You are viewing a single comment's thread from:

RE: The Diary Game (20 Mei 2024): Tentang si Pemikir

in Steem SEA2 months ago (edited)

Senang sekali membaca diary Adek dari awal hingga akhir. Meski hanya sebuah cerita diary game, lamun bak membaca novel berkisah anak kuliahan bertaulan bersama pemikir handal.
I do totally agree Dek. berkumpul dengan orang-orang yang positif & punya brain yang cukup terbilang aktif merupakan charger untuk menge-boost energi (+) merta wawasan kita sebagaimana orang yang masih terbilang cukup awam di luasnya Ardh-Nya.
Semangat kuliahnya & cepat lulusnya Dekku 😘 Kakak gak sabar liat Adek jadi dosen filsafat kayaknya ini nanti 😍🥳🤦🏻‍♀️🙈😂🤣🤣

Anyway is that something happen to you ?
I am busy body about it. However syafakillah ma cutie pie lady 🤲🏻🤍

Sort:  
 2 months ago 

Hahaha jangan terlalu hyperbole dong Kak Nur, ini cuma ocehan saya saja, tidak lebih.

Yes bener banget sist, saya bersyukur sekali punya teman-teman se-cerdas dan se-loyal mereka. Sebab, di kampus ini, tidak semua orang cerdas itu murah hati. Ada yang cerdas tapi angkuhnya minta ampun, ada juga yang menganggap sesamanya sebagai saingan, sehingga tak jarang di dalam sirkel anak ambis mereka saling menjatuhkan.

Kami? Jangankan ambis, tugas saja kadang-kadang kami lupa bikin, duduk juga paling belakang. Kalau kelihatan duduk di depan, itu artinya kami datang terlambat (karena biasanya kursi di barisan depan selalu kosong melompong tak ada yang mengisi). Wkwkwk.

Dosen filsafat? hmm sepertinya tidak dulu, deh. Sekarang lagi tertarik sama isu lingkungan dan ekofeminisme, dan mungkin akan lanjut ke sana. Who knows?

Thank you for ur kind words sist, I feel my back and b*tt are much better now.😆😆😆

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.13
JST 0.030
BTC 64599.25
ETH 3467.96
USDT 1.00
SBD 2.55