Sumber penghasilan masyarakat desa
Assalamualaikum sahabat stemian yang berbahagia
Semoga hari kita seindah warna pelangi
Sumber pendapatan masyarakat di pedesaan 90% bersumber dari hasil bumi. Sedangkan sisanya bersumber dari berbagai sumber lainnya seperti Pegawai kantoran, sopir, berniaga dan wiraswasta lainnya.
Beberapa contoh sumber penghasilan dari pertanian yaitu padi, cabai, bawang, sayur-sayuran dan lain sebagainya. Beberapa contoh hasil perkebunan adalah kelapa sawit, kelapa, coklat, pinang, pala, buah buahan dan masih banya lagi yang tidak bisa sebutkan satu-persatu.
Tidak sedikit masyarakat desa yang berpendapatan dari hasil bumi mampu menyekolahkan anak-anaknya kejenjang perguruan tinggi. InsyaAllah ada saja jalan keluar jika mau dan terus berusaha.
Semoga Allah limpahkan rezeki yang halal dan berkah untuk kita semua. Aamiin
Salam @fajrianiajie
belimbing wuluh dijemur sampai agak kering. Kalau sudah agak kering nama nya jadi asam sunti.
biji buah coklat
pinang