDW, progres fasilitasi perencanaan dana desa 2024 di setiap gampong, badan usaha milik gampong (BUMG) sampai menjelang siang
Dokumentasi Foto Kunjungan Lapangan Ke Lhoksukon
Kami selesai rapat dan mulai terasa lapar rupanya sudah waktu makan siang, saya bersama beberapa orang teman menuju kafe Arjun Kopi. Menu makanan disini yang kita pesan Sate Matang dan minumannya teh manis hangat. Setelah itu saya bersama Korkab melakukan perjalanan pulang kembali ke kota Lhokseumawe
|
---|
Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.
Mangat that bang..kirim sateenya ke Tanjungpinang..keren uraian nya
Jauh kali kirim nya duluan basilah sate matang nya nanti :)
We support quality posts anywhere and with any tags.
Thank you very much ..:)
Your post has been upvoted in the lifestyle tag. Subscribe our community for any post related to lifestyle.
Salam kenal bg,