"Kenapa Saya ikut Program Steem SEA's Redfish Support Program",

in Steem SEA3 years ago

Assalamualaikum sahabat steem Sea selamat malam alhamdulillah bagaimana kabar kalian hari ini apa baik-baik saja? Saya rasa keadaan kalian baik-baik saja dan selalu tersenyum dalam keadaan bagaimanapun, malam ini saya akan menjelaskan tentang saya mengapa saya mengikuti program Steem SEA's Redfish Support Program semuanya akan terjawab nantinya di bawah ini, sebelumnya saya berterima kasih kepada kak @cicisaja yang telah memberi izin untuk saya mengikuti program Steem SEA's Redfish Support Program.terima kasih juga kepada pak @anjora yang selalu aktif di sini selaku pendiri dan alhamdulillah setiap postingan yang saya post di sini beliau selalu saja men vote postingan saya,alhamdulillah sekali walaupun pak @anroja sedang sibuk dalam beberapa minggu ini,karena beliau pernah mengunggapnya dibpostingan beliau beberapa hari yang lalu,tetapi dengan kesibukan beliau sampai saat ini beliau selalu meluangkan waktu untuk kita semuanya yang ada di sini, dan terima kasih juga kepada senior saya yang lainnya yang masih aktif di komunitas ini seperti bg @mirzamg, @ernaerningsih,@radjasalman dan senior yang lainnya yang tidak sempat saya sebutkan satu persatu.

1886FECD-94AF-4A41-A2AC-3182BA7A826C.pngsumber

Sebelumnya saya bertujuan untuk mengikuti program ini adalah untuk serta dalam membangun komunitas steemSEA seperti yang pasti oleh @steemitblog dan juga untuk melihat sejauh mana keaktifan saya di platform steemit. Mulai dari situ saya sangat antusias dalam mengikuti program dengan meningkatkan SP, komentar dan voting. Baru saja saya melihat postingan kak @cicisaja dan saya melihat nama saya di postingan nya saya sangat senang sekali walaupun masih dalam tahap yang masih pemula,dengan aktiffan yang dapat saya lakukan di steemit ini,Semoga kedepannya dengan keadaan yang seperti ini selalu amin.

Alhamdulillah hari saya akan melakukan power up yang pertama sekali dengan menumarkan 5 SBD ke steem, dan mendapatkan steem sebayak 59 steem dengan tambahan 8 steem dari simpanan dompet saya jadi hasilnya menjadi 67 steem setelah itu saya menukarkan steem ke steem power, dan sebelumnya jumlah steem power saya memeliki 163.330 SP sebelum saya melakukan power up, dan setelah saya melakukan power up malam ini SP saya bertambah menjadi 231.090 SP, alhamdulillah awal yang baik bagi saya.

512A697C-4661-421B-902E-4C6E2AACBF84.jpeg

Sebenarnya Tindakan proses power up saya ini saya lakukan berdasarkan instruksi dari pihak @steemitblog yang dilakukan setiap steemians harus melakukan Power Up guna untuk menjaga nilai Steem di ekosistem blockchain.dan juga Tindakan ini juga oleh program ikan merah dari komunitas steemSEA dan juga oleh #club5050 .

Bagi saya dengan memiliki banyak SP kita sangat mudah sekali mambantu teman-teman kita untuk berkembang apalagi saat kita memiliki SP yang sangat banyak, maka dari itu saran dan bimbingan saya bagu rakan semuanya terua melakukan power up, dan saya termasuk orang yang rugi sekali melakukan power up dalam waktu yang sudah lama sekali saya mengenal steemit dari teman saya, dan mulai hari ini inyaallah saya akan melakukan power setiap minggunya walaupun setiap yang saya dapati tidak seberapa dan inyaallah 50% hasil nantinya dari setiap postingan saya akan saya bagikan ke steem power.

0B3D1081-9BC8-4579-9975-9450B13C4AEA.jpeg

6AD6CAF8-052F-4600-978E-E9FED9A685BF.jpeg

Malam ini saya duduk bersama teman saya @mujibrahman, @muchin @aridhaauliyya dan @zawilaceh di kede kopi guna untuk membahas bagaimana sudah perkembangan steemit mereka, dan saya juga menyuruh mereka agar selalu aktif di steemit terutama di komunitas Steem Sea ini karena di komunitas ini hampir semuanya berasal dari aceh lebih-lebih pendiri komunitas ini orang aceh yaitu pak @anroja, dan saya selalu ingat pesan dari pak @anroja beliau pernah mengatakan atau peringatan kepada kita semuanya di postingan beliau bahwa beliau berkata:

Sesuai dengan Arahan tim Steemit melalui postingannya di @steemitblog , tim Steemit mengharapkan setiap komunitas memiliki keterikatan dan keterlibatan di dalam komunitas, salah satunya adalah dalam bentuk komentar. Kami sebagai pengelola komunitas Steem SEA mengharapkan setiap anggota Steem SEA untuk mengomentari postingan anggota lainnya agar terjalin hubungan dan interaksi dalam komunitas.

Dari perkataan beliau inyaalah saya akan melakukannya, setiap orang yang memposting di steem sea ini saya akn menyapanya guna memperikat silaturrahmi sesama steemiant semuanya, Saya juga menyarankannya untuk memperbanyak keaktifan mulai dari voting dan komentar. Saran ini juga saya tujukan kepada seluruh steemians untuk berpartisipasi dalam program ikan merah yang telah dijalankan oleh steemSEA.

Sekali lagi saya sangat memberikan jempol kepada seluruh senior senior yang telah bekerja keras dalam mensukseskan program ini. Semoga kedepannya selalu terpenuhi amin.

Salam dari saya @realworld23 terima kasih sudah membaca

Sort:  
 3 years ago 

Mar,,,buat postingan gini harus powerup dlu ya,nama KY na

 3 years ago 

Tidaj harus power up kakak,ini program steem sea yang di sarankan oleh kak @cicisaja

 3 years ago 

Alhamdulillah setelah membaca postingan anda aku tergoda untuk melakukan nya. Salam kenal.

 3 years ago 

Ya pak sama-sama,saran saya terus melakukan power up pak🙏🏻

Semangat jangan kendor. Semua akan berbuah hasil pada waktunya. Saya yakin harapan selalu ada untuk mental pemenang.

 3 years ago 

Heheh terima kasih adun

 3 years ago 

yang penting sudah sadar kenapa ikut ss-rfsp, berarti tinggal rajin-rajin posting dan berkomentar serta ikut dalam program komunitas yang lain, biar cepat jadi salmon, MANTAP!!

 3 years ago 

Terima kasih kak @cicisaja semoga saya akan menjadi salmon aminn🤲🏻🤲🏻

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.12
JST 0.028
BTC 64060.29
ETH 3471.63
USDT 1.00
SBD 2.52