Tak Kenal Maka Tak Sayang, Kenalan Dulu Yok!!!

in Newcomers' Community3 years ago

#Achievement1 : Tak Kenal Maka Tak Sayang

Picture1613886123037.png

Perkenalkan, Saya Nadiaturrina. Salah seorang santriwati sekaligus Mahasiswi di IAI Al-Aziziyah samalanga. Kalian boleh panggilkan saya nadia, boleh juga rika. Itu nama kecil saya.

Sudah lama sekali saya bermain sosial media, namun tidak satupun media sosial yang berbayar. Ini nih @steemit menjadi jawaban dari pencaharian saya selama ini. Media sosial berbayar.

Picture1613886452161.png

Saya anak ke 5 dari 6 bersaudara. Terlahir sebagai anak cewek terakhir, aku sedikit manja dalam keluarga. Ini ade sepupu aku yah, bukan anakku. Umurku masih muda lho, baru 21. Hehe. Wajah masih nampak anak SMA kan
😅 (kepedean yah)😋😋😋

Picture1613886386415.png

Sejak SMA saya punya hobby dalam dunia seni. Dulu aku aktif di dunia panggung sebagai penari tarian tradisional. Aktif juga di dalam bagian kepramukaan. Tahun 2016 kami diikutsertakan dalam camping 100 tenda di negeri diatas awan, tanah gayo. Dinginnya minta ampun. Apalagi pas wudhu shalat subuh. Kek wuduk pakek es cair. Hehe

Oh ya, yang ini nih de ayis namanya. Ade sepupu yang paling imut dan paling dekat sama nadia.

Picture1613886307855.png

Aku juga suka drama korea romantis. Alasannya sih karena alur ceritanya yang susah ditebak endingnya. Itu yang buat aku lebih tertarik nonton drama negara Kim jong un tersebut.

Picture1613886221962.png

Kalian hebat kakak, terima kasih sudah mengenalkan saya steemit lewat postingan hebat kalian. @anroja @ernaerningsih dan @nazarul, @el-nailul @radjasalman. Saran dan masukan dari senior sangat nadia butuhkan

sekian dulu perkenalan dari nadia, semoga hubungan kita di dunia maya menambah keakraban di dunia nyata. Salam hangat penuh cinta @nadiaturrina sang pemula

Pidie Jaya, 21 Febuari 2021
Aku sang pemula yang penuh semangat, bercita-cita menjadi penulis hebat.

Sort:  
Loading...

Dear @nadiaturrina
Selamat datang di Steemit
Mohon anda menyertakan foto selfie dengan memegang secarik kertas bertuliskan nama akun anda dan tanggal bergabung dengan Steemit. Dan juga menceritakan tentang bagaimana anda mengenal Steemit.

Apa saya harus posting ulang lagi bg? 😊

Hi @nadiaturrina kamu cuma edit dan tambahkan info yang dikehendaki saja, tidak perlu posting yang baru 😊

Baik, akan saya edit kembali

Welcome to the world of Steem!

If you want to get started right away, the following community could be of interest to you:


https://steemit.com/trending/hive-119463

You are also invited to take part in my daily delegation draws.
There are 100 and more SteemPower to be won every day.
100 SP can make the start much easier for newcomers in particular.
Here is the link to the current raffle:


https://steemit.com/hive-119463/@kryptodenno/dddd-26-dennos-daily-delegation-draw-incl-winner-of-18

I wish you a great time on our blockchain!

Steem on!

Yours @kryptodenno

Ok

Selamat datang di komunitas Steem @nadiaturrina!
Kami sangat berharap Anda menemukan semua yang Anda cari dan telah menemukan rumah baru di sini.

Tujuh saran untuk dipertimbangkan:

  1. Lindungi sandi Anda dengan hati-hati, dan hanya terbitkan dengan kunci postingan,
  2. Gunakan kunci aktif Anda hanya untuk transaksi dompet, gantungan kunci dan Peaklock,
  3. Sandi pemilik hanya digunakan untuk menyetel ulang sandi yang disusupi,
  4. JANGAN kehilangan password Anda; salin dan simpan offline,
  5. Jangan mempublikasikan karya orang lain, baik itu foto atau tulisan, tanpa kredit, dan pastikan untuk menjadi sumber semua karya Anda, meskipun itu milik Anda sendiri.
  6. Sebuah tag perkenalan diri hanya digunakan sekali, dan
  7. Jangan Tidak membuka link di memo atau komentar yang Anda tidak tahu siapa pemiliknya. Jika kedengarannya terlalu bagus untuk menjadi kenyataan, mungkin itu benar, begitu pepatah lama. Tidak ada yang gratis di sini.

Saya menemukan Anda karena @brittandjosie dan @jamerussell dari @heyhaveyamet mempresentasikan dan mempromosikan publikasi Anda untuk mendapatkan lebih banyak eksposur dan membantu Anda tumbuh lebih cepat.

Jika Anda merasa kewalahan dan membutuhkan bimbingan, atau jika Anda memiliki pertanyaan, tersedia Steemian yang dapat membantu Anda; Anda dapat mengklik untuk pergi ke The Terminal in Discord di sini:

Selamat bersenang-senang dan selamat, Steeming!

Terima kasih atas support dan bantuan anda.

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.13
JST 0.029
BTC 61428.91
ETH 3382.72
USDT 1.00
SBD 2.50