Tugas 2 Oleh @zulhendra Task : Basic Security on Steem

in Newcomers' Community3 years ago (edited)

Hallo sahabat steemian,gimana kabar sahabat sekalian semoga sehat selalu,diberikan kesehatan dan kemudahan dalam menggapai cita cita oleh ALLAH SWT.

3zpz8WQe4SNGWd7TzozjPgq3rggennavDx3XPY35pEAVnpookBmHL45kYZBd7z2kWGM3x9797vsyHptA73pab3peum4oY5PoqnpCPUyEeWEBm8BeqJZXsQidwBFi4XCgCAviQB4ND8JbsHRTGppn.jpeg

Sumber Foto

Saya sudah menyelesaikan postingan achievement 1 dalam komunitas newcomers' Community,sekarang saya akan menyelesaikan achievement yang ke 2 yaitu Menjawab beberapa pertanyaan tentang keamanan dasar di steemit ini.

Berikut Pertanyaan yang akan saya jawab :

No.1. Apakah kamu sudah mendapatkan semua kunci kamu di steemit ?

Jawaban:Ya saya sudah mendapatkan semua kunci steemit saya,dan sudah saya simpan di tempat yang aman seperti: di flash disk,laptop,hp,dan juga ada saya print beberapa lembar untuk saya simpan supaya lebih aman dan tidak ada kemungkinan eror alat elektronik yang saya punya.

No.2. Apakah kamu mengetahui masing-masing fungsi dan batasan utama ini ?

Jawaban:Ya saya sudah tau,berikut penjelasannya:

Kunci posting:
Kunci ini digunakan ketika login akun,dan bisa juga digunakan untuk membuat tugas rutin harian di steemit,untuk komentar,upvoting,down voting dan lain lain.

Kunci aktif:
Kunci ini berperan sangat penting karena banyak fungsinya seperti :digunakan untuk mengirim dana,power up,dan power down.dan kunci ini juga digunakan untuk mengonversi dolar steem,saksi pemungutan suara dan memperbarui profil seperti foto profil.

Kunci pemilik:
Kunci pemilik ini sangat penting untuk pemilik akun ketika ingin membuka akun.

Kunci memo:
Kunci ini digunakan untuk mentransfer token ke akun lain.

No.3. Bagaimana kamu berencana menyimpan kata sandi master key kamu(kata sandi utama anda) ?

Jawaban:Saya berencana menyimpannya di tempat yang aman yang tidak diketahui oleh orang lain dan saya akan mengeprint di kertas hvs sandi master key untuk menghindari terjadinya kerusakan hp,laptop,dan flashdisk dan menyimpannya di tempat yang aman.

No.4. Apakah kamu tahu cara mentransfer STEEM kamu ke akun pengguna steemit lain ?

Jawaban: ya,tentu saja.Pertama jika kita ingin mentransfer token steem kita ke akun yang lain,maka langkah pertama yang harus kita lakukan adalah :
-meng-klik profil,lalu
-meng-klik pada wallet,kemudian
-pilih transfer.
Dan disana ada memasukkan nama akun pengguna steem lainnya(pengguna yang ingin kita kirim),dan isikan jumlah SBD atau STEEM,dan tambahkan memo jika perlu.lalu tekan next(selanjutnya),kemudian masukkan password.

Screenshot_20211003-204952_Chrome.jpg

No.5. Apakah kamu tahu cara power up/down STEEM kamu ?

Jawaban: Ya saya sudah mengetahuinya,Pertama,klik wallet maka akan keluar tulisan STEEM ,lalu tekan lambang penunjuk,maka akan keluar tulisan power up lalu tekan power up dan tingkatkan kekuatan steem anda.

Screenshot_20211003-205647_Samsung Internet.jpg

Screenshot_20211003-205656_Samsung Internet.jpg

Dan untuk power down,pertama klik wallet,sama seperti power up,kemudian ada mucul tulisan STEEM POWER di bawah STEEM,kemudian klin tanda penunjuk yang ada di bawah tuliaan STEEM POWER dan muncullah tulian power down,kemudian tekan power down dan akan muncul berapa yang ingin kita lakukan power down maka kita sudah melakukan power down.

Screenshot_20211003-210858_Samsung Internet.jpg

Screenshot_20211003-210904_Samsung Internet.jpg

Sekian postingan achivement 2 saya kali ini, Terimakasih saya ucapkan kepada tim greeter bg @radjasalman, bg @heriadi dan yang lainnya.

Hormat Saya,
@zulhendra

• Tugas 1

Sort:  
 3 years ago 
Selamat... Anda telah diverifikasi untuk tugas Achievement 2 dan dapat melanjutkan ke tugas Achievement 3 tentang Content Etiquette. (Kode Etik dan Konten)

Sebelumnya Silakan membaca panduan tugas tersebut dengan mengunjungi tautan berikut Content Etiquette

Catatan Kurator
: 2

Best Regard,

cropped_image.png

 3 years ago 

terimakasih banyak senior,mohon bimbingannya juga senior

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)

 3 years ago 

Hi, @zulhendra,

Your post has been supported by @abuahmad from the Steem Greeter Team.

 3 years ago 

thanks you very much @steemcurator03 god bless you,and thanks you very much too @abuahmad

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 56769.47
ETH 2402.64
USDT 1.00
SBD 2.30