Achievement 6 By @fakesmile Task: Understanding Curation and Community

in Newcomers' Community3 years ago

Postingan tugas ini sudah pernah saya post, tetatapi masih banyak kekurangan. Sudah saya coba ubah tetapi belum ada verifikasi dari tim greeter helper. Jadi, saya coba untuk posting kembali, saya berharap para tim verifikasi terus membantu saya memberi saran tentang postingan tugas pendatang baru, karna itu sangat membantu untuk pendatang baru membuat postingan menjadi lebih bagus dan menarik

HELLO EVERYONE
Berikut ini adalah penjelasan tentang voting, kurasi, dan komunitas yang sudah saya pahami. Penjelasan tentang postingan di bawah ini banyak saya pelajari dari postingan para steemit yang sudah terverifikasi.

Voting & Kurasi

Steemit memberikan hadiah dalam 3 jenis, yaitu SBD, SP, dan TRX yang bisa di ambil ketika mencapai 7 hari. Hadiah tersebut di dapatkan dari vote. Dari 100% hadiah postingan, dibagi menjadi dua bagian, 50% untuk penulis posting dan 50% untuk kurator.

Pembagian 50% yang diterima kurator, dihitung berdasarkan waktu pemberian suara.

  • Jika postingan di upvote dalam 5 menit (atau lebih) setelah di post, maka kurator mendapatkan 100% hadiah kurasi.

  • Jika postingan di upvote dalam 4 menit setelah di post, maka kurator akan mendapatkan 80%, dan 20% reward kurasi tetap di kumpulan hadiah.

  • Jika postingan di upvote dalam 3 menit setelah di post, maka kurator akan mendapatkan 60%, dan 40% reward kurasi tetap di kumpulan hadiah.

  • Jika postingan di upvote dalam 2 menit, setelah di post, maka kurator akan mendapatkan 40%, dan 60% reward kurasi tetap di kumpulan hadiah.

  • Jika postingan di upvote dalam 1 menit, setelah di post, maka kurator akan mendapatkan 20%, dan 80% Reward kurasi tetap di kumpulan hadiah


Witness

Witness atau saksi adalah Steemian yang punya peran penting dalam jaringan di Steemit khususnya dalam menerbitkan STEEM. Sedikitnya ada 20 Witness pilihan yang mampu menghasilkan 1 blok dalam kurun waktu 63 detik. Jumlah blok yang dihasilkan berbeda-beda dan bayarannya juga berbeda. Para saksi dibayar sesuai dengan seberapa tinggi peringkat saksi mereka. Para saksi akan mendapatkan bayaran mereka berupa Steem Power bukan STEEM ataupun SBD. Tugas utama witness adalah sebagai berikut :

  • Menghasilkan blok
  • Menghargai nilai feed
  • Menjadi Konsensus pada DPOS (Delegated Proof of Stake) Sumber

Dibawah ini adalah nama-nama Witness yang mempunyai nilai baik.
Daftar witness di bawah ini saya ambil dari situs Steemd.com


Komunitas

Komunitas salah wadah untuk mengumpulkan informasi, saya mengikuti beberapa komunitas yang saya sukai dan memberikan informasi yang saya butuhkan. Komunitas yang saya ikuti di steemit adalah sebagai berikut :


Tolong berikan komentar jika ada yang salah dari postingan saya, terima kasih sudah membaca.

greetings to everyone @fakesmile

https://steemit.com/hive-172186/@fakesmile/achievement-1-introductions

Sort:  

Hey @fakesmile, this is Aniqa Mashkoor a greeter helper.

Congratulations you have successfully completed all your achievement tasks from 1 till 6. Now you can compile all of them in a single post.

Hope so you learnt and enjoyed while making your achievements.

TASK RATE: 1


Check out these beginner-level introductory courses currently live in SteemitCryptoAcademy to help you more by learning The Steemit Crypto Academy: Season 3 : Beginners Level Introductory Courses

Happy steeming :)

 3 years ago 

Thanks

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.17
JST 0.030
BTC 79570.19
ETH 3203.15
USDT 1.00
SBD 2.70