"My favorite animal " Ayam sebagai Hewan Favorit saya

in STEEM INDONESIAlast year (edited)

Selamat berjumpa kawan semuanya, apakabarmu hari ini, semoga baik baik saja.

Screenshot_6.png

Pada perjumpaan ini, saya akan berpartisipasi dalam kontes menarik yang diselenggarakan oleh Admin Komunitas STEEM INDONESIA yang sangat senior,Adapun kontes ini sudah menjadi kontes yang sangat menarik sekali untuk dapat diikuti dengan tema "Hewan Favorit Saya"| "My Favorite Animal" dan ini merupakan kontes pada edisi yang ke 2. Jadi langsung saja saya menuju kontes yang akan saya ikuti dengan menjawab beberapa pertanyaan berikut.
1.Apa hewan peliharaan Anda sekarang ini? Bisakah, Anda ceritakan secara ringkas tentang hewan peliharaan untuk kami?

283888187_3114418152113236_7539376725524345340_n.jpg

Saya memiliki hewan peliharaan saya berupa jenis unggas yaitu beberapa ekor ayam yang menjadi hewan favorit saya dirumah, karena hewan ini merupakan salah satu jenis yang paling saya dsukai diantara banyaknya hewan yang lain.Sebenarnya bukan saat ini saya menyukai hewan ini, karena Jenis ayam adalah suatu kebanggaan tersendiri sebagai hewan peliharaan saya dirumah.

Memelihara ayam memiliki daya tarik tersendiri untuk saya, dengan adanya ayam sebagai heawan peliharaan dirumah, menjadi semangat saya seakan memiliki sesuatu hal yang menyenangkan bila memiliki ayam sebagai hewan dan ternak saya.

Sedangkan untuk memelihara ayam pun , tidak begitu sulit untuk dilakukan atau tidak perlu untuk pengetahuan khusus agar dapat menjadi seorang pemelihara ayam, sedangkan keuntungan dari menmelihara ayam ini juga tergantung bagaimana kita dalam memeliharanya,

2.Apa, hewan peliharaan favorit Anda selain Anjing dan kunci. Jika ada, mengapa Anda ingin sekali hewan tersebut?

285309917_3214270998891731_2991688107884029614_n.jpg

Sebelumnya saya ingin meralat sedikit kalimat dari pertanyaan kontes yang kedua ini, karena pihak admin mungkin kurang teliti dalam menulis kata kata, yang dimaksud dalam kalimat yaitu Anjing dan Kucing, namun yang tertulis Kunci, itu membingungkan saya, tapi taka pa apa karena kesilapan itu hal yang wajar bagi kita manusia.
Seperti yang sudah saya jelaskan bahwa , Hewan favorit saya adalah Ayam, karena rasanya saya tidak bisa bersemangat dirumah bila tidak memiliki ayam sebagai hewan peliharaan, biasanya sehabis pulang kerja saya langsung menuju kandang ayam , untuk memeriksa keadaan ayam saya , hal ini rutin sekali saya lakukan demik terjaganya para ayam dari hal hal yang tidak saya inginkan, sedangkan untuk hewan seperti anjing dan kucing saya tidak memiliki jenis hewan ini.

3.Apakah hewan peliharaan Anda menjadi sahabat terbaik di saat suntuk? Dan bagaimana Anda merawat hewan peliharaan Anda (Adakah, biaya khusus untuk perawatannya). Anda bisa tulis biaya tersebut dengan mata uang negara yang di konverter ke harga steem.

348356051_764203428578000_844278444196206508_n.jpg

Benar sekali, Hewan peliharaan saya seakan menjadi sahabat untuk saya ketika suntuk pulang dari kerja, terkadang juga saya memanfaatkan waktu berlama lama bersama ayam aya peliharaan saya,dan ini sudah menjadi bagian dari hal hal yang sangat saya senangi bersama ayam ayam saya.

Sedangkan untuk perawatannya, saya lakukan dengan membersihkan kandang agar terlihat bersih serta bebas dari virus yang dapat membahayakan ayam ayam saya, dan tidak kecil kemungkinan menyebabkan kematian, sedangkan untuk perawatan dengan biayanya , saya hanya menggunakan vaksin ND, seharaga Rp.20000 setiap kotaknya, dan ini saya belikan satu kali dalam sebulan,Bila dijumlahkan dalam Steem Sekitar 7 Steem.

4.Apa tanggapan Anda, apabila ada orang membuat semena-mena terhadap binatang di luar sana?

Saya kurang senang apabila ada orang yang menyiksa hewan, apalagi melakukan semena mena terhadap hewan, karena bagi saya hewan juga termasuk makhluk hidup yang memiliki hak untuk bebas dan hidup dengan nyaman, jadi jika hal ini terjadi dan saya melihatnya, saya juga akan bertindak tegas demi keselamatan bagi hewan itu sendiri.

346116615_1170020473694561_1129109336149937259_n.jpg

Terimakasih, demikianlah untuk partisipasi saya dalam kontes ini, semoga bermanfaat.

Saya mengundang @elrazi @munaa dan @liasteem untuk ikut serta dalam kontes ini

Semua Foto dengan kamera Realmec25

Terimakasih
@ustazkarim

STEEM INDO.png

Sort:  
 last year 

Kontes ini memang sangat menarik, sekarang malahan sudah masuk ke seri-2, saya sekali saya tidak bisa ikut, karena memang tidak ada lagi ayam dan burung peliharaan di rumah. Sedangkan kucing itu membuat saya sedikit alergi, makanya kucing juga tidak saya peliharaa...

 last year 

Pokoknya tetap semangat,droun Mangat rap mutume drop lumba lumba

 last year 

lon target lam minggu nyoe beu ikap, barosa ka yakin that, rupajih hana pat cok. Bak sang can abeh buleuen nyoe baroe jeut mat iku lumba-lumba nyan...

 last year 

Hi @ustazkarim...
Terus berbagi postingan yang berkualitas di halaman komunitas Steem Indonesia dan kami akan memberikan dukungan booming Minggu ini untuk posting Anda terus pertahankan status club✓ dan kami rekomendasikan untuk mendukung #burnsteem25. Terima kasih sudah berbagi payout ke akun komunitas dalam bentuk dukungan untuk pertumbuhan komunitas steem Indonesia...

jpg_20230618_192836_0000.jpg

Postingan ini kami rekomendasikan untuk dukungan booming minggu ini.!

 last year 

Terimakasih kanda @afrizalbinalkan , Semangat selalu dan saya tetap akan mendukung komunitas STEEM INDONESIA untuk tersu berkembang, dan terimkasih atas dukungannya untuk saya,,,,kapan kapan bisa ngopi

Coin Marketplace

STEEM 0.15
TRX 0.12
JST 0.025
BTC 56204.99
ETH 2395.80
USDT 1.00
SBD 2.38