Achievement 2 Oleh @intan1701 : Keamanan Dasar Pada Akun Steem

in Newcomers' Community3 years ago

P1nnPUkSmoNUKb4TPeqQKoypeKJsLYTRBqQF72wfANTunVxx8e7egaMSQJYbeBSUFEMDFqDqQ9J4AUvZgfEZrTPHDH2bEfVBu1t5KV1VkmFXMBDU6bVmTaVkANYhFtCFPhqNG8ERGytVayiL8N8JRbzjZzEYgGCr6FW6Pap23RacagDnR7d5RaXrm86S4tt9b5arzCVvhPNf8WSn9cjZr5SZp7pw1UNaAwp2a16Tp2Z.png
Sumber Foto

Salam Sahabat Steemit pada potingan kali ini saya akan membuat achievement 2 dimana setelah posting pertama echievement saya yang telah terverifikasi maka saya melanjutkan echievement berikutnya mengenai Keamanan Dasar Pada Akun Steem.

A. Apakah kalian mempunya semua kunci akun steemit ?

Seharusnya setelah kita mendaftar kita di berikan beberapa kunci akun steemit dalam bentuk PDF, maka dari itu simpanlah ditempat yang aman agar kalian bisa memakainya kapanpun kalian perlukan.

4gZTTLyoV1msFb1u1BdB14ZHSP5sNg8hbP9cbJyTmUqfzLepUDKKTjNSodBT5aaeVmJcSyg9SJkerD6cKz8tkEdHfqs5agoXxei8je82NDaS6k6NKKw85PpCtRSn7ofaitntD6nwq2GEtTQDpMp42szMHXVZzYU1H18oJ5VnbboqXSCrf89nAXjQNkMqqCH9VzSf6wY4KB1GmkpSew2K9c2LNJwuRBXgyejL8b35K1Y.jpg
Sumber Foto

B. Apakah kalian tahu setiap fungsi dari kunci utama yang kalian dapatkan?

Ada beberapa kategori kuncin yang diberikan untuk privasi kita, berikut penjelasannya:

1. Private Posting Key

Merupakan kunci privasi kita untuk login ke akun steemit kita.

2. Private Memo Key

Kunci ini digunakan untuk catatan saat melakukan tranfer wallet.

3. Private Active Key

Kunci ini untuk memindahkan koin STEEM atau koin SBD yang ada didalam Wallet.

4. Private Owner Key

Kunci dapat kita gunakan disaat kita butuh untuk hal lainnya.

C. Bagaimana caranya kalian menyimpan kata sandi/master key?

Kalau saya pribadi langsung memindahkan ke Google Drive, karena menurut saya disitu salah satunya tempat aman untuk menyimpannya, karena hanya kita yang tau email dan password email kita, masih ada banyak cara lain yang bisa di aplikasikan itu tergantung pada pribadi kalian.

D. Apakah kalian tahu cara untuk mengirim koin STEEM yang kalian dapat ke akun steemit lain?

Untuk melakukan hal ini langkah yang perlu dilakukan ialah, seperti gambar dibawah ini :
• Masuk ke halaman steemitwallet.com kalian kemudian pilihlah koin yang ingin di kirim.

11.jpg

• Selanjutnya kalian perlu memasukkan ID atau nama akun steemit objek yang ingin kalian kirim.
• Berikutnya masukkanlah angka koin yang ingin kalian kirim dan jangan lupa masukkan memonya.

12.jpg

• Jika langkah di atas telah selelsai tekan tulisan Next.
• Selesai.

E. Apakah kalian tahu cara Power Up dan Power Down STEEM Anda?

1. Power Up

Untuk melakukan Power Up, cara yang harus dilakukan ialah ke halamam wallet kalian, pilih STEEM setelah itu muncul tulisan dengan beberapa pilihan, dan pilih Power Up, kemudian masukkan nominalnya dan tekan tulisan Power Up dan selesai, seperti gambar dibawah ini.

13.jpg

14.jpg

15.jpg

2. Power Down

Cara melakukan Power Down, cara yang harus dilakukan ialah ke halaman wallet kalian, pilih STEEM POWER setelah itu muncul tulisan Power Down dan tekan tulisan itu kemudian gesek kesamping jumlah yang ingin di Power Down kemudian tekan tulisan Power Down dan selesai, seperti gambar dibawah ini.

16.jpg

17.jpg

18.jpg

Hanya ini yang dapat saya postingan mengenai dasar dan keamanan steem. Jika ada kesalahan dalam penulisan maupun dalam pembahasa saya mohon maaf. Terimakasih untuk bg @irawandedy, bg @nadilchairi dan lainnya.

Salam Sukses,
@intan1701

Daftar Achievement Saya ;
Achievement 1

Sort:  
 3 years ago 

Nice work

 3 years ago 

Hi, @intan1701,

Your post has been supported by the the Steem Greeter Team.

This achievement is very important in our Steemit journey. You needed to understand clearly the different important keys and their functions in the Steemit wallet. Be sure to store your keys safely. For the latest updates and important announcements, don't forget to follow @steemitblog and visit the Steemit Crypto Academy for you to learn about cryptocurrency.

You have been verified for this task and you may now proceed to Achievement 3: Content Etiquette at your convenience. Please refer to the guide on the Newcomers Achievement Program on the Notice Board pinned post.

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.16
JST 0.033
BTC 64182.74
ETH 2768.00
USDT 1.00
SBD 2.66