SEC-S18W2/ I hope it rains coffee

in Shine with Steem3 months ago

Halo pecinta kopi di seluruh dunia, saya rasa semua diantara kita adalah penikmat atau pecandu kopi namun hanya sebahagian saja yang tidak suka dengannya dan mengabaikan kenikmatan kopi

InShot_20240531_120018706.jpg

Saya adalah salah satu dari sekian banyak pecandu kopi lainnya yang berada di daerah saya, di daerah saya adalah salah satu provinsi penghasil kopi terbaik di indonesia

Ini adalah kesempatan baik bagi saya untuk mengikuti steemit engagement challenge kali ini dengan tema yang sangat pas untuk saya yaitu kopi

Pikiran apa yang paling sering muncul di benakmu saat kamu minum kopi pertama di pagi hari?

Yang pertama dan di tegukan pertama saya pasti memuji kenikmatan kopi aahh mantap, dan yang paling sering muncul di fikiranku saat minum kopi pertama di pagi hari adalah fikiranku segar dan mampu berfikir dengan baik dan saya bisa merancang sebuah fikiran yang bisa menghasilkan keberhasilan di bidang kerja

20240529_164351.jpg

20240529_164432.jpg

hidangan kopi

Saat minum kopi pertama ini saya berfikir untuk akan terus menikmati kopi di pagi hari dan yang paling terasa disaat tegukan yang terakhir dan bagi saya nikmat kopi sampai tetes yang terakhir, saya akan lebih fokus dan semangat setelah minum kopi

menurut anda, apakah kopi berdampak positif dalam hidup kita atau justru menjadi kebiasaan yang harus di ganti?

Sebelum berbicara jauh mari saya beri tahu manfaat dan kandungan dari kopi itu sendiri, kopi yang kita kenal dan minum setiap hari mengandung zat caffein yang dalam ilmu medis dapat meng hilangkan kantuk melancarkan peredaran darah dan melancarkan detak jantung sehingga dapat menyegarkan fikiran dan mencegah penyakit kejang atau step

Jadi menurut saya penggunaan atau mengkonsumsi kopi setiap hari sangat bagus dan berdampak positif bagi kesehatan asalkan dalam batasa dosis yang wajar cukup satu atau dua gelas per harinya, namun sebaliknya kopi juga dapat menjadi masalah serius bagi kesehatan karena ada beberapa diagnosa penyakit yang melarang mengkonsumsi zat caffein seperti hipertensi dan gangguan ginjal

apalagi yang bisa kamu lakukan dengan kopi selain meminumnya

Di daerah saya kopi hanya di jadikan sebagai minuman, dan ada juga yang mencampurkan kopi kedalam adonan kue untuk mendapatkan rasa kopi dari kue tersebut namun itu hanya di lakukan oleh sebagian orang saja

Yang paling dominan kopi selalu di jadikan sebagai minuman dengan aneka olahan baik secara manual menggunakan mesin dan sekarang ini lagi viran kopi sanger yang di olah oleh mesin

di dalam teko, di pembuat kopi, ada beberapa cara untuk melakukannya, tapi bagai mana cara menyiapkan kopi di rumah?

Dirumah saya sering di siapkan kopi oleh istri saya, penyajiannya sangat sederhana hanya tinggal memanaskan air lalu mencampurkan bubuk kopi dan gula secukupnya di dalam gelas, kemudian tuangkan air panas lalu aduk hingga tercampur merata dan tunggu sampai bubuk kopi mengendap sekitar 5 menit hidangan kopi siap di sajikan

20240529_164406.jpg

menikmati kopi

Saya menikmati kopi selalu ada makanan pendampingnya agar tambah sedap seperti pisang goreng atau roti itu akan membuat saya merasa nikmat kopi sempurna

apa yang terlintas di benak anda saat membaca kalimat "saya harap hujan kopi di pedesaan"

Yang terlintas di fikiran saya saat mendengar kalimat tersebut akan ada panen besar bagi petani kopi di pedesaan dan mereka akan merasa kemakmuran dan hidup sejahtera dengan bertani kopi

IMG_20240529_164529_666~2.jpg

menikmati kopi bersama istri

Dan ini mengingatkan saya pada sebuah kampung yang saya lalui di daerah takengon sepanjang jalan semua kebun kopi dan buahnya sangat banyak ada yang sudah memerah dan ada yang masih hijau dan saya berkata ini benar benar hujan kopi di kampung ini.

Demikian postingan partisipasi saya di engagement ini, dan saya turut mengundang @ustazkarim @neukyan @nana12 untuk ikut berpartisipasi

Salam
@yuliadi

Sort:  

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

Terima kasih banyak, sudah mengundang saya, untuk mengikuti kontes anda, memang saya pencita kopi, 😁

 3 months ago 

Iya bang, orang aceh 70 persen pecandu kopi, 20 persen penikmat kopi dan hanya 10 persen yang mengabaikan rasa nikmat kopi

TEAM 2

Congratulations! This post has been voted through steemcurator05. We support quality posts, good comments anywhere and any tags.

 Post.jpg


Curated by : @waterjoe

Loading...
 3 months ago 

@yuliadi
Dear this post of yours is also very awesome and excellent presentation like the previous posts I like it very much I get a lot of information when I read your posts.I love how you start your day and about coffee, how you fill your day's tasks and how to make coffee as you explained that's great. It is also very simple, he can easily adopt this method and enjoy making coffee.It is true that we can use coffee for our own purposes and benefit from it, we don't have to limit it to drinking.🌹
@mona01

 3 months ago 

encantado de conocerte, muchas gracias

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 56647.53
ETH 2372.20
USDT 1.00
SBD 2.26