The Role and Benefits of the State Budget for Prosperity: #UangKita Talk |

in Steem Entrepreneurslast year

UangKita_Steemit_01.jpg


The Ministry of Finance of the Republic of Indonesia held a public lecture on the role of the State Budget to realize people's welfare at the ACC Building, Uteunkot Campus, Malikussaleh University, Lhokseumawe, Tuesday (23/5/2023). The activity entitled #UangKita Talk educates the younger generation and academics in Lhokseumawe regarding developments in APBD performance and the role of state assets as a fiscal tool and an important contributor to economic growth.

“All developed countries have experienced a demographic bonus. When there is a demographic bonus in Indonesia, several developed countries such as Japan will experience a shortage of workers. Acehnese students must have skills so they can take advantage of it," said Safuadi who is also the Representative of the Ministry of Finance for Aceh Province.

He also reminded us that existing social ills are an obstacle to investment entry in Aceh. Social unrest and high crime rates make an area unfriendly for investment.

Economic growth in Aceh in the fourth quarter of 2022 was recorded at 4.21 percent which was higher than the previous period. This increase was triggered by increased export growth, particularly in the coal sector, in line with the improvement in the global economy.

“The geopolitical conflict between Russia and Ukraine also disrupts global economic growth. That's a problem. But, we must take advantage of every problem to increase economic growth. Difficulties are opportunities,” concluded Safuadi.

Meanwhile, the Director of Development and Empowerment of the State Asset Management Institute (LMAN), Candra Giri Artanto, said that plans to utilize assets in the Arun area must go through a review so that they are in accordance with the applicable governance and are beneficial to the community.
In the Arun area, Lhokseumawe, LMAN received the mandate to manage state assets in the form of refinery properties and areas formerly managed by PT Arun LNG.

LMAN optimizes state assets to generate benefits for the community through various forms of cooperation in the utilization of assets, including the use of buildings and houses in the Arun area with the Lhokseumawe City Government to support teaching and learning activities and educational staff at the Modal Bangsa and Yapena Schools. Collaboration was also carried out with the Director General of Railways for the construction of the Paloh Station which connects the City of Bireuen with the City of Lhokseumawe.

In addition to holding #UangKita Talk, the Ministry of Finance also held exhibitions on products, policies, and services from various Echelon I units of the Ministry of Finance in Aceh Province. This exhibition is a space for discussion to add insight, experience as well as invite participants to dialogue on various issues related to the State Budget.[]


UangKita_Steemit_04.jpg


UangKita_Steemit_05.jpg


Kemenkeu Bahas Soal Peluang Generasi Muda di #UangKita Talk

Kementerian Keuangan Republik Indonesia menggelar kuliah umum mengenai peran APBN untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Kegiatan yang yang bertajuk #UangKita Talk tersebut mengedukasi generasi muda dan sivitas akademika di Lhokseumawe terkait perkembangan kinerja APBD serta peran aset negara sebagai alat fiskal dan kontributor penting bagi pertumbuhan perekonomian.

Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Aceh, Safuadi, mengingatkan generasi muda agar mempersiapkan diri sebaik mungkin agar agar bisa mengambil peran dalam persaingan yang semakin ketat. Menurutnya, di era digital saat ini generasi muda tidak lagi bersaing dengan manusia, melainkan dengan tekonologi.

“Semua negara maju pernah mengalami bonus demografi. Ketika terjadi bonus demografi di Indonesia, beberapa negara maju seperti Jepang, malah akan mengalami kekurangan tenaga kerja. Mahasiswa Aceh harus memiliki skills agar bisa memanfaatkan itu,” ujar Safuadi yang juga menjadi Perwakilan Kemenkeu Provinsi Aceh.

Ia juga mengingatkan penyakit sosial yang ada merupakan hambatan masuknya investasi di Aceh. Gejolak sosial dan tingginya angka kejahatan membuat sebuah daerah menjadi tidak ramah investasi.

Pertumbuhan ekonomi di Aceh pada kuartal keempat 2022 tercatat 4,21 persen yang lebih tinggi dibandingkan dengan periode sebelumnya. Kenaikan ini dipicu oleh pertumbuhan ekspor yang meningkat, khususnya sektor batu bara, seiring dengan membaiknya perekonomian global.

“Konflik geoplitik antara Rusia dan Ukraina juga mengganggu pertumbuhan ekonomi global. Itu adalah masalah. Tapi, kita harus memanfaatkan setiap masalah untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Kesulitan adalah peluang,” pungkas Safuadi.

Sementara itu, Direktur Pengembangan dan Pendayaguaan Lembaga Manajemen Aset Negara (LMAN), Candra Giri Artanto, mengatakan rencana pemanfaatan aset di wilayah Arun, harus melalui kajian agar sesuai dengan tata kelola yang berlaku serta bermanfaat bagi masyarakat.
Di kawasan Arun, Lhokseumawe, LMAN mendapatkan amanat untuk mengelola aset negara berupa properti kilang dan kawasan bekas pengelolaan PT Arun LNG.

LMAN mengoptimalisasi aset negara agar menghasilkan manfaat bagi masyarakat melalui berbagai bentuk kerja sama pemanfaatan aset, antara lain pemanfatan gedung dan rumah kawasan Arun bersama Pemerintah Kota Lhokseumawe untuk menunjang kegiatan belajar mengajar dan tenaga pendidikan di Sekolah Modal Bangsa serta Yapena. Kerja sama juga dilakukan dengan Dirjen Perkeretaapian untuk pembangunan Stasiun Paloh yang menjadi penghubung Kota Bireuen dengan Kota Lhokseumawe.

Selain menggelar #UangKita Talk, Kemenkeu juga menggelar pameran tentang produk, kebijakan, dan layanan dari berbagai unit Eselon I Kemenkeu di Provinsi Aceh. Pameran ini merupakan ruang diskusi untuk menambah wawasan, pengalaman sekaligus mengajak peserta berdialog mengenai berbagai isu berkaitan dengan APBN.[]


UangKita_Steemit_02.jpg


UangKita_Steemit_03.jpg

Sort:  
 last year 

Thank you brother @ayijufridar for sharing the original post. Take your time to visit other users' posts and engage with meaningful comments. Keep up your good work.

Team verification results :

Status Club#club75
Verified userYES
Plagiarism-freeYES
Bot-freeYES
Tag #steemexclusiveYES
Beneficiaries of #steemkindnessYES
Voting CSI8.2 ( 0.00 % self, 94 upvotes, 51 accounts, last 7d )
Verification date
May 24, 2023

Kind regards,
Steem Entrepreneurs Team

 last year 

Thanks so much for your review @harferri.

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.13
JST 0.027
BTC 59329.35
ETH 2613.53
USDT 1.00
SBD 2.44