You are viewing a single comment's thread from:

RE: SEC - S15W3 | Challenges, Solutions and World Waste Problems

in STEEM INDONESIA5 months ago

Dari apa yang saya baca, daerah kita seperti nya belum serius dalam mengelola sampah plastik dan sampah organik. Padahal sampah jika dikelola dengan bagus bisa menghasilkan uang. Pemerintah kita seharusnya juga memberikan pelatihan yang serius dalam mengelola sampah plastik, sehingga para pemulung yang mengambil logam dan botol plastik tidak lagi menjualnya tapi bisa mengolahnya juga, salam @muzack1

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 66541.28
ETH 3559.45
USDT 1.00
SBD 3.05