actsofkindness - Thank you I say to Steem For Better Life - worldsmileproject50pc

in STEEM FOR BETTERLIFE3 years ago (edited)
Note : 50% of Rewards Donated charity account @worldsmile & @adollaraday

Betterlife.jpg

Good afternoon, all kind steemian, I hope you are all still in good health.

All my friends, The natural disaster that we are currently experiencing is our shared sorrow, therefore I hope that all of my friends always pray that the flood disaster that we are currently experiencing will end soon. In a previous post, I explained that floods and wind disasters might still occur, according to the prediction of the BMKG Malikussaleh Aceh Utara until February [previous post](https://steemit.com/hive-153970/@djadawadjadi/important-information -or-information-dan-documentation-flood-di-aceh-utara-tahun-2022-or-worldsmileproject50pc) then, I also hope that all of my friends, especially the steemians in the Steem For Better Life Community, will always help as much as we can for our friends who are experiencing disaster.


@irawandedy.jpg
@irawandedy


Read @irawandedy's post as WSP Manager Steem For Better Life about [North Aceh District Grief - Support World Smile Project To Help Flood Victims](https://steemit.com/hive-153970/@irawandedy/north-aceh-district-grief -support-world-smile-project-to-help-flood-victims) I say a thousand thanks to the Steem For Better Life Community through its @worldsmile charity account who has done or has helped one of the villages in the Matang Kuli sub-district, Regency North Aceh, namely Hagu Village. See @miftahuddin's post about delivering aid [WSP- Distribution of Basic Food Aid to Flood Victims](https://steemit.com/hive-153970/@miftahuddin/wsp-distribution-of-basic-food-aid-to-flood -victims), I hope that friends who have helped get a reward from the almighty.


@miftahuddin.png
@miftahuddin


All my friends, at this time I need to explain that the North Aceh Regency Government has now established North Aceh as an emergency response status for handling natural disasters for the next 14 days determined by Bupati Aceh Utara H. Muhammad Taib through Surat Keputusan Bupati Nomor 350/1/2022.


Administratively, North Aceh Regency covers 27 sub-districts and 852 gampongs with a total area of ± 3,296.86 km². As for the sub-districts affected by the flood disaster, namely Lhoksukon, West Baktiya, Matang Kuli, Pirak Timu, Stepan, Samudera, Syamtalira Aron and Kuta Makmur sub-districts, out of all sub-districts, Lhoksukon is the area with the most villages and almost all villages in Lhoksukon sub-district experienced Flood. Below is the data of the villages that I want to display in the Lhoksukon sub-district that is experiencing flooding.


image.png
Sumber Data Pribadi

Judging from the table above, it is clear that the areas or villages most affected by flooding are villages within the Lhoksukon sub-district, namely 48 villages, 7072 families and 24.288 people.


Submerged village in the district. The current West Baktiya is as follows:

NoVILLAGETOTAL KKTOTAL PEOPLE
1Matang Teungoh15 kk60 Jiwa
2Matang Sijuek Timu45 KK183 Jiwa
3Matang Raya Blang Sialet30 KK101 Jiwa
4Cot Kupok60 KK240 Jiwa

matang sijuk.jpg


matang sijuk1.jpg


matang sijuk2.jpg


matang sijuk3.jpg
Current conditions in Baktiya Barat District in several villages


This is the flood data update that I can inform you of and I express my infinite gratitude to the Steem For Better Life Community who have helped our brothers and sisters who were struck by this disaster and I hope that by distributing this assistance, hopefully those who receive it can use it to the maximum.

Regards @djadawadjadi.



Indonesia

Selamat sore steemiant yang baik hati semuanya, saya berharap masih dalam keadaan sehat-sehat semuannya.

Kawan-kawan semuanya, Bencana alam yang saat ini kita alami merupakan duka kita bersama, oleh karena itu saya berharap kepada kawan-kawan semuanya agar selalu berdoa supaya musibah banjir yang saat ini kita alami segera berakhir. Pada postingan sebelumnya saya sudah menjelaskan yang bahwa bencana banjir dan angin kemungkinan masih akan terjadi, menurut prediksi BMKG Malikussaleh Aceh Utara sampai bulan februari nantinya postingan sebelumnya kemudian, saya pun berharap kepada kawan-kawan semuanya khusus para steemiat di Komunitas Steem For Better Life agar senantiasa selalu membantu semampu kita untuk kawan-kawan kita yang sedang mengalimi musibah.


@irawandedy.jpg
@irawandedy


Membaca postingan @irawandedy selaku WSP Manager Steem For Better Life tentang North Aceh District Grief - Support World Smile Project To Help Flood Victims Saya mengucapkan ribuan terima kasih kepada Komunitas Steem For Better Life melalui akun charity @worldsmile nya yang telah melakukan atau telah membantu salah satu Desa yang ada dalam kecamatan Matang Kuli Kabupaten Aceh Utara yaitu Desa Hagu. Lihat Postingan @miftahuddin tentang penyerahan bantuan WSP- Distribution of Basic Food Aid to Flood Victims, saya berharap kepada kawan-kawan yang telah membantu mendapat pahala dari yang maha kuasa.


@miftahuddin.png
@miftahuddin


Kawan-kawan semua, saat ini perlu saya jelaskan yang bahwa Pemerintah Kabupaten Aceh Utara kini menetapkan Aceh Utara sebagai status tanggap darurat penanganan bencana alam hingga 14 hari ke depan yang di tetapkan oleh Bupati aceh Utara H. Muhammad Taib melalui Surat Keputusan Bupati Nomor 350/1/2022.


Secara admnistrasi wilayah Kabupaten Aceh Utara meliputi 27 kecamatan dan 852 gampong dengan dengan luas wilayah keseluruhan ± 3.296,86 km². adapun yang Kecamatan-kecamatan yang terkena Bencana Banjir adalah Kecamatan Lhoksukon, Baktiya Barat, Matang Kuli, Pirak Timu, Langkahan, Samudera, Syamtalira Aron dan Kuta Makmur, dari keseluruhan Kecamatan, Lhoksukon merupakan daerah yang terbanyak Desanya dan hampir keseluruhan Desa di Kecamatan Lhoksukon mengalami Banjir. Di bawah ini adalah Data Desa-desa yang ingin saya tampilkan dalam Kecamatan Lhoksukon yang mengalami banjir.


image.png
Sumber Data Pribadi

Dilihat dari tabel di atas jelas tersebutkan yang bahwa Daerah atau Desa yang terbayak terkena banjir adalah Desa dalam Kecamatan Lhoksukon yaitu 48 Desa, 7072 KK dan 24288 Jiwa.


Desa yg terendam di Kecamatan. Baktiya Barat saat ini sebagai berikut:

NoDESAJUMLAH KKJUMLAH JIWA
1Matang Teungoh15 kk60 Jiwa
2Matang Sijuek Timu45 KK183 Jiwa
3Matang Raya Blang Sialet30 KK101 Jiwa
4Cot Kupok60 KK240 Jiwa

matang sijuk.jpg


matang sijuk1.jpg


matang sijuk2.jpg


matang sijuk3.jpg
Kondisi saat ini di Kecamatan Baktiya Barat di beberpa Desa


Demikian update data banjir yang dapat saya informasikan dan saya mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada Komunitas Steem For Better Life yang telah membantu saudara-saudara kita yang di timba musibah ini dan harapan saya dengan telah disalurkannya bantuan ini semoga yang menerima nya dapat mempergunakan dengan semaksimal mungkin.

Hormat saya @djadawadjadi.

CC :
@steemcurator01
@pennsif
@el-nailul
@miftahuddin
@irawandedy
@heriadi
@sofian88

@djadawadjadi.png


Sort:  

Those areas are really effected and you have initiated a good program to relief

Thank you for reading my post @jyoti-thelight

 3 years ago 

Bang, izin memakai data jumlah pengungsi yang terdampak banjir jika di perlukan oleh steem for better life atau pihak donor ya bang.

Salam

Terima kasih sudah membaca postingan saya bang @el-nailul.
Silahkan Bang. Untuk Data kecamatan-kecamatan lainnya pun siap kita sajikan Bang jika diperlukan 🙏

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.16
JST 0.029
BTC 76343.25
ETH 3042.42
USDT 1.00
SBD 2.62